Menteri ESDM Bahlil Lahadalia dengan Komisi XII DPR Bahas Realisasi PNBP Sektor ESDM
Selasa, 11 November 2025 -
Merahputih.com - Menteri ESDM Bahlil Lahadalia bersiap mengikuti rapat kerja dengan Komisi XII DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (11/11/2025).
Dalam rapat tersebut Menteri ESDM menyampaikan realisasi PNBP sektor ESDM per November 2025 sebesar Rp 200,66 triliun atau 78,74 persen dari target Rp 254,83 triliun dan rencana program strategis Kementerian ESDM tahun 2026. (MP/Didik Setiawan).