Indonesia
Deretan Artis Once Mekel, Marcell, Hingga Denny Cagur Ada di Daftar Bacaleg PDIP
Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, menjelaskan, dari 580 bacaleg yang didaftarkan tersebut, pihaknya terus meningkatkan kualitas. Salah satunya dengan mendaftarkan calon anggota dewan itu dari kalangan budayawan, seniman hingga artis.
Mula Akmal - Kamis, 11 Mei 2023