Imlek 2020

Pemprov DKI Gelar Jakarta Perayaan Imlek, Catat Nih Tanggal Kegiatannya

Eddy FloEddy Flo - Kamis, 23 Januari 2020
 Pemprov DKI Gelar Jakarta Perayaan Imlek, Catat Nih Tanggal Kegiatannya

Pemprov DKI Jakarta menggelar #JakartaImlekan untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2020 (Foto: Humas Pemprov DKI Jakarta)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Pemprov DKI Jakarta menggelar ragam acara #JakartaImlekan untuk menyemarakan perayaan Tahun Baru Imlek 2571 di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin dan Stasiun Moda Raya Terpadu (MRT).

Pemprov DKI menghadirkan beragam hiburan, parade, serta ornamen khas Negeri Tirai Bambu di sejumlah sudut kota, dan juga sebagai wujud akulturasi kebudayaan di Jakarta.

Baca Juga:

Anies Gratiskan Biaya Balik Nama Kendaraan Listrik di Jakarta

Semarak perayaan Jakarta Imlekan ini dimulai sejak 15 Januari 2020 hingga 9 Februari 2020.

#JakartaImlekan menjadi tema Tahun Baru Imlek 2020 di Jakarta
Pemprov DKI Jakarta menggelar serangkaian acara untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2020 di Kawasan Thamrin dan MRT Jakarta (Foto: Humas Pemprov DKI)

Adapun rangkaian kegiatan yang disuguhkan Pemprov DKI dalam menyambut Tahun Baru Imlek, adalah:

1. Chinese Food Festival di Thamrin 10, dari 15 Januari - 5 Februari 2020.

2. Liong, Barongsai, Tanjidor dan Gambang Kromong di depan Grand Hyatt dan Taman Dukuh Atas, dari 23 - 24 Januari 2020 pukul 17.00-19.00 WIB.

3. Dekorasi ornamen perayaan Imlek dan sejarah 12 Shio di Stasiun MRT Bundaran HI, Dukuh Atas, Blok M, dan Lebak Bulus, mulai dari 23 Januari 2020 - 9 Februari 2020.

4. Lampion Kolaborasi dan Wishing Tree di Thamrin 10. Dari tanggal 24 Januari 2020 -9 Februari 2020.

5. Barongsai di Thamrin 10, tanggal 25 Januari 2020.

6. Barongsai di Car Free Day, tanggal 6 Januari 2020.

7. Wayang Potehi di Thamrin 10, tanggal 26 Januari 2020 pukul 19.00 WIB.

8. Penampilan Koko Cici, 1 Februari 2020.

9. Penampilan Stand Up Comedy, tanggal 2 Februari 2020:

10. Festival Peranakan (Bakmie Legendaris dan makanan khas Peranakan) di Thamrin 10, tanggal 3 Februari - 9 Februari 2020.

11. Penampilan Wushu di Thamrin 10, 8 Februari 2020.

Kegiatan Jakarta Imlekan ini terselenggara atas kerja sama sejumlah pihak. Kolaborator tersebut di antaranya, Vihara Amurva Bhumi, SMAN 99 Jakarta, SMAN 22 Jakarta, SMAN 60 Jakarta, SMAN 111 Jakarta, SMAN 39 Jakarta, Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI), SMA Ignatius Slamet Riyadi, SMA Wijayakusuma, SMA Kemala Bhayangkari, Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), Majelis Tinggi Agama Konghucu Indonesia (Matakin).

Kemudian Federasi Olah Raga Barongsai Indonesia DKI Jakarta, Koko Cici Jakarta, Perwakilan Umat Buddha Indonesia (Walubi), Persatuan Islam Tionghoa Indonesia (PITI), Majelis Lucu Indonesia (MLI), Manual Jakarta, Whiteboard Journal, Rumah Cinta Wayang, Top Tables, Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), Pasar Jaya, Transjakarta, dan MRT Jakarta.

Baca Juga:

PSI Ancam Enggak Mau Ikut Pilih Wagub DKI, Kenapa Ya?

Inilah yang selalu kami sebut, bahwa Jakarta itu milik semua. Kami ingin selalu menjaga dan merawat kesetaraan, kebersamaan dan persaudaraan bagi seluruh warga masyarakat Jakarta," ujar Kepala Biro Pendidikan dan Mental Spiritual DKI, Hendra Hidayat di Balai Kota Jakarta, pada Kamis (23/1).(Asp)

Baca Juga:

Puncak Perayaan Tahun Baru Imlek, Polresta Surakarta Terjunkan Personel Gabungan

#Pemprov DKI #Tahun Baru Imlek #Imlek #Barongsai
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
ISPA di Jakarta Tembus 1,9 Juta Kasus, Kadinkes Ingatkan Bahaya Polusi Udara dan Perlunya Masker di Masa Pancaroba
ISPA, musim pancaroba, Dinkes DKI Jakarta, Ani Ruspitawati, infeksi pernapasan akut, jaga imunitas, flu, polusi udara, pencegahan ISPA, kasus ISPA Jakarta
Angga Yudha Pratama - Jumat, 14 November 2025
ISPA di Jakarta Tembus 1,9 Juta Kasus, Kadinkes Ingatkan Bahaya Polusi Udara dan Perlunya Masker di Masa Pancaroba
Indonesia
Subsidi Pangan Dipangkas Rp 300 Miliar, Lukmanul Hakim Kritik Pemprov DKI
Anggota DPRD DKI Jakarta Lukmanul Hakim mengkritik Pemprov DKI karena memangkas subsidi pangan murah Rp 300 miliar dan menolak rencana utang Rp 2,2 triliun.
Soffi Amira - Rabu, 12 November 2025
Subsidi Pangan Dipangkas Rp 300 Miliar, Lukmanul Hakim Kritik Pemprov DKI
Indonesia
DPRD DKI Temukan Potensi Kebocoran Pendapatan Parkir Capai Rp 1,4 Triliun
Pansus Perparkiran DPRD DKI menemukan kebocoran pendapatan parkir Rp1,4 triliun. DPRD minta Pemprov fokus benahi sistem, bukan naikkan tarif.
Soffi Amira - Rabu, 12 November 2025
DPRD DKI Temukan Potensi Kebocoran Pendapatan Parkir Capai Rp 1,4 Triliun
Indonesia
DPRD Minta CFD Diperluas, Ingin Ondel-Ondel dan Tanjidor Jadi Bintang Baru Saat HBKB
Keramaian warga di ruang publik secara otomatis menciptakan peluang bagi pelaku usaha kecil untuk menjajakan berbagai kebutuhan sederhana
Angga Yudha Pratama - Selasa, 11 November 2025
DPRD Minta CFD Diperluas, Ingin Ondel-Ondel dan Tanjidor Jadi Bintang Baru Saat HBKB
Indonesia
Nama Kampung Ambon dan Kampung Bahari Mau Diubah, Hapus Stigma Sarang Narkoba di Jakarta
Pemprov Jakarta berniat mengubah nama kampung Kampung Bahari, Jakarta Utara dan Kampung Ambon, Jakarta Barat yang kerap dicap sebagai sarang markas bandar narkoba.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
Nama Kampung Ambon dan Kampung Bahari Mau Diubah, Hapus Stigma Sarang Narkoba di Jakarta
Indonesia
Game Online Dianggap Picu Tragedi di SMA 72, Gubernur DKI Siap 'All Out' Dukung Pembatasan oleh Pemerintah Pusat
Insiden ini menjadi pemicu bagi pemerintah untuk meninjau ulang kebijakan peredaran gim dengan rating kekerasan
Angga Yudha Pratama - Senin, 10 November 2025
Game Online Dianggap Picu Tragedi di SMA 72, Gubernur DKI Siap 'All Out' Dukung Pembatasan oleh Pemerintah Pusat
Indonesia
Proyek Penurapan Multiyears Sungai di Jakarta Digas Lagi, Fokus Kali Grogol Hingga Mookervart
Program normalisasi dan penurapan multiyears tetap prioritas meski DBH dipotong.
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Proyek Penurapan Multiyears Sungai di Jakarta Digas Lagi, Fokus Kali Grogol Hingga Mookervart
Indonesia
Antisipasi Ancaman Banjir Rob, Pemprov DKI Siagakan Drone Pemantau Got Sampai Melibatkan 560 Pompa Permanen untuk 7 Wilayah Rawan
DKI Jakarta siaga hadapi banjir rob 5-10 November 2025 dengan mengerahkan Pasukan Biru, ratusan pompa stasioner, dan Modifikasi Cuaca (OMC) bersama BMKG
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Antisipasi Ancaman Banjir Rob, Pemprov DKI Siagakan Drone Pemantau Got Sampai Melibatkan 560 Pompa Permanen untuk 7 Wilayah Rawan
Indonesia
Pohon Tua di Jakarta Berubah Jadi 'Malaikat Pencabut Nyawa' Saat Hujan Ekstrem, DPRD Desak Pemangkasan 62 Ribu Pohon Sebelum Korban Berjatuhan Lagi
Hingga Oktober 2025, sebanyak 62.161 pohon telah dipangkas di berbagai titik Ruang Terbuka Hijau (RTH) di lima wilayah kota
Angga Yudha Pratama - Rabu, 05 November 2025
Pohon Tua di Jakarta Berubah Jadi 'Malaikat Pencabut Nyawa' Saat Hujan Ekstrem, DPRD Desak Pemangkasan 62 Ribu Pohon Sebelum Korban Berjatuhan Lagi
Indonesia
Pedagang Eks Barito Wajib Tahu! Ini Syarat yang Wajib Dipenuhi Jika Mau Punya Kios di SFK Lenteng Agung, Satu KK Hanya Boleh Satu Kios
Pahami batas waktu, syarat ketat seperti KTP DKI dan larangan sewa, serta risikonya jika hak kios hangus dan dialihkan ke pedagang umum.
Angga Yudha Pratama - Rabu, 05 November 2025
Pedagang Eks Barito Wajib Tahu! Ini Syarat yang Wajib Dipenuhi Jika Mau Punya Kios di SFK Lenteng Agung, Satu KK Hanya Boleh Satu Kios
Bagikan