Tumbuh Pesat, Jumlah UMKM Solo Tembus 11.157

Mula AkmalMula Akmal - Kamis, 29 Desember 2022
Tumbuh Pesat, Jumlah UMKM Solo Tembus 11.157

Kepala Dinkop UKM Kota Solo Wahyu Kristina. (MP/Ismail)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Dinas Koperasi dan UKM (Dinkop UKM) Kota Solo, Jawa Tengah mencatat selama 2022 terdapat sebanyak 11.157 UMKM di Solo. Jumlah tersebut naik signifikan dibandingkan pada 2021 sebanyak 3.635 UMKM.

Kepala Dinkop UKM Kota Solo Wahyu Kristina mengatakan pertumbuhan UMKM di Solo pada tahun ini tumbuh pesat. Hal itu dapat dilihat dari data masuk sebanyak 11.157 UMKM di Solo pada 2022.

Baca Juga:

UMKM Naik Kelas, Siap Hadapi Resesi Global

"Kita bandingkan 2021 hanya ada 3.635 UMKM Solo. Tahun ini tumbuh pesat menjadi
11.157 UMKM di Solo," kata Ina sapaan akrabnya disela penyerahan bantuan modal usaha dan bantuan alat di kantor, Kamis (29/12).

Dia merinci sebanyak 11.157 ini terdiri dari 11.138 Usaha Mikro, 18 Usaha Kecil dan 3 Usaha Menengah. Untuk sebaran domisili usaha UMKM Solo yaitu 24,81 persen di Kecamatan Serengan, 17,65 persen Kecamatan Jebres, 17,59 persen Banjarsari.

"Untuk di Kecamatan Laweyan 13,34 persen Laweyan, dan 26,61 persen kecamatan Pasar Kliwon," katanya.

Dia mengatakan pertumbuhan UMKM yang pesat ini disebabkan banyak faktor diantaranya adalah kemudahan perizinan, kemudahan memperoleh bantuan, dan mulai meningkatkan keinginan masyarakat menjadi wirausaha.

Baca Juga:

Jokowi Minta 30 Persen Kredit Bank Disalurkan ke UMKM

"Kebijakan Pemkot Solo dari Mas Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka juga memudahkan UMKM tumbuh pesat," katanya.

Tidak hanya itu, kata dia, banyaknya kerjasama lembaga swasta yang digandeng Pemkot dalam membantu digitalisasi UMKM serta jualan online dengan aplikator membuat pelaku usaha bisa tumbuh.

Ia mengatakan untuk data Industri di Kota Solo pada 2022 sejumlah mencapai 1.974 Industri. Jumlah tersebut terdiri dari 1.285 kelas industri rendah, 384 menengah, 253 menengah tinggi dan 50 tinggi.

"Berdasarkan pemutakhiran data industri terdapat 1.868 sudah terdaftar di OSS (Online Single Submission) dan 106 yang telah terdaftar di OSS (Online Single Submission) dan SIINas," pungkasnya. (Ismail/Jawa Tengah)

Baca Juga:

Slankpreneur, Wujud Slank Bantu UMKM

#UMKM #Solo #Kota Solo
Bagikan
Ditulis Oleh

Mula Akmal

Jurnalis dan profesional komunikasi dengan pengalaman memimpin redaksi, menggarap strategi konten, dan menjembatani informasi publik lintas sektor. Saat ini menjabat sebagai Managing Editor di Merah Putih Media, dengan rekam jejak kontribusi di The Straits Times, Indozone, dan Koran Sindo, serta pengalaman strategis di Yayasan Konservasi Alam Nusantara dan DPRD DKI Jakarta. Bagi saya, setiap berita adalah peluang untuk menghadirkan akurasi, relevansi, dan dampak nyata bagi pembaca.

Berita Terkait

Indonesia
Viral Mahasiswa Penerima KIP Tepergok Sedang Dugem, UNS Lakukan Investigasi
Juru Bicara UNS Agus Riewanto membenarkan TSK ialah mahasiswa aktif UNS.
Dwi Astarini - Selasa, 28 Oktober 2025
Viral Mahasiswa Penerima KIP Tepergok Sedang Dugem, UNS Lakukan Investigasi
Indonesia
Rumah Pensiun Hadiah Negara Hampir Rampung, Jokowi Sebut Desain Dibantu Arsitek
Jokowi menegaskan rumah tersebut kewenangannya masih Sekretariat Negara.
Dwi Astarini - Selasa, 28 Oktober 2025
Rumah Pensiun Hadiah Negara Hampir Rampung, Jokowi Sebut Desain Dibantu Arsitek
Fashion
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Kain indah memesona tersebut menjadi representasi batik tulis asal Maluku Tengah nan berkarakter dan memikat.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Indonesia
PDIP Tolak Soeharto Jadi Pahlawan Nasional, FX Rudy Sebut itu Harapan Masyarakat
Adanya penolakan tersebut berarti ada harapan dari masyarakat yang harus didengar.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
PDIP Tolak Soeharto Jadi Pahlawan Nasional, FX Rudy Sebut itu Harapan Masyarakat
Indonesia
DPRD Soroti SPPG Solo Pekerjaan Warga Luar Kota, tak Kurangi Angka Pengangguran
Langkah tersebut dianggap tak sejalan dengan program pemda untuk mengurangi angka pengangguran di Solo yang mencapai 12.000 orang.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
DPRD Soroti SPPG Solo Pekerjaan Warga Luar Kota, tak Kurangi Angka Pengangguran
Indonesia
Protes Operasional Bajaj, Driver Ojol Solo Datangi DPRD Solo
Keresahan para ojol muncul karena belum adanya langkah tegas dari instansi terkait, meski mereka sudah beberapa kali melapor.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
Protes Operasional Bajaj, Driver Ojol Solo Datangi DPRD Solo
Indonesia
Pelawak Kirun Menangis kala Melayat ke Rumah Duka Ki Anom Suroto
Kirun dan Anom Suroto merupakan dua seniman senior yang telah bersahabat sejak lama.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
Pelawak Kirun Menangis kala Melayat ke Rumah Duka Ki Anom Suroto
Indonesia
Legenda Wayang Tanah Air Anom Suroto Meninggal, Kiprah Mendalang hingga Keliling Dunia
Jenazah Ki Anom Suroto akan disemayamkan di Ndalem Timsan, Makamhaji, Sukoharjo.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
Legenda Wayang Tanah Air Anom Suroto Meninggal, Kiprah Mendalang hingga Keliling Dunia
Indonesia
Pemkot Solo Terapkan WFA ASN akibat TKD Dipangkas, Wamendagri Bima Minta Kaji Ulang
Kebijakan WFA tersebut muncul sebagai respons atas pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) dari APBN 2026 yang mencapai Rp 218 miliar.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Pemkot Solo Terapkan WFA ASN akibat TKD Dipangkas, Wamendagri Bima Minta Kaji Ulang
Indonesia
Purbaya Soroti Realisasi Belanja Daerah, Wamendagri Bima Arya Perintahkan Pemda Jadi Penggerak Roda Ekonomi
Belanja daerah saat ini masih di bawah tahun lalu, berkurang 3 persen atau 4 persen jika dibandingkan dengan tahun lalu.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Purbaya Soroti Realisasi Belanja Daerah, Wamendagri Bima Arya Perintahkan Pemda Jadi Penggerak Roda Ekonomi
Bagikan