Makanan Vegan dengan Unsur Seng

P Suryo RP Suryo R - Rabu, 14 September 2022
Makanan Vegan dengan Unsur Seng

Seng merupakan mineral yang sangat penting bagi kesehatan tubuh. (Pexels/Nataliya Vaitkevich)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SETIAP detik, menit, jam, tubuh terus bekerja dan tentunya membutuhkan berbagai macam vitamin, nutrisi, dan mineral, termasuk seng. Seringkali orang lupa bahwa setiap nutrisi, vitamin, dan mineral memiliki fungsi yang berbeda-beda pada tubuh. Dengan begitu, ada baiknya untuk memilih makanan berdasarkan dengan kebutuhan tubuh kamu.

Dikutip dari Vegamour, seng merupakan mineral yang sangat penting bagi kesehatan tubuh. Hal tersebut dikarenakan tubuh kita tidak memproduksi atau menyimpan seng. Oleh karena itu kita perlu untuk mengonsumsi makanan atau suplemen yang mengandung seng pastinya. DIketahui, seng juga merupakan nutrisi terpenting untuk sistem kekebalan tubuh loh. Lantas, apa saja ya lima makanan vegan yang tinggi akan seng?

Baca Juga:

6 Manfaat Rawat Kaktus Dalam Rumah

makan
Seng merupakan mineral penting untuk sistem kekebalan tubuh. (Pexels/Yaroslav Shuraev)


Kacang-kacangan


Kamu tahu tidak sih kalau kacang-kacangan dianggap sebagai pembangkit tenaga listrik di ranah makanan sehat. Hal tersebut dikarenakanan kacang-kacangan merupakan sumber mineral penting seperti besi, tembaga, magnesium, kalium, dan seng. Contoh kacang-kacangan yang kaya akan seng, seperti buncis, lentil, dan kacang polong hitam.


Tahu


Tahu merupakan sumber seng nabati yang baik, menawarkan kalsium, mangan, dan juga magnesium loh. Hal tersebut dikarenakan terdapat protein yang bisa berfungsi untuk pertumbuhan rambut. Tidak hanya itu, tahu sebagai sumber protein yang kaya juga cocok dan bagus dikonsumsi apabila kamu sedang diet vegan.


Bayam


Bayam merupakan sumber seng yang layak untuk dikonsumsi dan hal tersebut juga merupakan salah satu sumber tertinggi dari sayuran hijau. Bayam juga merupakan sumber serat yang bagus. Selain itu, terkandung juga vitamin A, vitamin C, vitamin K, zat besi, folat, dan juga kalsium dalam bayam.

Baca Juga:

Beragam Manfaat Bunga Telang

makan
Biji-bijian merupakan makanan yang kaya akan seng. (Pexels/Miguel A Padrinan)


Biji-bijian


Biji-bijian merupakan kelompok makanan yang juga mengandung banyak vitamin dan mineral penting. Contohnya seperti biji labu, salah satu biji-bijian tang paling kaya akan seng. Tidak hanya itu, biji labu juga bisa dijadikan minyak yang memerangi kerontokan rambut loh. Biji rami, chia, dan rami juga merupakan sumberseng yang baik.


Ragi nutrisi


Mungkin beberapa dari kamu masih banyak yang belum mengetahui apa itu ragi nutrisi. Ragi nutrisi merupakan produk ragi bersisik yang kini semakin populer digunakan untuk diet nabati. Hal tersebut dikarenakan rasanya yang gurih dan seperti keju. Tidak hanya itu, bumbu yang rasanya lezat ini juga bisa menjadi sumber seng yang baik. (yos)

Baca Juga:

4 Tren Makro Makanan dan Minuman Paskapandemi di Asia Pasifik

#Kesehatan
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Indonesia
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
Diharapkan mempermudah para pengguna moda transportasi publik, komuter, pekerja, dan warga sekitar dalam mengakses layanan kesehatan yang cepat, nyaman, dan profesional.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
ShowBiz
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Konsumsi suplemen zat besi sejak dini penting bagi perempuan.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Indonesia
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Penonaktifan itu dilakukan BPJS Kesehatan karena Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menunggak pembayaran iuran sebesar Rp 41 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 10 Oktober 2025
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Terlalu sering mengonsumsi mi instan bisa membuat usus tersumbat akibat cacing. Namun, apakah informasi ini benar?
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Indonesia
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Posyandu Ramah Kesehatan Jiwa diperkuat untuk mewujudkan generasi yang sehat fisik dan mental.
Dwi Astarini - Senin, 06 Oktober 2025
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Indonesia
Pemerintah Bakal Hapus Tunggakan BPJS Kesehatan Warga
Langkah ini merupakan bagian dari agenda besar pemerintah dalam memperkuat jaring pengaman sosial, terutama bagi masyarakat rentan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 02 Oktober 2025
Pemerintah Bakal Hapus Tunggakan BPJS Kesehatan Warga
Lifestyle
Waspadai Tanda-Tanda Mata Minus pada Anak
Pertambahan mata minus ini akan mengganggu aktivitas belajar maupun perkembangan anak
Angga Yudha Pratama - Rabu, 01 Oktober 2025
Waspadai Tanda-Tanda Mata Minus pada Anak
Fun
Strategi Sehat Kontrol Kolesterol, Kunci Sederhana Hidup Berkualitas
Satu dari tiga orang dewasa di Indonesia memiliki kadar kolesterol tinggi.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 September 2025
Strategi Sehat Kontrol Kolesterol, Kunci Sederhana Hidup Berkualitas
Indonesia
Peredaran Rokok Ilegal Dinilai Mengganggu, Rugikan Negara hingga Merusak Kesehatan
Peredaran rokok ilegal dinilai sangat mengganggu. Sebab, peredarannya bisa merugikan negara hingga merusak kesehatan masyarakat.
Soffi Amira - Kamis, 25 September 2025
Peredaran Rokok Ilegal Dinilai Mengganggu, Rugikan Negara hingga Merusak Kesehatan
Bagikan