Kepala BNPB Terbang ke Maluku Buat Tinjau Penanganan Banjir Bandang

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Senin, 26 Agustus 2024
Kepala BNPB Terbang ke Maluku Buat Tinjau Penanganan Banjir Bandang

Pencarian korban banjir bandang di Ternate pada hari kedua, Senin (26/8/2024). ANTARA/Abdul Fatah (Abdul Fatah)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Polda Maluku Utara dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Ternate melansir tercatat sudah 16 orang telah ditemukan meninggal dunia, termasuk tiga orang yang ditemukan, Senin (26/8), akibat banjir bandang.

Sedangkan rumah yang mengalami rusak akibat dari banjir bandang sebanyak 25 rumah dan satu tempat Ibadah. Di mana, lima rumah hilang karena tertimbun lumpur.

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto dan beberapa jajaran deputi akan meninjau lokasi bencana banjir bandang di Kelurahan Rua, Kota Ternate.

"Sesuai laporan, besok pagi ada kunjungan langsung dari Kepala BNPB, karena kejadian ini dapat perhatian pusat juga," kata Koordinator Posko Tanggap Darurat, Rizal Marsaoly di Ternate, Senin.

Baca juga:

13 Orang Tewas Akibat Banjir Bandang Kota Ternate

Sesuai agenda, Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto bersama jajaran akan menggelar rapat koordinasi dengan jajaran terkait di Ternate untuk membahas penanganan korban banjir bandang yang saat ini telah dievakuasi ke lokasi pengungsian disediakan di SMKN 4 Kota Ternate.

Menurut dia, Kepala BNPB akan menemui korban banjir bandang di Kota Ternate sekaligus melihat kondisi di lapangan.

Korban banjir bandang di Ternate saat ini membutuhkan tempat tidur, matras, perlengkapan bayi, lansia untuk kebutuhan selama berada di lokasi pengungsian yang telah disediakan Tim Posko Tanggap Darurat.

Sementara itu, di tempat terpisah, Kepala Biro Adpim Setda Pemprov Maluku Utara, Rahwan K Suamba mengatakan, Letjen TNI Suharyanto dan beberapa jajaran turun ke Ternate untuk pantau langsung lokasi bencana banjir ini.

Baca juga:

Banjir Bandang Terjang Kota Gorontalo

"Bahkan sebelum turun akan memulai rapat koordinasi dengan Pemkot Ternate dan Pj Gubernur Malut," jelasnya

#Banjir Bandang #Bencana Alam
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Revisi UU BNPB Diharap Masuk Prolegnas, DPR Ingin Kepala Badan Bisa Langsung Kerja Bareng Kepala Daerah
BNPB harus bisa langsung bekerja sama dengan gubernur, bupati, pemerintah daerah, bahkan dengan Polres, Polsek, dan Kodim
Angga Yudha Pratama - Jumat, 23 Januari 2026
Revisi UU BNPB Diharap Masuk Prolegnas, DPR Ingin Kepala Badan Bisa Langsung Kerja Bareng Kepala Daerah
Indonesia
DPR Minta Guru dan Murid Korban Bencana Tak Sekadar Dibangunkan Gedung, Tapi Dipulihkan Mentalnya
Trauma mendalam akibat bencana dapat menghambat perkembangan intelektual anak jika tidak ditangani oleh tenaga ahli
Angga Yudha Pratama - Jumat, 23 Januari 2026
DPR Minta Guru dan Murid Korban Bencana Tak Sekadar Dibangunkan Gedung, Tapi Dipulihkan Mentalnya
Indonesia
Bibit Siklon Tropis 91S Muncul di Dekat NTB, Pertanda Apa?
BMKG mencatat sedikitnya ada enam faktor utama yang membuat Bibit 91S ini begitu berbahaya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 23 Januari 2026
Bibit Siklon Tropis 91S Muncul di Dekat NTB, Pertanda Apa?
Indonesia
Siswa Aceh Utara Belajar di Lumpur, DPR Desak Bantuan Perabotan
Ia menekankan bahwa pemerintah harus hadir dengan bantuan konkret agar anak-anak tidak berlama-lama terjebak dalam situasi pendidikan yang tidak layak
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Siswa Aceh Utara Belajar di Lumpur, DPR Desak Bantuan Perabotan
Indonesia
Banjir Bandang Landa Probolinggo Jawa Timur
Banjir tidak hanya merendam rumah warga, tetapi juga fasilitas umum dan lembaga pendidikan keagamaan
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 22 Januari 2026
Banjir Bandang Landa Probolinggo Jawa Timur
Indonesia
Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan Penyebab Banjir di Sumatra, ini Daftar Lengkapnya
Presiden RI, Prabowo Subianto, mencabut izin 28 perusahaan penyebab banjir di Sumatra. Berikut adalah daftar lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan Penyebab Banjir di Sumatra, ini Daftar Lengkapnya
Indonesia
Kebakaran Gambut Aceh Makin Parah, BPBD Sulit Atasi Tiupan Angin
Teriknya matahari serta suhu udara tinggi sepanjang hari turut memperburuk keadaan karena lokasi lahan yang terbakar di Aceh Barat merupakan lahan gambut.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Kebakaran Gambut Aceh Makin Parah, BPBD Sulit Atasi Tiupan Angin
Indonesia
DPR Desak Pemerintah Peduli Terkait Isu Perubahan Iklim Buat Kurangi Bencana
Pemerintah untuk memberikan sanksi tegas kepada pelaku perusakan lingkungan dan pihak yang melakukan alih fungsi lahan secara tidak terkendali.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
DPR Desak Pemerintah Peduli Terkait Isu Perubahan Iklim Buat Kurangi Bencana
Indonesia
100 Ribu Orang Terdampak Banjir Jawa, DPR Desak Pemerintah Serius Tangani Perubahan Iklim
Bencana hidrometeorologi belakangan ini menunjukkan peningkatan frekuensi dan intensitas anomali cuaca yang tidak bisa lagi dipandang remeh.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
100 Ribu Orang Terdampak Banjir Jawa, DPR Desak Pemerintah Serius Tangani Perubahan Iklim
Dunia
Kebakaran Hutan Mengamuk Tewaskan 18 Orang, Chile Tetapkan Status Bencana saat Api Mengancam Kota-Kota
Presiden Chile Gabriel Boric telah menetapkan status bencana di dua wilayah yang dilanda kebakaran hutan mematikan itu. Setidaknya 20.000 orang dievakuasi.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
 Kebakaran Hutan Mengamuk Tewaskan 18 Orang, Chile Tetapkan Status Bencana saat Api Mengancam Kota-Kota
Bagikan