Merajut Kesempatan Hidup Para Tuna Grahita
Sabtu, 25 Maret 2017 -
SKH Salsabila merupakan sekolah untuk anak berkebutuhan khusus yang berdiri sejak bulan Juli tahun 2009 dan berlokasi di Periuk, Kota Tangerang, (21/3). Sekolah tersebut memberikan pengajaran khusus kepada siswa-siswi penyandang tuna grahita, tuna rungu, tuna netra dan autisme. Merahputih.com / Rizki Fitrianto.