Dunia
Presiden Barack Obama Sarankan Kontrol Senjata Diperketat
Presiden Barack Obama pada Kamis (18/6) mengatakan bahwa penembakan yang menewaskan sembilan orang di Charleston, Carolina Selatan, merupakan pembunuhan yang tidak masuk akal. Atas hal ini, Obama juga menyarankan kontrol senjata yang lebih diperketat.
Fadhli - Jumat, 19 Juni 2015