PKS Sampaikan Dukungan, Anies Genggam Tiket Capres 2024
Anies Baswedan. (MP/Ismail)
MerahPutih.com - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyampaikan dukungannya kepada Anies Rasyid Baswedan sebagai calon Presiden (Capres) 2024 mendatang.
Keputusan ini disampaikan Ketua Majelis Syuro PKS Sohibul Iman. Dia menyebut keputusan sesuai hasil rapat internal Majelis Syuro.
Baca Juga
"PKS konsisten menjadi bagian partai koalisi pendukung Anies di Pilpres 2024 sehingga koalisi ini memenuhi presidential threshold 20 persen," ujar Sohibul di Kawasan Bandara Soekarno Hatta, Senin (30/1).
Baca Juga
Alasan Demokrat Ingin Anies Segera Dideklarasikan sebagai Capres
Lebih lanjut Sohibul menyampaikan, pengumuman resmi akan dilakukan saat deklarasikan pada saat Rapat Kerja Nasional (Rakernas) PKS pada 24 Februari 2023.
"PKS akan menyampaikan dukungan eksplisit ke Anies sebagai bakal calon presiden 2024-2029 pada rapat syuro PKS bersamaan Rakernas pada 24 februari 2023," ujar Sohibul Iman.
Namun demikian, kata dia, tidak menuntup kemungkinan juga delakrasi Anies bakal dipercepat melihat dinamika politik yang berkembang saat ini. (Asp)
Baca Juga
Bagikan
Asropih
Berita Terkait
Hasil Sepak Bola SEA Games 2025: Raih Kemenangan 2-0 atas Filipina secara Dramatis, Timnas Vietnam U-23 Melaju ke Final
Penembakan Massal Pantai Bondi Sydney Dilakukan Ayah-Anak, 1 Pelaku Tewas di TKP
Hasil Sepak Bola SEA Games 2025: Timnas Vietnam U-23 Kalahkan Malaysia 2-0, Peluang Indonesia untuk Lolos ke Semifinal Terbuka
Hasil AFC Champions League Two: Kalahkan Bangkok United 1-0, Persib Lolos ke 16 Besar sebagai Juara Grup
Taekwondo Beregu Putra Sumbang Emas Pertama Indonesia di SEA Games Thailand
Kebakaran Maut Gedung Terra Drone Cempaka Putih, 21 Terjebak dan 14 Meninggal Dunia
FIFA Rilis Jadwal Lengkap Piala Dunia 2026: Kick Off Paling Awal Jelang Tidur Malam dan Banyak di Jam Kantor
Hasil Super League 2025/2026: Persib Beri Kekalahan Kedua untuk Borneo FC, Berpeluang Geser Persija di Papan Atas
Timnas Filipina U-23 Gebuk Myanmar 2-0, Sinyal Bahaya untuk Indonesia
Idam-idamkan Medali Emas, Timnas Thailand U-23 Langsung Ngegas, Gilas Timor Leste 6-1