INFORMA Hadirkan Kampanye #pastiketemu di Awal 2024

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Kamis, 18 Januari 2024
INFORMA Hadirkan Kampanye #pastiketemu di Awal 2024

INFORMA jalankan kampanye #pastiketemu. (Foto: Dok/INFORMA)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Merek furnitur dan gaya hidup terlengkap Indonesia, INFORMA, meluncurkan kampanye #pastiketemu di awal 2024. Tagar tersebut dimaksudkan untuk menginspirasi pelanggan dalam menemukan barang yang tepat dan menghadirkan tata ruang yang lebih baik.

“Di awal 2024, kami ingin kembali menegaskan komitmen sebagai lebih dari sekadar toko furnitur, tetapi juga brand lokal yang menginspirasi pelanggan untuk menghadirkan tata ruang rumah dan tempat kerja yang lebih baik. Itulah yang menjadi semangat dalam program #pastiketemu ini," ungkap Vice President Marketing Communication PT Home Center Indonesia Bertha Hapsari dalam keterangan resmi yang diterima Merah Putih, Rabu (17/1).

Baca juga:

Ruang Kerja Ciamik Bikin Produktif

Lebih lanjut, #pastiketemu merupakan sebuah rangkaian kampanye istimewa untuk para pelanggan bisa mewujudkan ruangan idamannya.

#pastiketemu ini dipersembahkan untuk membantu mewujudkan ruangan idaman setiap orang. Ragam jenis furnitur dan detail dekorasi ruangan dihadirkan di INFORMA dengan warna, model, dan harga yang bervariasi dan terjangkau, untuk memastikan setiap orang dapat memadupadankan dekorasi ruangan sesuai dengan keinginan dan budget yang dimiliki.

Dari furnitur untuk desain minimalis, hingga furniture untuk mengoptimalkan tata ruang, semuanya pasti bisa ditemukan di INFORMA.

Baca juga:

Menata Ruang Tamu Sesuai Arahan Feng Shui

"INFORMA selalu mencoba dalam menghadirkan gaya dan kenyamanan bagi masyarakat Indonesia melalui produk berkualitas untuk semua gaya, kualitas, budget dekorasi dan pengalaman belanja yang menyenangkan," lanjut Bertha.

Di awal rangkaian peluncuran #pastiketemu ini, INFORMA menghadirkan berbagai penawaran istimewa untuk memanjakan para pelanggan di seluruh store INFORMA, maupun berbelanja secara daring, mulai dari penawaran harga istimewa untuk aneka gaya furnitur di ruang tamu dan ruang kerja, seperti sofa, coffee table, lemari, meja kerja, dan berbagai furnitur multifungsi lainnya.

Selain itu, ada juga program Belanja Gratis Pakai Poin dan cicilan 0 persen hingga 24 bulan. Semua penawaran menarik INFORMA tersebut dapat dimanfaatkan selama periode 15 Januari - 3 Maret 2024. (far)

Baca juga:

Ubah Kamar Tidur untuk Recharge Diri Jadi Lebih Nyaman

#Desain Interior #Rumah
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Indonesia
Kejagung Selamatkan Rp 6,6 Triliun, Prabowo: Bisa Bangun 100 Ribu Rumah untuk Korban Bencana
Kejagung berhasil menyelamatkan Rp 6,6 triliun. Presiden RI, Prabowo Subianto mengatakan, uang itu bisa membangun 100 ribu rumah untuk korban bencana.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Kejagung Selamatkan Rp 6,6 Triliun, Prabowo: Bisa Bangun 100 Ribu Rumah untuk Korban Bencana
Indonesia
270.985 Unit Rumah FLPP Terserap Warga di 2025, Tertinggi Sejak 2010
Penyaluran dana ini disalurkan melalui 39 bank penyalur dengan rumah yang dibangun oleh 8.058 pengembang yang terdiri dari 13.118 perumahan.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 24 Desember 2025
270.985 Unit Rumah FLPP Terserap Warga di 2025, Tertinggi Sejak 2010
Indonesia
Bangun 2.000 Rumah untuk Korban Banjir Sumatra, DPR Minta Pemda Gerak Cepat
Pemerintah bakal bangun 2.000 rumah untuk korban banjir Sumatera. DPR pun meminta Pemda setempat agar bergerak cepat.
Soffi Amira - Rabu, 17 Desember 2025
Bangun 2.000 Rumah untuk Korban Banjir Sumatra, DPR Minta Pemda Gerak Cepat
Indonesia
PSI Desak Gubernur Pramono Ubah Aturan BPHTB, Era Anies Digratisiskan Rumah di Bawah Rp 2 Miliar
Kebijakan terbaru Pemerintah DKI itu tidak memberikan keringanan sama sekali apabila dibandingkan dengan kebijakan sebelumnya dalam Peraturan Gubernur (Pergub) No. 23/2023
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 12 November 2025
PSI Desak Gubernur Pramono Ubah Aturan BPHTB, Era Anies Digratisiskan Rumah di Bawah Rp 2 Miliar
Indonesia
KPR Masih Dominasi Pembelian Rumah di Indonesia
Pembelian rumah primer melalui pembayaran tunai bertahap dan tunai masing-masing memiliki pangsa sebesar 17 persen dan 8,59 persen.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 06 November 2025
KPR Masih Dominasi Pembelian Rumah di Indonesia
Indonesia
Begini Cara UMKM Akses Kredit Program Perumahan Buat Penuhi Target 3 Juta Rumah
Setidaknya ada sejumlah syarat yang harus dipenuhi oleh UMKM maupun masyarakat untuk bisa mendapatkan KPP.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 24 Oktober 2025
Begini Cara  UMKM Akses Kredit Program Perumahan Buat Penuhi Target 3 Juta Rumah
Indonesia
Setahun Prabowo-Gibran: Program Makan Gratis Prabowo Disorot Tajam, Dianggap Sebagai 'Nasi yang Belum Matang Sempurna'
Kekuatan tanpa partisipasi hanya akan melahirkan efisiensi semu
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Setahun Prabowo-Gibran: Program Makan Gratis Prabowo Disorot Tajam, Dianggap Sebagai 'Nasi yang Belum Matang Sempurna'
Indonesia
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
Mantan Wali Kota Solo ini mendapatkan rumah pensiun hadiah dari negara di bangun di atas lahan seluas 12.000 meter persegi.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 21 Oktober 2025
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
Indonesia
Mendagri Perintahkan Pemda Dukung Program 3 Juta Rumah, Gratis Persetujuan Bangunan Gedung dan Jadi Dalam 15 Menit
Salah satu bentuk dukungan tersebut adalah dengan menerbitkan Surat Keputusan Bersama mengenai pembebasan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mendagri Perintahkan Pemda Dukung Program 3 Juta Rumah, Gratis Persetujuan Bangunan Gedung dan Jadi Dalam 15 Menit
Indonesia
Menkeu Purbaya Sebut Sekarang Waktu Paling 'Sat Set' Buat Beli Rumah
Menkeu menilai proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 4,8 persen oleh Bank Dunia untuk tahun ini tidak sepenuhnya merefleksikan tren pemulihan positif
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
Menkeu Purbaya Sebut Sekarang Waktu Paling 'Sat Set' Buat Beli Rumah
Bagikan