Bupati Bekasi Meninggal, Mang Oded Berbelasungkawa dan Ajak Warga Taat Prokes

Andika PratamaAndika Pratama - Selasa, 13 Juli 2021
Bupati Bekasi Meninggal, Mang Oded Berbelasungkawa dan Ajak Warga Taat Prokes

Wali Kota Bandung Oded M Danial. (Humas Bandung)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Wali Kota Bandung, Oded M. Danial, menyampaikan duka citanya atas wafatnya Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja, Minggu (11/7). Oded juga mendoakan almarhum.

"Saya secara pribadi dan atas nama Pemkot Bandung menyampaikan rasa bela sungkawa dan duka cita mendalam atas kepergian Bupati Bekasi, Eka Supria Atmaja," tutur Oded di Bandung, Senin (12/7).

Baca Juga

Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja Meninggal Akibat COVID-19

"Semoga amal ibadah beliau diterima oleh Allah SWT. Dan keluarga yang ditinggalkan diberikan kekuatan," imbuh Oded.

Oded pun kembali mengimbau kepada warga Kota Bandung untuk selalu disiplin melaksanakan protokol kesehatan yaitu menerapkan 6M: memakai masker dengan benar??, menjaga kebersihan tangan??, menjaga jarak??, mengurangi mobilitas??, menjaga pola makan sehat dan istirahat cukup???, serta menjauhi kerumunan??.

"Mang Oded meminta kepada masyarakat untuk taat protokol kesehatan. Pemerintah membuat aturan untuk menjaga keselamatan rakyatnya dari wabah COVID-19," ucapnya.

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika menyampaikan duka cita atas meninggalnya Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja. (FOTO ANTARA/HO-Instagram Bupati Purwakarta)
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika menyampaikan duka cita atas meninggalnya Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja. (FOTO ANTARA/HO-Instagram Bupati Purwakarta)

Apalagi, kata Oded, di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat ini, Oded memohon agar warga mengurangi mobilitas.

"Jika itu bisa dilakukan, insya Allah kita bisa memutus mata rantai penyebaran COVID-19," tutur Oded.

Bupati Bekasi, Eka Supria Atmaja, meninggal pada Minggu (11/7) pukul 21.30 WIB. Sebelumnya, Ia menjalani perawatan di ICU Rumah Sakit Siloam Kelapa Dua, Tangerang karena terpapar COVID-19

Eka Supria Atmaja lahir di Bekasi pada 9 Februari 1973. Sebelum menjadi Bupati Bekasi, ia pernah menjabat sebagai Kepala Desa Waluya (2001-2006 dan 2006-2012).

Ia juga sempat menjabat Ketua DPRD Kabupaten Bekasi pada 2014-2017. Pada 2017, Eka terpilih menjadi Wakil Bupati mendampingi Neneng Hassanah Yasin. Kemudian pada tahun 2019, Eka diberi mandat menjadi Bupati Bekasi. (Imanha/Jawa Barat)

Baca Juga

Sepeninggal Eka Supria, Sekda Kabupaten Bekasi Jabat Plt Bupati

#Walikota Bandung #Bupati Bekasi #COVID-19
Bagikan
Ditulis Oleh

Andika Pratama

Berita Terkait

Indonesia
Kasus Suap Proyek Bekasi, KPK Dalami Dugaan Aliran Uang ke Ono Surono
KPK menduga Ketua DPP PDIP Jawa Barat, Ono Surono, menerima aliran uang suap proyek ijon di Bekasi. Ia telah diperiksa sebagai saksi kasus suap proyek Bekasi.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Kasus Suap Proyek Bekasi, KPK Dalami Dugaan Aliran Uang ke Ono Surono
Indonesia
KPK Periksa 3 Pejabat Kejari Bekasi terkait Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bekasi
KPK akan memeriksa tiga pejabat Kejari terkait kasus dugaan korupsi Bupati Bekasi, Ade Kuswara Kunang.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
KPK Periksa 3 Pejabat Kejari Bekasi terkait Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bekasi
Indonesia
Kasus Dugaan Suap Bupati Bekasi, KPK Buka Peluang Panggil Rieke Diah Pitaloka
KPK membuka peluang memanggil Rieke Diah Pitaloka, terkait kasus dugaan suap Bupati Bekasi nonaktif, Ade Kuswara Kunang (ADK).
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Kasus Dugaan Suap Bupati Bekasi, KPK Buka Peluang Panggil Rieke Diah Pitaloka
Indonesia
KPK Geledah Rumah Bupati Bekasi, Bawa Toyota Land Cruiser
KPK melakukan operasi tangkap tangan (OTT) kesepuluh dalam tahun 2025, dan menangkap sepuluh orang di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada 18 Desember 2025.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 23 Desember 2025
KPK Geledah Rumah Bupati Bekasi, Bawa Toyota Land Cruiser
Indonesia
KPK: Bupati Bekasi Diduga Terima Ijon Proyek Rp 9,5 Miliar, Total Suap Rp 14,2 M
KPK menduga Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang menerima suap ijon proyek dan penerimaan lain senilai Rp 14,2 miliar. KPK menyita uang dan menahan tiga tersangka.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
KPK: Bupati Bekasi Diduga Terima Ijon Proyek Rp 9,5 Miliar, Total Suap Rp 14,2 M
Indonesia
KPK Tetapkan Bupati Bekasi dan Ayahnya Tersangka Suap Ijon Proyek
KPK menetapkan Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang, ayahnya HM Kunang, dan pihak swasta sebagai tersangka kasus suap ijon proyek senilai Rp 9,5 miliar.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
KPK Tetapkan Bupati Bekasi dan Ayahnya Tersangka Suap Ijon Proyek
Berita
Terungkap Lewat OTT KPK, Ini Modus Ijon Proyek dalam Kasus Bupati Bekasi
Ijon proyek adalah praktik pemberian uang muka untuk mengamankan proyek pemerintah sebelum proses resmi berjalan. Modus ini terbongkar dalam OTT KPK Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang.
ImanK - Sabtu, 20 Desember 2025
Terungkap Lewat OTT KPK, Ini Modus Ijon Proyek dalam Kasus Bupati Bekasi
Indonesia
Terjaring OTT KPK, Bupati Bekasi Ade Kunang Punya Harta Rp 79 Miliar
Harta bupati termuda dalam sejarah Kabupaten Bekasi itu terdiri dari harta bergerak dan harta tidak bergerak.
Frengky Aruan - Jumat, 19 Desember 2025
Terjaring OTT KPK, Bupati Bekasi Ade Kunang Punya Harta Rp 79 Miliar
Indonesia
Rumah Kajari Bekasi Disegel KPK, Jejak 'Panas' OTT Bupati Ade Kuswara Kunang Merembet ke Cluster Pasadena
KPK menyegel rumah Kajari Kabupaten Bekasi dan menyita uang ratusan juta terkait OTT Bupati Ade Kuswara Kunang
Angga Yudha Pratama - Jumat, 19 Desember 2025
Rumah Kajari Bekasi Disegel KPK, Jejak 'Panas' OTT Bupati Ade Kuswara Kunang Merembet ke Cluster Pasadena
Indonesia
OTT KPK di Kabupaten Bekasi, Ayah Bupati Ade Kunang Turut Ditangkap
KPK menyebutkan ayah Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang yakni HM Kunang juga menjadi salah satu pihak yang diamankan
Frengky Aruan - Jumat, 19 Desember 2025
OTT KPK di Kabupaten Bekasi, Ayah Bupati Ade Kunang Turut Ditangkap
Bagikan