Karnaval Jalan Cantik dan Keren Nusantara 2016
Minggu, 24 April 2016 -
Dalam memperingati Hari Kartini yang jatuh pada 21 April kemarin, sebuah Karnaval bertajuk "Jalan Cantik dan Keren Etnik Nusantara" digelar hari ini, Minggu (24/4) di Kawasan Monas, Jakarta Pusat.