Lifestyle
Dokter Reisa dan Erina Gudono Bagikan Tip Hidup Sehat Perempuan Modern
Dokter Reisa Broto Asmoro mengatakan perempuan modern harus bisa melawan stres dengan empat hormon bahagia, yakni hormon dopamin, endorfin, serotonin, dan oksitosin.
Andrew Francois - Jumat, 17 Mei 2024