Tips Mengajak Anak Nonton ke Bioskop

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Selasa, 09 Mei 2023
Tips Mengajak Anak Nonton ke Bioskop

Ikuti kemauan anak jika mereka ingin pulang. (Foto: Unsplash/Aneta Pawlik)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

AKHIR pekan memang jadi momen yang tepat untuk meluangkan waktu bersama keluarga, terlebih dengan anak. Salah satu aktivitas yang seru adalah mengajak anak menonton di bioskop.

Meski begitu, anak-anak kerap tidak betah ketika berada di bioskop karena durasi film yang lama atau film yang ditonton memang bukan untuk mereka. Oleh karena itu, orang tua perlu memastikan beberapa hal sebelum mengajak anak menonton di bioskop.

Baca juga:

Budayakan Membersihkan Sampah Sendiri Setelah Nonton Bioskop

Tips Mengajak Anak Nonton ke Bioskop
Pastikan film yang disaksikan cocok untuk anak-anak. (Foto: Unsplash/Krists Luhaers)


1. Perhatikan usia anak

Sebelum mengajak Si Kecil ke bioskop, pastikan bahwa usianya telah cukup untuk menonton dan menegrti sebuah film. Sebenarnya tidak ada aturan mengenai kapan anak boleh diajak menonton bioskop. Akan tetapi, seperti dilansir laman Alodokter, usia 2,5-4 tahun adalah usia yang dianggap cocok untuk memulai mengajak Si Kecil menonton bioskop.

Pada usia ini, umumnya anak-anak sudah bisa menikmati sebuah tayangan dan mengerti jalan cerita. Ia bisa bernyanyi dan bersenandung bila mendengarkan lagu dari sebuah film, serta sabar menonton film selama lebih dari satu jam.

2. Pilih film yang tepat

Pemilihan film juga tidak kalah penting jika ingin mengajak Si Kecil nonton di bioskop. Kendati memilih film bergenre kartun atau animasi, pastikan bahwa adegan-adengan dalam film tersebut tidak berisikan kekerasan atau adegan dewasa yang bisa menakutkan dan membingungkan buah hati.

Selain itu, pilih film yang durasinya tidak terlalu panjang, mudah dimengerti, dan menyenangkan untuk ditonton. Jika seorang anak tidak bisa menikmati dan mengerti sebuah film, mereka akan lebih mudah merasa bosan dan tidak betah dan duduk berlama-lama.

Baca juga:

Legenda Hantu Indonesia Muncul di Film Horor Negeri Aing

Tips Mengajak Anak Nonton ke Bioskop
Pilih jadwal film yang tepat. (Foto: Unsplash/Jake Hills)


3. Sesuaikan jadwal menonton film

Menonton film di jam terakhir pemutaran film bioskop alias malam hari biasanya memang akan lebih sepi penonton. Namun, film juga akan berlangsung hingga tengah malam. Jadwal ini sangat tidak dianjurkan, karena bisa mengganggu waktu tidur anak.

Umumnya, waktu tidur ideal anak-anak berusia 2-4 tahun adalah sebelum pukul 21.00. Oleh karena itu, pastikan orang tua memilih film pada siang atau sore hari, sehingga Si Kecil bisa tiba di rumah sebelum waktu tidurnya tiba.

4. Ikuti kemauan anak

Jika buah hati tidak nyaman berlama-lama di dalam bioskop dan meminta untuk pulang, turutilah kemauannya. Jika Si Kecil dipaksa untuk tetap menonton, kemungkinan besar ia akan menangisi dan mengganggu penonton lainnya. Selain itu, Si Kecil juga bisa trauma. Ia bisa mengingat menonton bioskop sebagai pengalaman yang tidak menyenangkan hingga tidak ingin menonton di bioskop lagi. (and)

Baca Juga:

Cara Cerdas Mencegah Anak Menonton Film Dewasa di Layanan Streaming

#Parenting
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

Lifestyle
Bunda, Coba deh Lavender & Chamomile untuk Tenangkan Bayi Rewel secara Alami
Lavender dan chamomile kerap menjadi pilihan utama dalam praktik mindful parenting.
Dwi Astarini - Minggu, 07 September 2025
Bunda, Coba deh Lavender & Chamomile untuk Tenangkan Bayi Rewel secara Alami
Fun
Liburan Bersama Anak di Kolam Renang: Seru, Sehat, dan Penuh Manfaat
Periode libur long weekend di Agustus ini jadi saat yang tepat untuk mengunjungi kolam renang.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 17 Agustus 2025
Liburan Bersama Anak di Kolam Renang: Seru, Sehat, dan Penuh Manfaat
Indonesia
Tak hanya Melarang Roblox, Pemerintah Dituntut Lakukan Reformasi Literasi Digital untuk Anak-Anak
Perlu diiringi dengan edukasi yang mencakup tiga elemen kunci yakni anak, orangtua, dan tenaga pendidik.
Dwi Astarini - Jumat, 08 Agustus 2025
Tak hanya Melarang Roblox, Pemerintah Dituntut Lakukan Reformasi Literasi Digital untuk Anak-Anak
Lifestyle
Tak Melulu Negatif, Roblox Tawarkan Manfaat Pengembangan Kreavitas untuk Pemain
Orangtua juga perlu tahu bahwa ada sisi positif dari gim daring ini.
Dwi Astarini - Jumat, 08 Agustus 2025
 Tak Melulu Negatif, Roblox Tawarkan Manfaat Pengembangan Kreavitas untuk Pemain
Lifestyle
Susu Soya, Jawaban Tepat untuk Anak dengan Intoleransi Laktosa
Ini merupakan pilihan yang bijak dan menyehatkan bagi anak-anak yang tidak bisa menoleransi susu sapi.
Dwi Astarini - Jumat, 04 Juli 2025
Susu Soya, Jawaban Tepat untuk Anak dengan Intoleransi Laktosa
Lifestyle
Dokter Bocorkan Cara Ajaib Bikin Anak Berprestasi Hanya dengan Musik
Paparan musik, terutama musik klasik, terbukti memiliki dampak positif pada perkembangan kognitif anak
Angga Yudha Pratama - Rabu, 25 Juni 2025
Dokter Bocorkan Cara Ajaib Bikin Anak Berprestasi Hanya dengan Musik
Lifestyle
Bahaya Gawai Mengintai Si Kecil, Dokter Peringatkan Dampak Buruknya pada Kebiasaan Makan dan Tumbuh Kembang!
Nimaz lebih mengutamakan kebiasaan makan bersama di meja makan
Angga Yudha Pratama - Selasa, 03 Juni 2025
Bahaya Gawai Mengintai Si Kecil, Dokter Peringatkan Dampak Buruknya pada Kebiasaan Makan dan Tumbuh Kembang!
Fun
Wujudkan Kebersamaan dan Keakraban, LEGO Kampanyekan 'Main Bareng Bangun Silaturahmi' Ajak Seluruh Keluarga Kumpul di Ramadan
LEGO Group ingin mendekatkan keluarga melalui permainan kreatif dengan LEGO bricks guna menciptakan momen kebersamaan yang berharga selama bulan Ramadan.
Dwi Astarini - Minggu, 16 Maret 2025
Wujudkan Kebersamaan dan Keakraban, LEGO Kampanyekan 'Main Bareng Bangun Silaturahmi' Ajak Seluruh Keluarga Kumpul di Ramadan
Fun
Parents, Lakukan 6 Hal ini untuk Mengajarkan Anak Berpuasa
Dengan cara yang tepat, berpuasa Ramadan tidak jadi hal yang menyulitkan dan beban buat anak.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 01 Maret 2025
Parents, Lakukan 6 Hal ini untuk Mengajarkan Anak Berpuasa
Dunia
Konglomerat Besar Korsel Dorong Karyawan untuk Memiliki Anak, Janjikan Banyak Insentif hingga Bonus Tunai
Semua itu demi membantu orangtua yang bekerja merawat anak-anak mereka tanpa kesulitan.
Dwi Astarini - Rabu, 26 Februari 2025
 Konglomerat Besar Korsel Dorong Karyawan untuk Memiliki Anak, Janjikan Banyak Insentif hingga Bonus Tunai
Bagikan