Pemilu 2019

Relawan Jokowi-Ma'ruf Heningkan Cipta untuk Petugas Pemilu yang Gugur

Eddy FloEddy Flo - Selasa, 23 April 2019
 Relawan Jokowi-Ma'ruf Heningkan Cipta untuk Petugas Pemilu yang Gugur

Relawan Jokowi-Ma'ruf Chapter Jogja mendoakan para petugas KPPS yang gugur menjalankan tugas selama Pemilu 2019 (MP/Teresa Ika)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Relawan Jokowi-Ma'ruf di Yogyakarta yang tergabung dalam Alumni Jogja Satukan Indonesia (AJSI) mengheningkan cipta untuk para petugas pemilu yang gugur saat menjalankan tugas. Para relawan ini juga mendoakan agar arwah para pahlawan pemilu ini diterima di sisNya.

"Secara khusus mari kita heningkan cipta dan berdoa sebentar untuk mereka yang gugur saat bertugas selama pemilu," kata ketua AJSI, Ajar Budi Kuncoro di sela-sela jumpa pers di Yogyakarta, Senin (22/4) petang.

Para relawan yang berkumpul pun segera menundukkan kepala dan berdoa sejenak. Budi melanjutkan pihaknya mengapresiasi dan memberikan penghargaan kepada Bawaslu, KPU, TNI_Polri dan semua pihak yang bertugas sehingga pemilu berjalan dengan lancar.

Djaduk Ferianto memuji para petugas KPPS di Pemilu 2019
Seniman Yogyakarta Djaduk Feriyanto memuji para petugas KPPS yang rela berkorban nyawa untuk Pemilu 2019 (MP/Teresa Ika)

"Pengorbanan mereka tidak sia-sia untuk menuju Indonesia yang lebih maju, makmur dan sejahtera," katanya.

Seniman Djaduk Feriyanto mengatakan para petugas penyelenggara pemilu ini patut diapresiasi. Lantaran berhasil menurunkan jumlah golput. Generasi milenial yang diduga Golput ternyata tidak terbukti.

"Patut kita apresiasi. karena mereka benar-benar membuat generasi milenial turut berpartisipasi," pungkasnya.

Hingga kini data terbaru dari KPU RI pada Senin 22 April pukul 15.00 wib mencatat 90 petugas KPPS meninggal dunia selama Pemilu berlangsung. Sebagian besar meninggal dunia karena kelelahan. Selain itu adapula 374 petugas jatuh sakit selama pemilu. Sementara dari anggota Polri ada sekitar sembilan orang. Belum lagi ratusan petugas yang kini mendapat perawatan intensif di sejumlah rumah sakit.(*)

Berita ini ditulis berdasarkan laporan Teresa Ika, reporter dan kontributor merahputih.com untuk wilayah Yogyakarta dan sekitarnya.

#Pemilu 2019 #Relawan Jokowi #Komisi Pemilihan Umum #TNI-Polri
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Pemilih Indonesia Tembus 211 Juta, KPU RI Ketok Palu Data Paling Update Semester II 2025
KPU juga menggandeng Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) untuk memvalidasi pemilih di mancanegara menggunakan Nomor Induk Kependudukan
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Pemilih Indonesia Tembus 211 Juta, KPU RI Ketok Palu Data Paling Update Semester II 2025
Indonesia
Kejagung Bantah Silfester Matutina Relawan Jokowi Kabur ke Luar Negeri, Belum Ditahan karena Sakit
Ketua Umum Solidaritas Merah Putih (Solmet) Silfester Matutina saat ini masih berstatus aktif sebagai Komisaris ID FOOD.
Wisnu Cipto - Rabu, 17 September 2025
Kejagung Bantah Silfester Matutina Relawan Jokowi Kabur ke Luar Negeri, Belum Ditahan karena Sakit
Indonesia
TNI-Polri Sudah Berjaga di Rumah Eko Patrio Saat Pejarahan, Tapi Kalah Jumlah Massa Datang 3 Gelombang
Saat kejadian personel TNI-Polri yang dikerahkan tidak sebanding dengan banyaknya jumlah massa yang datang semalam.
Wisnu Cipto - Minggu, 31 Agustus 2025
TNI-Polri Sudah Berjaga di Rumah Eko Patrio Saat Pejarahan, Tapi Kalah Jumlah Massa Datang 3 Gelombang
Indonesia
Penundaan Eksekusi Silfester Matutina yang Merupakan Relawan Jokowi Rusak Prinsip Keadilan Hukum
Ketua Umum Solidaritas Merah Putih (Solmet) Silfester Matutina tak kunjung ditahan meski sudah divonis 1,5 tahun penjara dalam kasus fitnah terhadap Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK).
Frengky Aruan - Rabu, 13 Agustus 2025
Penundaan Eksekusi Silfester Matutina yang Merupakan Relawan Jokowi Rusak Prinsip Keadilan Hukum
Indonesia
Lantik Ribuan Perwira Muda TNI/Polri, Prabowo Perintahkan Agar Setia Terhadap NKRI
Lulusan akademi militer dan akademi kepolisian juga mengambil sumpah sebagai perwira Polri dan TNI.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 23 Juli 2025
Lantik Ribuan Perwira Muda TNI/Polri, Prabowo Perintahkan Agar Setia Terhadap NKRI
Indonesia
Petugas TNI-Polri Berpakaian Preman Disiagakan Jaga Keamanan Jakarta Fair 2025
Tak hanya menjaga wilayah Jakarta Fair dari aksi kriminal, para petugas juga memiliki tanggung jawab yang tak kalah penting yakni mengamankan anak hilang.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 30 Juni 2025
Petugas TNI-Polri Berpakaian Preman Disiagakan Jaga Keamanan Jakarta Fair 2025
Indonesia
Ketua KPU Nilai Pemilu Terpisah Ideal, Singgung Kematian Petugas di 2019
Afifuddin mengaku telah membatasi jumlah pemilih di setiap TPS untuk meminimalkan korban
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 28 Juni 2025
Ketua KPU Nilai Pemilu Terpisah Ideal, Singgung Kematian Petugas di 2019
Indonesia
Izinkan Jaksa Dijaga TNI-Polri, Prabowo Berdalih Bentuk Kerja Sama Antarinstansi
Mensesneg jelaskan Presiden Prabowo tengah mendorong kerja keras aparat penegak hukum untuk pemberantasan korupsi.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Mei 2025
Izinkan Jaksa Dijaga TNI-Polri, Prabowo Berdalih Bentuk Kerja Sama Antarinstansi
Indonesia
Dapat Hak Penjagaan TNI - Polri, Kejaksaan Puji Prabowo ‘Setinggi Langit’
Prabowo teken meneken Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 66 Tahun 2025 tentang perlindungan negara terhadap Jaksa dan fungsinya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Mei 2025
Dapat Hak Penjagaan TNI - Polri, Kejaksaan Puji Prabowo ‘Setinggi Langit’
Indonesia
Prabowo Terbitkan Perpres 66/2025: Jaksa Dapat Perlindungan TNI-Polri dari Ancaman dan Intimidasi
Dalam bagian menimbang Perpres 66/2025 yang diteken Prabowo pada 21 Mei 2025 ini disebutkan bahwa jaksa harus bekerja tanpa intervensi atau ancaman dari pihak mana pun.
Frengky Aruan - Kamis, 22 Mei 2025
Prabowo Terbitkan Perpres 66/2025: Jaksa Dapat Perlindungan TNI-Polri dari Ancaman dan Intimidasi
Bagikan