Presiden Turki Kalah dalam Pemilu

Fadhli Fadhli - Senin, 08 Juni 2015
Presiden Turki Kalah dalam Pemilu

Pendukung Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, dari partai AKP. (Foto: BBC)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Eropa  - Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan mengatakan bahwa hasil pemilihan tidak meyakinkan. Dirinya juga menyatakan bahwa hal ini berarti tidak ada satu partai pun yang dapat berdiri sendiri. Recep harus menerima kekalahan dalam pemilu kali ini.

Partai tempat Recep bernaung, AKP, seperti dilaporkan BBC telah membentuk pemerintahan sendiri setelah kalah dalam pemilihan umum tahun ini. Sebelumnya Recep telah berkuasa di Turki selama 13 tahun.

Populasinya telah turun sebanyak 41 persen sejak tahun 2011. Menanggapi hal ini, Recep harus membentuk suatu koalisi atau mulai menghadapi pemerintahan yang minoritas.

Meski pun kalah, Racep menyerukan pada semua pihak untuk melestarikan suasana stabil di Turki, "Saya percaya hasilnya, yang tidak memberikan kesempatan kepada pihak manapun untuk membentuk pemerintahan satu partai, akan dinilai sehat dan realistis oleh semua pihak."

Racep juga mengapresiasi jumlah pemilih yang mencapai 86 persen. Menurutnya ini menunjukan tekad untuk berdemokrasi di Turki.

 

Baca juga:

Tidur di Jalanan, Gelandangan Inggris akan Didenda Rp20 Juta

Aksi Nekat Calon PM Denmark, Kampanye Tanpa Busana

Miris, Bayi Ditemukan dalam Kondisi Dikerubungi Semut

Karikatur Nabi Muhammad Akan Disiarkan Televisi

Tentara Inggris Jadi Transgender Cantik

#Pemilu #Turki
Bagikan
Ditulis Oleh

Fadhli

Berkibarlah bendera negerku, tunjukanlah pada dunia.

Berita Terkait

Berita
Kubu Pro Junta Militer Menang Pemilu, Kuasi 86 Persen Kursi Parlemen
Parlemen Myanmar, yang terdiri atas dua majelis, memiliki jumlah total kursi sebanyak 664, tetapi dengan 25 persen kursi dialokasikan untuk perwira militer.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 31 Januari 2026
Kubu Pro Junta Militer Menang Pemilu, Kuasi 86 Persen Kursi Parlemen
Indonesia
Revisi UU Pemilu, NasDem Ingin Ambang Batas Parlemen Sampai 7 Persen
Penghapusan ambang batas berpotensi melahirkan fragmentasi partai yang berlebihan dan melemahkan efektivitas pemerintahan
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 30 Januari 2026
Revisi UU Pemilu, NasDem Ingin Ambang Batas Parlemen Sampai 7 Persen
Indonesia
Istana Respons Usulan E-Voting Pilkada, Sebut Perlu Kajian Mendalam
Mensesneg, Prasetyo Hadi, merespons usulan soal e-voting Pilkada. Ia meminta hal itu membutuhkan kajian mendalam.
Soffi Amira - Senin, 19 Januari 2026
Istana Respons Usulan E-Voting Pilkada, Sebut Perlu Kajian Mendalam
Indonesia
Heboh Kodifikasi Hukum Pemilu, Komisi II DPR Tegaskan Pilkada Lewat DPRD Konstitusional
Rifqi membuka peluang dilakukannya kodifikasi atau penyatuan hukum pemilu dan pilkada
Angga Yudha Pratama - Jumat, 02 Januari 2026
Heboh Kodifikasi Hukum Pemilu, Komisi II DPR Tegaskan Pilkada Lewat DPRD Konstitusional
Indonesia
ICW Tolak Kepala Daerah Dipilih DPRD, Rugikan Demokrasi dan Fasilitasi Politik Transaksional
ICW mencatat, sepanjang 2010–2024 terdapat 545 anggota DPRD yang terjerat kasus korupsi
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
 ICW Tolak Kepala Daerah Dipilih DPRD, Rugikan Demokrasi dan Fasilitasi Politik Transaksional
Indonesia
Junta Gelar Pemilu Pertama Sejak Kudeta Militer Pada 2021
Sebanyak 102 kota kecil melakukan pemungutan suara pada fase pertama pemilihan. Fase kedua dan ketiga akan diadakan pada 11 dan 25 Januari,
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 29 Desember 2025
Junta Gelar Pemilu Pertama Sejak Kudeta Militer Pada 2021
Indonesia
MK Tolak Gugatan Rakyat Bisa Pecat DPR, Pilihannya Jangan Dipilih Lagi di Pemilu
MK menyatakan keinginan agar konstituen diberikan hak untuk memberhentikan anggota DPR tidak selaras dengan konsep demokrasi perwakilan.
Wisnu Cipto - Kamis, 27 November 2025
MK Tolak Gugatan Rakyat Bisa Pecat DPR, Pilihannya Jangan Dipilih Lagi di Pemilu
Indonesia
Ketua DKPP Sebut Kritik Media Massa Vitamin yang Menyehatkan
Media massa memiliki peran yang lebih besar yaitu sebagai pencerah bagi masyarakat di tengah serangan hoaks melalui media sosial.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Ketua DKPP Sebut Kritik Media Massa Vitamin yang Menyehatkan
Indonesia
DKPP Janji Penyelesaian Etik Penyelenggara Pemilu Dijamin Cepat
Prosedur penyelesaian etik di DKPP dirancang untuk menjamin kecepatan, kesederhanaan, dan efektivitas.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 21 November 2025
DKPP Janji Penyelesaian Etik Penyelenggara Pemilu Dijamin Cepat
Indonesia
TII Rekomendasikan 7 Penguatan Demokrasi, Termasuk Pemisahan Jadwal Pemilu
Pemisahan jadwal pemilu bisa mengurangi beban kerja berat seperti yang kita lihat pada Pemilu Serentak 2019 dan 2024
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 13 November 2025
TII Rekomendasikan 7 Penguatan Demokrasi, Termasuk Pemisahan Jadwal Pemilu
Bagikan