Presiden Jokowi Dikabarkan Kecelakaan, Begini Kejadian Sebenarnya

Luhung SaptoLuhung Sapto - Jumat, 09 Februari 2018
Presiden Jokowi Dikabarkan Kecelakaan, Begini Kejadian Sebenarnya

Presiden Jokowi menjawab pertanyaan wartawan di Sawahlunto, Sumbar, Kamis (8/2). (Foto: Humas/Jay/setkab.go.id)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Rombongan kepresidenan dikabarkan mengalami kecelakaan dalam perjalanan di wilayah Sumatra Barat (Sumbar). Namun, Deputi Bidang Protokol, Pers dan Media (PPM) Sekretariat Presiden (Setpres) Bey Machmudin membantah isu tersebut.

Terkait adanya kendaraan minibus hitam yang mengalami kecelakaan di Jalan Lintas Sumatra pada Kamis (8/2) yang jadi isu di media sosial, Bey menegaskan itu bukan merupakan rombongan kepresidenan.

“Bukan rombongan kepresidenan. Kendaraan yang kecelakan adalah mobil dinas milik Pemprov Sumatra Barat pada pukul 16.30 WIB,” kata Bey sebagaimana dikutip Antara, Jumat (9/2).

Ia menjelaskan, kendaraan minibus yang kecelakaan berlokasi di jalan rute Padang-Solok wilayah Pintu Angin Arousuka Kabupaten Solok. Sementara posisi rombongan kepresidenan saat itu tengah berada di Sawahlunto.

“Pada waktu tersebut, Presiden dan rombongan sudah berada di Sawahlunto untuk menyerahkan sertifikat kepada keluarga Adinegoro,” jelas Bey.

Kendati demikian, Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media, Setpres, menyampaikan turut prihatin atas insiden tersebut.

Sebelumnya, terdapat video di media sosial yang menayangkan insiden kecelakaan mobil minibus hitam berplat merah terguling ke sisi kanan.

Sejumlah pengendara lain dan petugas berseragam membantu mengeluarkan korban kecelakaan dari mobil yang terguling di selokan bahu jalan. (*)

#Presiden Jokowi #Presiden Joko Widodo #Kecelakaan Mobil
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Indonesia
Tragedi Berdarah Tol Krapyak: 16 Nyawa Melayang, DPR Semprot Kemenhub Agar Bus 'Zombie' Tak Gentayangan Saat Nataru
Selain masalah teknis kendaraan, pengawasan terhadap sumber daya manusia juga menjadi sorotan utama
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
Tragedi Berdarah Tol Krapyak: 16 Nyawa Melayang, DPR Semprot Kemenhub Agar Bus 'Zombie' Tak Gentayangan Saat Nataru
Indonesia
Horor Kecelakaan Bus Cahaya Trans di Tol Semarang Buat 16 Orang Meninggal, Kaca Berserakan Hingga Beton Jalan Bergeser
Dampak tabrakan yang begitu kuat bahkan membuat pembatas jalan beton bergeser dari posisi semula
Angga Yudha Pratama - Senin, 22 Desember 2025
Horor Kecelakaan Bus Cahaya Trans di Tol Semarang Buat 16 Orang Meninggal, Kaca Berserakan Hingga Beton Jalan Bergeser
Indonesia
Kunjungi RSUD Koja, Prabowo Jenguk Guru dan Siswa Korban Tabrakan Mobil SPPG
Presiden RI, Prabowo Subianto, mengunjungi RSUD Koja untuk menjenguk korban tabrakan mobil SPPG.
Soffi Amira - Selasa, 16 Desember 2025
Kunjungi RSUD Koja, Prabowo Jenguk Guru dan Siswa Korban Tabrakan Mobil SPPG
Indonesia
4 Orang Meninggal di Dalam Mobil Saat di Tol Tegal, Polisi Tunggu Hasil Forensik
Saat itu kendaraan dalam kondisi mati dengan kondisi AC masih hidup dan kaca mobil tertutup
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 12 Desember 2025
4 Orang Meninggal di Dalam Mobil Saat di Tol Tegal, Polisi Tunggu Hasil Forensik
Indonesia
Imbas Kecelakaan di SDN 01 Kalibaru, BGN Bakal Benahi Sistem Keselamatan Sopir Mobil MBG
BGN akan memperbaiki sistem keselamatan sopir mobil MBG, setelah insiden kecelakaan di SDN 01 Kalibaru, Cilincing.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
Imbas Kecelakaan di SDN 01 Kalibaru, BGN Bakal Benahi Sistem Keselamatan Sopir Mobil MBG
Indonesia
Insiden Mobil MBG Tabrak Siswa, Kemendikdasmen Beri Santunan ke Korban
Kemendikdasmen memberikan santunan kepada korban yang tertabrak mobil MBG di SDN 01 Kalibaru, Cilincing.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
Insiden Mobil MBG Tabrak Siswa, Kemendikdasmen Beri Santunan ke Korban
Indonesia
Tabrak Belasan Siswa, Sopir Mobil MBG Terancam Hukuman 5 Tahun Penjara
Sopir mobil MBG yang tabrak belasan siswa SDN 01 Kalibaru, kini terancam hukuman lima tahun penjara.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
Tabrak Belasan Siswa, Sopir Mobil MBG Terancam Hukuman 5 Tahun Penjara
Indonesia
Pengawasan Dinilai Longgar, DPR Kritik BGN soal Insiden Mobil MBG Tabrak Belasan Siswa
Wakil Ketua Komisi IX DPR, Yahya Zaini mengatakan, bahwa pengawasan SOP MBG masih rendah. Hal itu setelah mobil MBG menabrak belasan siswa.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
Pengawasan Dinilai Longgar, DPR Kritik BGN soal Insiden Mobil MBG Tabrak Belasan Siswa
Indonesia
Mobil MBG Tabrak Belasan Siswa Dikendarai Sopir Pengganti, DPR Minta SPPG Dievaluasi
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Charles Honoris, meminta SPPG dievaluasi setelah mobil MBG menabrak belasan siswa SDN 01 Kalibaru.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
Mobil MBG Tabrak Belasan Siswa Dikendarai Sopir Pengganti, DPR Minta SPPG Dievaluasi
Indonesia
Pemprov DKI Diminta Terapkan Aturan Mobil Masuk Sekolah Buntut Mobil MBG Seruduk Siswa SDN Kalibaru 01
Kejadian ini melampaui kesalahan individu
Angga Yudha Pratama - Kamis, 11 Desember 2025
Pemprov DKI Diminta Terapkan Aturan Mobil Masuk Sekolah Buntut Mobil MBG Seruduk Siswa SDN Kalibaru 01
Bagikan