Mangara Siahaan, Kader Pertama Disemayamkan di DPP PDI Perjuangan

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Jumat, 03 Juni 2016
Mangara Siahaan, Kader Pertama Disemayamkan di DPP PDI Perjuangan

Pramono Anung saat melayat di tempat persemayaman Mangara Siahaan di kantor DPP PDI Perjuangan di Jalan Tanjung Barat, Jakarta Selatan, Jumat (3/6). (Foto: Twitter/@pramonoanung)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Politik - Meninggalnya politikus senior dari Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Mangara Siahaan memang membuat duka yang cukup mendalam bagi partai yang berlambangkan banteng ini.

Demi memberikan penghormatan terakhir, PDI Perjuangan pun mempersilakan jenazah Mangara disemayamkan di kantor DPP PDI Perjuangan di Jalan Tanjung Barat, Jakarta Selatan.

"Selama ini kontribusinya bagi partai sungguh luar biasa dan tokoh yang pertama kali dimakamkan di DPP partai. Jadi artinya partai memberikan penghormatan yang luar biasa karena memang kontribusi jasa loyalitas kejujuran beliau hampir ikur semua proses partai," ucap Sekretaris Kabinet Indonesia Pramono Anung usai melayat, Jumat (3/6).


Pramono Anung saat melayat. (Foto: Twitter/@pramonoanung)

Pramono menjelaskan, Mangara adalah seorang kader PDI Perjuangan yang sangat loyal. Mangara dianggap berperan dalam mencari kader PDI Perjuangan yang memiliki potensi bagus baik pada tingkat eksekutif maupun legislatif

"Dia menjadi wasekjen (wakil sekretaris jenderal) tiga kali sehingga saya tahu persis beliau ingin proses regenerasi dalam partai berjalan lebih baik. Kita lihat PDI sekarang sudah banyak kader potensial pada semua tingkatan presiden, gubernur, menteri. Ini langsung tak langsung Pak Mangara ikut andil dalam proses ini," ucap Pramono

Seperti yang diketahui, sejak Januari 2016 lalu Mangara Siahaan bolak balik ke rumah sakit lantaran penyakit yang dideritanya. Pada pukul 04.00 WIB, Mangara menghembuskan nafas terakhirnya di RS Siloam TB Simatupang. (Yni)

BACA JUGA:

  1. Mangara Siahaan Politikus yang Setia Pada Partai, Ideologi, dan Megawati
  2. Aktor Senior Sekaligus Politikus PDI-P Mangara Siahaan Tutup Usia
  3. Penyebab Wafatnya Mangara Siahaan
  4. PDIP Tak Gentar Hadapi Bakal Calon Seleksi Tim Joint
  5. PDIP Tidak Pungut Biaya Cagub dan Cawagub
#Pramono Anung #Politikus PDIP Mangara Siahaan
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Berita Foto
Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Kawasan Green Garden Kedoya Kebon Jeruk Jakbar
Sejumlah kendaraan melintasi banjir setinggi 30 sentimeter genangi di Jalan Panjang, Kawasan Green Garden, Kedoya, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Kawasan Green Garden Kedoya Kebon Jeruk Jakbar
Indonesia
Curah Hujan Jakarta Tembus 267 Milimeter, Pramono Sebut Sangat Jarang Terjadi
Curah hujan di Jakarta mencapai 267 milimeter per hari. Gubernur Pramono Anung menyebut kondisi ini jarang terjadi dan memicu banjir di sejumlah wilayah.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Curah Hujan Jakarta Tembus 267 Milimeter, Pramono Sebut Sangat Jarang Terjadi
Indonesia
Kelapa Gading hingga Koja Rawan Banjir, Pemprov DKI Fokus Benahi Kali Cakung Lama
Pemprov DKI Jakarta akan menormalisasi Kali Cakung Lama sepanjang 2 km untuk mengatasi banjir di Kelapa Gading, Cilincing, hingga Koja.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kelapa Gading hingga Koja Rawan Banjir, Pemprov DKI Fokus Benahi Kali Cakung Lama
Indonesia
Gubernur Pramono Minta Maaf Pengendara Meninggal Saat Jakarta Macet Akibat Banjir
Sebagai upaya menekan kemacetan di Jakarta, Pramono pun mengerahkan seluruh jajarannya untuk bersama-sama menangani hal itu.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 23 Januari 2026
Gubernur Pramono Minta Maaf Pengendara Meninggal Saat Jakarta Macet Akibat Banjir
Indonesia
Pedagang Daging Sapi Mogok Jualan hingga Sabtu, Gubernur Pramono: Pasti Ada yang Buka karena Asosiasi tak Bisa Melarang
Pramono mengaku ia sudah mengetahui adanya niat pedagang daging sapi ini untuk mogok berjualan saat meninjau ke lapangan.
Dwi Astarini - Kamis, 22 Januari 2026
Pedagang Daging Sapi Mogok Jualan hingga Sabtu, Gubernur Pramono: Pasti Ada yang Buka karena Asosiasi tak Bisa Melarang
Indonesia
Menuju IPO, Pramono Tekankan Work Smart dan Budaya Transparansi di Bank Jakarta
Gubernur Jakarta Pramono Anung mendorong Bank Jakarta menerapkan work smart, membangun corporate culture, dan memangkas birokrasi sebagai persiapan IPO.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Menuju IPO, Pramono Tekankan Work Smart dan Budaya Transparansi di Bank Jakarta
Indonesia
Pramono Minta BMKG Tak Hanya Fokus Jakarta, OMC Diperluas ke Tangerang-Bekasi
Pemprov DKI Jakarta terus melakukan OMC untuk menekan hujan ekstrem. Gubernur Pramono Anung meminta BMKG memperluas modifikasi cuaca hingga daerah penyangga.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Pramono Minta BMKG Tak Hanya Fokus Jakarta, OMC Diperluas ke Tangerang-Bekasi
Indonesia
Tanggapan Santai Pramono Pedagang Daging di Jakarta Ancam Mogok Jualan 3 Hari
Aksi mogok berjualan ini dijadwalkan berlangsung selama tiga hari
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Tanggapan Santai Pramono Pedagang Daging di Jakarta Ancam Mogok Jualan 3 Hari
Indonesia
Dukung Akses Pendidikan Inklusif, Pemprov DKI Tambah Bus Sekolah Ramah Disabilitas
Pemprov Jakarta menambah 32 bus sekolah ramah disabilitas dan lima rute baru pada 2026. Total kini 37 armada melayani 10 rute demi akses pendidikan inklusif.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Dukung Akses Pendidikan Inklusif, Pemprov DKI Tambah Bus Sekolah Ramah Disabilitas
Indonesia
Jakarta Siaga Cuaca Ekstrem, Pramono Siapkan Kebijakan WFH dan PJJ
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menyiapkan kebijakan WFH dan PJJ di tengah cuaca ekstrem. Hal itu dinilai sebagai langkah darurat.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Jakarta Siaga Cuaca Ekstrem, Pramono Siapkan Kebijakan WFH dan PJJ
Bagikan