Pilkada 2018

Lukas Enembe Yakin Raup 70 Persen Suara di Pilgub Papua

Eddy FloEddy Flo - Rabu, 27 Juni 2018
Lukas Enembe Yakin Raup 70 Persen Suara di Pilgub Papua

Calon Petahana Gubernur Papua Lukas Enembe bersama istri (ANTARA FOTO/Indrayadi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Lukas Enembe calon petahana Gubernur Papua mengaku yakin memenangkan Pilgub Papua dalam Pilkada 2018. Enembe yang juga politikus Partai Demokrat itu menyatakan bisa memimpin kembali Provinsi Papua untuk periode 2018-2023.

"Saya yakin bahwa kami akan meraih suara 70 persen," ujar Lukas Enembe usai melakukan pencoblosan di TPS 023, Distrik Jayapura Selatan, Kota Jayapura, Rabu (27/6).

Lukas Enembe mengajak seluruh masyarakat Papua untuk menggunakan hak pilihnya untuk menentukan gubernur dan wakil gubernur Papua sesuai dengan hati nurani masing-masing.

Sebagaimana dilansir Antara, Enembe juga berharap pelaksanaan Pilkada 2018 di Papua bisa berjalan sesuai rencana walau ada beberapa daerah yang situasi keamanannya kurang kondusif seperti di Kabupaten Paniai dan Nduga.

Politikus Partai Demokrat Lukas Enembe
Calon Petanaha Gubernur Papua Lukas Enembe (Foto: Twitter @LukasEnembe)

Menurutnya Tim Kemenangan pasangan Lukas Enembe dan Klemen Tinal (Lukmen) sudah menyiapkan hitung cepat untuk mengetahui hasil Pilkada secepatnya.

"Iya kami ada membuat hitung cepat," kata Enembe yang sebelumnya menjabat sebagai Gubernur Papua periode 2013-2018.

Lukas Enembe yang didampingi istri Yulce Enembe datang ke TPS tepat pada pukul 10.15 WIT dan langsung menuju ke petugas KPPS untuk mengambil surat suara.

Sebagaimana diketahui Lukas Enembe pada Pilkada 2018 mendapat nomor DPT 304 dan Yulce Enembe dengan nomor DPT 357 adalah pemilih dengan nomor urut 26 dan 27.

Ketua KPPS TPS 023 Kelurahan Argapura, Matias Wiran mengatakan TPS dibawah kepemimpinannya telah dibuka sejak pukul 07.30 WIT dan hingga pukul 10.30 WIT sudah 30 warga yang telah menggunakan hak suaranya.(*)

Baca berita menarik lainnya dalam artikel: Pesan Khofifah Jelang Penghitungan Suara Pilgub Jatim

#Pilkada 2018 # Lukas Enembe #Papua
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Indonesia
Gempa M 5,5 Maluku Tengah Getarannya Terasa Hingga Papua
Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 5,5 yang mengguncang kawasan Maluku Tengah, Maluku, pagi tadi getarannya terasa hingga Papua.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Gempa M 5,5 Maluku Tengah Getarannya Terasa Hingga Papua
Indonesia
Serangan Terhadap Warga Sipil Terjadi Jelang Natal di Yahukimo, Polisi Duga Pelaku KKB
Aparat gabungan Polres Yahukimo dan Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 meningkatkan langkah pengamanan dengan melaksanakan olah TKP lanjutan, patroli gabungan, serta razia di sejumlah titik
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Serangan Terhadap Warga Sipil Terjadi Jelang Natal di Yahukimo, Polisi Duga Pelaku KKB
Indonesia
Desak Negara Hadir Selamatkan Pendidikan 700 Ribu Anak Papua
Lalu Hadrian menegaskan bahwa hambatan pendidikan di Papua memang nyata adanya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Desak Negara Hadir Selamatkan Pendidikan 700 Ribu Anak Papua
Indonesia
Kejar Swasembada Energi, Prabowo Minta Papua Tanam Sawit hingga Singkong
Presiden RI, Prabowo Subianto, mendorong pengembangan tanaman berbasis komoditas di Papua.
Soffi Amira - Rabu, 17 Desember 2025
Kejar Swasembada Energi, Prabowo Minta Papua Tanam Sawit hingga Singkong
Indonesia
Anggaran Makan Begizi Gratis di Papua Rp 25 Triliun, Lebih Mahal Dibandingkan Jawa
Kebutuhan anggaran yang dialokasikan BGN untuk menambah hingga 2.500 SPPG yang menyasar 750 ribu penerima manfaat, diperkirakan mencapai Rp 25 triliun.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 17 Desember 2025
Anggaran Makan Begizi Gratis di Papua Rp 25 Triliun, Lebih Mahal Dibandingkan Jawa
Indonesia
Presiden Larang Dana Otsus Papua Digunakan Buat Perjalanan Luar Negeri
Dana otsus, harus dipergunakan untuk program-program pembangunan prioritas di daerah, yang ditujukan langsung untuk kepentingan rakyat.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 17 Desember 2025
Presiden Larang Dana Otsus Papua Digunakan Buat Perjalanan Luar Negeri
Indonesia
Prabowo Ingatkan Kepala Daerah Papua tak Gunakan Dana Otsus untuk Jalan-Jalan
Presiden RI, Prabowo Subianto, mengingatkan kepala daerah di Papua tidak menggunakan dana otsus untuk jalan-jalan.
Soffi Amira - Selasa, 16 Desember 2025
Prabowo Ingatkan Kepala Daerah Papua tak Gunakan Dana Otsus untuk Jalan-Jalan
Indonesia
Belajar dari Bencana, Prabowo Dorong Pembangunan Lumbung Pangan di Papua
Presiden RI, Prabowo Subianto, mendorong pembangunan lumbung pangan di Papua. Hal itu menjadi pelajaran dari berbagai bencana alam yang melanda Indonesia.
Soffi Amira - Selasa, 16 Desember 2025
Belajar dari Bencana, Prabowo Dorong Pembangunan Lumbung Pangan di Papua
Indonesia
Prabowo Targetkan 2.500 SPPG di Papua Beroperasi Penuh pada 17 Agustus 2026
Presiden RI, Prabowo Subianto, menargetkan 2.500 SPPG di Papua bisa beroperasi penuh pada 17 Agustus 2026.
Soffi Amira - Selasa, 16 Desember 2025
Prabowo Targetkan 2.500 SPPG di Papua Beroperasi Penuh pada 17 Agustus 2026
Indonesia
Ibu Hamil Meninggal Setelah Ditolak Berbagai RS di Papua, Ini Respon Prabowo dan Menkes
Apabila ditemukan indikasi pelanggaran, akan dikenakan sanksi tegas bagi rumah sakit yang diduga menolak pasien.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 25 November 2025
Ibu Hamil Meninggal Setelah Ditolak Berbagai RS di Papua, Ini Respon Prabowo dan Menkes
Bagikan