Kurangi Stres dengan Berjemur di Pagi Hari
Matahari pagi. (Foto: Pixabay)
PENGGUNAAN krim tertentu bisa membuat kulit wajah Anda lebih sensitif terhadap cahaya matahari. Akibatnya, kulit jadi mudah memerah kala terpapar cahaya matahari.
Gara-gara itu, Anda pun jadi malas ke luar rumah saat matahari mulai menampakkan diri. Padahal, sayang rasanya bila Anda menghindarinya. Cahaya matahari pagi bagus bagi kesehatan mental Anda.
Studi yang dilakukan peneliti dari Brigham Young University di Amerika Serikat menemukan banyak orang yang lebih mudah terkena tekanan mental kala mereka sedikit terpapar cahaya matahari. Panjangnya waktu pada siang hari memengaruhi suasana hati orang.
Medical Daily melansir bahwa tim peneliti juga membandingkan pengaruh cuaca dengan kesehatan mental pasien di pusat pelayanan konseling dan psikologi Brigham Young. Dan mereka menyimpulkan, kesehatan mental orang lebih terpengaruh paparan cahaya matahari ketimbang hari-hari hujan atau banyak polusi. (*)
Ingin tahu apakah Anda sedang terkena stres atau tidak? Coba ikuti tes pada artikel ini: Kenali Gejala Stres dengan Menjawab 9 Pertanyaan ini.
Bagikan
Berita Terkait
Kemenkes: 4 dari 1.000 Orang Mengalami Skizofrenia
Raphael Varane Ngaku Alami Depresi saat Masih di Real Madrid, Paling Parah setelah Piala Dunia 2018!
2 Juta Anak Alami Gangguan Kesehatan Mental, Kemenkes Buka Layanan healing 119.id Cegah Potensi Bunuh Diri
Hasil Cek Kesehatan Gratis: 2 Juta Anak Indonesia Alami Gangguan Kesehatan Mental
Ibu Negara Prancis Brigitte Macron Disebut Kena Gangguan Kecemasan karena Dituduh sebagai Laki-Laki
Self-Care Menjadi Ruang Ekspresi dan Refleksi bagi Perempuan, Penting untuk Jaga Kesehatan Mental
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Kecemasan dan Stres Perburuk Kondisi Kulit dan Rambut
Menyembuhkan Luka Batin lewat Kuas dan Warna: Pelarian Artscape Hadirkan Ruang Aman untuk Gen Z Hadapi Stres