Ini Pemandangan di Afghanistan yang Tak Pernah Anda Bayangkan

Adinda NurrizkiAdinda Nurrizki - Kamis, 15 Januari 2015
Ini Pemandangan di Afghanistan yang Tak Pernah Anda Bayangkan

Seorang wanita berjalan di tengah kerumunan merpati di Afghanistan (Sumber Foto: News.com.au

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Internasional- Mendengar kata Afghanistan, mungkin yang ada pada bayangan adalah sebuah negara yang penuh konflik, perang dan teroris. Jika anda berasumsi demikian, anda tidak sepenuhnya benar!

Afghanistan memang menjadi salah satu negara miskin di dunia dan penuh konflik. Namun negara ini masih memiliki pemandangan alam yang menakjubkan. Layaknya Indonesia memiliki Ubud, Bali dan Raja Ampat, Afghanistan juga memiliki banyak pemandangan indah yang anda mungkin tidak pernah bayangkan sebelumnya.

Pegunungan, danau yang jernih, dan bukit hijau yang sejuk menjadi pemandangan yang langka di Afghanistan. Jurnalis asal negara tersebut mengkampanyekan pemandangan ini melalui sosial media.

BACA JUGA: Anda Bisa Merasa Aman Di 5 Negara Ini!

Bilal Sarway memulai kampanyenya dengan hastag #AfghanistanYouNeverSee di akun twitter, Facebook dan Instagramnya. Namun ia mengaku tidak berniat untuk menyembunyikan konflik yang ada di tanah airnya tersebut.

Bilal Sarway, jurnalis Afganistan

“Saya hanya ingin menunjukkan bahwa Afghanistan juga punya pemandangan yang indah,” ujarnya seperti yang dilansir News.com.au.

Bilal menambahkan bahwa ia juga tidak mendapat bantuan dana untuk melakukan projek ini. Hanya dengan sebuah Iphone, ia menelusuri tempat-tempat terpencil yang belum banyak diketahui orang.

“Saya bukannya ingin jadi pahlawan. Saya hanya percaya dengan kekuatan sosial media. Dari sana saya bisa mempublikasikan bahwa negara saya juga memiliki pemandangan yang indah di samping peperangan dan terorisme.” tambahnya.

 

Follow Twitter Kami di @MerahPutihCom

Like Juga Fanpage Kami di MerahPutihCom

 

BERITA LAINNYA:

Dipeluk dan Cium Artis Korea, Remaja Berhijab Ini Kena Sanksi

Gunung Bawah Laut 'Hunga Tonga-Hunga Ha'apai' Meletus

 

#Pemandangan Afghanistan #Pemandangan Indah #Teroris #Perang #Afghanistan
Bagikan
Ditulis Oleh

Adinda Nurrizki

Berita Terkait

Indonesia
AS Kerahkan Kapal Induk ke Karibia, Venezuela Mobilisasi 200.000 Personel Militer
Majelis Nasional Venezuela mengesahkan undang-undang yang dirancang untuk memperkuat strategi pertahanan nasional di tengah meningkatnya aktivitas militer AS.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 12 November 2025
AS Kerahkan Kapal Induk ke Karibia, Venezuela Mobilisasi 200.000 Personel Militer
Indonesia
Israel Terus Tolak Pengiriman Bantuan Kemanusian ke Gaza Saat Gencatan Senjata
Beberapa barang bantuan yang ditolak masuk ke Gaza adalah barang-barang yang dianggap oleh otoritas Israel berada di luar cakupan bantuan kemanusiaan.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 07 November 2025
Israel Terus Tolak Pengiriman Bantuan Kemanusian ke Gaza Saat Gencatan Senjata
Indonesia
Menlu Tegaskan Indonesia Siap Berpartisipasi di Pasukan Keamanan Internasional Buat Gaza, Tapi Ada Syaratnya
ISF juga diharapkan dapat membantu proses demiliterisasi Gaza, termasuk penghancuran dan pencegahan pembangunan kembali infrastruktur militer, serta pelucutan senjata kelompok bersenjata non-negara.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 06 November 2025
Menlu Tegaskan Indonesia Siap Berpartisipasi di Pasukan Keamanan Internasional Buat Gaza, Tapi Ada Syaratnya
Dunia
Kondisi Gaza Kian Parah, Kerusakan Bangunan Capai 81 Persen
Hampir 81 persen dari seluruh bangunan di Jalur Gaza telah rusak, berdasarkan penilaian satelit terbaru, seiring berlanjutnya upaya kemanusiaan di tengah kehancuran luas akibat serangan Israel selama dua tahun terakhir.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 04 November 2025
Kondisi Gaza Kian Parah,  Kerusakan Bangunan Capai 81 Persen
Indonesia
Israel Ingkar Janji Gencatan Senjata, Lebanon Kerahkan Pasukan ke Perbatasan
Stasiun TV Israel KAN melaporkan bahwa Tel Aviv tengah mempertimbangkan untuk meningkatkan operasi militer di Lebanon dengan dalih mencegah kelompok Hizbullah memperkuat kemampuan militernya.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 03 November 2025
Israel Ingkar Janji Gencatan Senjata, Lebanon Kerahkan Pasukan ke Perbatasan
Indonesia
Presiden Lebanon Perintahkan Militer Balas Serangan Israel
Presiden Lebanon Joseph Aoun memerintahkan pihak militer untuk membalas setiap serangan atau upaya pasukan Israel memasuki wilayah selatan yang telah dibebaskan.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 31 Oktober 2025
Presiden Lebanon Perintahkan Militer Balas Serangan Israel
Indonesia
Israel Langgar Gencatan Senjata, Qatar Kecewa dan Frustrasi Minta AS Bertindak
Selama proses gencatan senjata berlangsung, Qatar telah menyaksikan banyak pelanggaran, meski sebagian besar tidak dilaporkan karena dianggap tidak signifikan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 30 Oktober 2025
Israel Langgar Gencatan Senjata, Qatar Kecewa dan Frustrasi Minta AS Bertindak
Dunia
Israel Kembali Serang Pasukan Perdamaian di Lebanon Selatan, Lontarkan Granat dari Pesawat Nirawak
Dalam pernyataannya, UNIFIL menegaskan tidak ada korban luka atau kerusakan yang dilaporkan akibat serangan itu.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 27 Oktober 2025
Israel Kembali Serang Pasukan Perdamaian di Lebanon Selatan, Lontarkan Granat dari Pesawat Nirawak
Dunia
Israel Perluas Pemukiman di Tepi Barat, Bangun Zona Penyangga Pemukiman Elit
Israel telah membangun setidaknya 710 pemukiman dan pos militer di Tepi Barat yang diduduki, rata-rata satu pemukiman setiap 8 kilometer persegi, sejak 1967.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 20 Oktober 2025
Israel Perluas Pemukiman di Tepi Barat, Bangun Zona Penyangga Pemukiman Elit
Dunia
Serangan Israel ke Gaza Bikin Satu Dari 7 Keluarga Dikepalai Perempuan, Gencatan Senjata Tidak Akhiri Krisis Nutrisi
Sebagian besar perempuan di Gaza telah mengungsi sedikitnya empat kali sejak perang dimulai, dan gencatan senjata kali ini menjadi kesempatan pertama bagi mereka untuk berhenti berlari
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 18 Oktober 2025
Serangan Israel ke Gaza Bikin Satu Dari 7 Keluarga Dikepalai Perempuan, Gencatan Senjata Tidak Akhiri Krisis Nutrisi
Bagikan