Aksi Buruh Pakai Topeng Joker Peringati Hari Buruh Internasional 2025 di Patung Kuda Jakarta
Merahputih.com - Aksi buruh memakai topeng joker membawa poster bertuliskan hapus disparitas upah saat aksi Hari Buruh Internasional 2025 di Patung Kuda, Jakarta, Kamis (1/5/2025).
Massa dari Konfederasi Barisan Buruh Indonesia (KBBI) berunjuk rasa pada Hari Buruh atau May Day di Patung Kuda, Kawasan Monas, Jakarta. Sebanyak 150 buruh menggunakan topeng joker saat Hari Buruh Internasional atau May Day.
Mereka datang ingin menyuarakan aspirasi saat May Day 2025 dengan aksi demo juga aksi teatrikal. Massa aksi KBBI sengaja mengunakan topeng joker karena mereka merasa korban dari sistem yang menindas. Soson joker diketahui korban kekerasan yang menindas. Massa dari KBBI sendiri pada Hari Buruh 2025 membawa sejumlah aspirasi dan tuntutan. Salah satunya yakni meminta koruptor dihukum mati. (MP/Didik Setiawan).
Berita Terkait
Upah Dinilai Tak Cukup untuk Hidup di Jakarta, Bos Buruh: Kami Kerja tapi Tetap Nombok
Buruh akan Demo Serentak Kamis (15/1), Tuntut Revisi UMP DKI dan RUU Ketenagakerjaan
Gubernur Pramono Jawab Tuntutan Buruh soal Subsidi Upah Rp 200 Ribu
Aksi Tolak UMP Jakarta 2026 Terus Berlanjut, Gubernur DKI Pramono Anung: Nominal Diputuskan dari Aspirasi Buruh dan Pengusaha
Tolak UMP Jakarta 2026 Naik Jadi Rp 5,7 Juta, Buruh Siap Tempuh Jalur Hukum
Aksi Demo Buruh Tolak Kenaikan UMP DKI Jakarta Tahun 2026 Tak Sesuai KHL
Hari Ini Buruh Turun ke Jalan Protes Hasil Ketusan Upah Minimum
Buruh Gelar Aksi Protes Besaran UMP Jakarta 2026, Bawa 3 Tuntutan
UMK Solo 2026 Jauh Dari Kebutuhan Hidup Layak, Buruh Makin Sulit Sejahtera
Gubernur Pramono Instruksikan Pemberian 3 Insentif untuk Buruh