Prabowo Segera Bertemu SBY

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Jumat, 12 Mei 2023
Prabowo Segera Bertemu SBY

Arsif foto -- SBY dan Prabowo (Foto: Antara)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Safari politik terus dilakukan calon presiden yang akan bertarung di Pilpres 2024, termasuk Prabowo Subianto. Ia sangat getol melakukan silaturahmi politik dengan para elit parpol di dalam koalisi pemerintah maupun tidak.

Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menyebut Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berencaan bersilaturahmi dengan Presiden Ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang merupakan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat.

Baca Juga:

"Oh iya, Pak Prabowo ingin halalbihalal dan silaturahmi dengan Pak SBY," kata Dasco di komplek parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis.

Namun, Dasco mengaku belum dapat memastikan kapan kunjungan silaturahmi Prabowo ke SBY tersebut akan dilakukan.

"Belum dapat up date lagi tentang realisasi kapan acara silaturahmi-nya, kita akan juga sama-sama sampaikan ke media kalau kemudian ada rencana atau realisasi dari pertemuan silaturahmi tersebut," imbuhnya.

Dasco mengatakan, belum dapat memastikan apakah dalam pertemuan tersebut akan membahas pula perihal ajakan bagi Partai Demokrat untuk bergabung dengan koalisi Partai Gerindra dan PKB.

Ia hanya menjelaskan silaturahmi tersebut dimaksudkan pula dalam rangka halalbihalal Lebaran 2023.

"Yang saya tahu itu baru rencana acaranya adalah silaturahmi dan halal bihalal Lebaran, itu saja," ucapnya.

Tak hanya akan bersilaturahmi dengan SBY, Dasco menyebut Menteri Pertahanan RI itu berencana akan menyambangi pula tokoh-tokoh senior lainnya.

Selain Prabowo, Ketua Umum Demokrat Muhaimin Iskandar atau Cak Imin lebih dahulu melakukan safari politik dengan menunjungi Partai Demokrat, Ketum Partai dan SBY. (Pon)

Baca Juga:

AHY Ungkap Pertemuan Demokrat dan PKB sebagai Bentuk Kedewasaan Politik

#SBY #Partai Politik #Pilpres 2024 #Pemilu 2024
Bagikan
Ditulis Oleh

Ponco Sulaksono

Berita Terkait

Indonesia
Presiden Perintahkan Kader PKS Jadi Negarawan, Jaga Integritas
Al Muzzammil berpesan kepada para kader PKS untuk menjadi negarawan sejati yang mengutamakan kepentingan bangsa dan negara.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 02 November 2025
Presiden Perintahkan Kader PKS Jadi Negarawan, Jaga Integritas
Indonesia
Kader Partai Lain Loncat Gabung PSI, Jokowi Melihat Masa Depan Cerah
Jokowi menilai mereka yang bergabung ke PSI kemungkinan melihat masa depan cerah PSI atau merasa cocok dengan suasananya.
Wisnu Cipto - Senin, 13 Oktober 2025
Kader Partai Lain Loncat Gabung PSI, Jokowi Melihat Masa Depan Cerah
Indonesia
Pramono Bakal Tindak Bendera Partai yang Ganggu Keindahan Kota, Pasukan Oranye Jadi Andalan
DLH DKI Jakarta kini menyediakan layanan khusus pengangkutan sampah berukuran besar
Angga Yudha Pratama - Senin, 13 Oktober 2025
Pramono Bakal Tindak Bendera Partai yang Ganggu Keindahan Kota, Pasukan Oranye Jadi Andalan
Indonesia
Ramai Video SBY Tak Salami Kapolri saat Peringatan HUT ke-80 TNI, Demokrat Tegaskan Hubungan Baik-Baik Saja
Narasi yang beredar menyebut seolah-olah hubungan antara pendiri Partai Demokrat dan Kapolri tidak akrab.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Ramai Video SBY Tak Salami Kapolri saat Peringatan HUT ke-80 TNI, Demokrat Tegaskan Hubungan Baik-Baik Saja
Indonesia
Pegang SK Menkum, PPP Kubu Mardiono Ajak Agus Suparmanto Cs Gabung
Usman mengajak Agus dan Husnan Bey Fananie kembali bersatu di bawah komando Mardiono dan berjuang bersama-sama demi masa depan PPP.
Wisnu Cipto - Jumat, 03 Oktober 2025
Pegang SK Menkum, PPP Kubu Mardiono Ajak Agus Suparmanto Cs Gabung
Indonesia
Kata Menteri Hukum Soal Klaim 2 Ketum PPP Merasa Menang di Muktamar
Pemerintah pun tidak akan mencampuri urusan partai, termasuk adanya aksi kericuhan dalam munas PPP tersebut.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 September 2025
Kata Menteri Hukum Soal Klaim 2 Ketum PPP Merasa Menang di Muktamar
Indonesia
Nasib Dua Ketua Umum PPP di Tangan Menkum, AD/ART Jadi Penentu
Saat ini Kementerian Hukum (Kemenkum) menunggu dan memproses dokumen pendaftaran dari setiap kubu yang mengklaim sebagai pengurus sah.
Dwi Astarini - Selasa, 30 September 2025
Nasib Dua Ketua Umum PPP di Tangan Menkum, AD/ART Jadi Penentu
Indonesia
Prabowo Sentil Fenomena Gontok-gontokan di Tingkat Atas, Tak Masalah Beda Partai
Rakyat kita tidak suka pemimpin yang penuh dendam saudara-saudara sekalian
Angga Yudha Pratama - Senin, 29 September 2025
Prabowo Sentil Fenomena Gontok-gontokan di Tingkat Atas, Tak Masalah Beda Partai
Indonesia
Prabowo: Terus Terang Aja Loh, Saya Tuh Nggak Dendam Sama Anies
Prabowo mengaku tak menyimpan dendam dengan Anies yang saat Pilpres 2024 menjadi capres usungan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
Wisnu Cipto - Senin, 29 September 2025
Prabowo: Terus Terang Aja Loh, Saya Tuh Nggak Dendam Sama Anies
Indonesia
Agus dan Mardiono Saling Klaim Kemenangan, Menkum: Dualisme PPP Diselesaikan Sesuai AD/ART
Pemerintah akan mengacu kepada undang-undang dan memastikan memberikan pelayanan yang terbaik bagi pendaftaran parpol. ?
Dwi Astarini - Senin, 29 September 2025
Agus dan Mardiono Saling Klaim Kemenangan, Menkum: Dualisme PPP Diselesaikan Sesuai AD/ART
Bagikan