[HOAKS atau FAKTA] PT KAI Bagikan Rp 20 Juta dengan Isi Kuisioner
Ilustrasi penumpang kereta api. Foto: KAI
MerahPutih.com - Beredar informasi melalui pesan berantai WhatsApp sebuah tautan yang menyatakan bahwa PT Kereta Api Indonesia (KAI) membagikan uang Rp 20 juta dengan mengisi kuisioner.
FAKTA
Berbagai tautan yang beredar dengan mengatasnamakan pihak PT KAI berpotensi mengandung virus dan merupakan modus penipuan.
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Isi Bensin di SPBU dengan Nominal Ganjil Bisa Dicurangi
Tautan tersebut berpotensi mencuri data atau bahkan uang dengan mengambil data pribadi.
"Diharapkan berhati-hati terhadap info dan promosi yang mengatasnamakan KAI informasi resmi terkait promo dapat dipantau melalui website kai.id atau media sosial KAI121," kata VP Public Relations KAI, Joni Martinus.
KESIMPULAN
Kabar bahwa PT. KAI mengadakan kuisioner berhadiah Rp 20 Juta adalah palsu. Informasi ini masuk dalam kategori konten buatan. (Asp)
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Bendera PDIP Dilarang Beredar di Sumatera Barat
Bagikan
Asropih
Berita Terkait
Kereta Api Jadi Primadona Wisatawan Asing, ini 10 Stasiun Paling Favorit
[HOAKS atau FAKTA] Luhut Kasih Peringatan Keras untuk Menkeu Purbaya: Jangan Sombong kalau Berbicara, Harus Tiru Jokowi!
Prabowo Mau Borong 30 Rangkaian KRL, Jumlah Penumpang Diprediksi Tembus 400 Juta Orang
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Siapkan Dekrit untuk Membubarkan DPR
Prabowo Tambah 30 Rangkaian KRL Baru, Momentum Penting KAI Tingkatkan Layanan
KAI Lakukan Penyesuaian Jadwal dan Pola Perjalanan 1 Desember 2025, Tiket belum Bisa Dipesan
DPR Apresiasi Komitmen Presiden Prabowo Perkuat Layanan Commuter Line Jabodetabek
Legislator Gerindra Tuntut KAI Tutup Perlintasan Sebidang yang tak Penuhi Standar
Respons Kecelakaan KA Bangunkarta, DPR Ingatkan KAI Target Zero Accident dari Prabowo
Prabowo Mau Tambah Rangkaian KRL, Waktu Tunggu Jadi Lebih Pendek di Jam Krusial