Vaksinasi COVID-19 di Indonesia Harus Aman

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Kamis, 19 November 2020
 Vaksinasi COVID-19 di Indonesia Harus Aman

Ilustrasi Vaksin. (Foto: Antara).

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Seluruh perencanaan pengadaan dan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 beserta infrastruktur, sarana prasarana dan distribusi diminta segera dipersiapkan dengan baik.

Anggota Komisi IX DPR Intan Fauzi meminta, vaksin yang digunakan harus benar-benar aman dan memiliki efektivitas yang tinggi, sehingga kekebalan komunitas atau herd immunity tercapai dan anggaran tepat sasaran.

“Kami mengapresiasi berbagai upaya pengadaan vaksin baik kerja sama Sinovac dan Biofarma, juga berbagai produsen lain yang sedang dinegosiasi Indonesia," katanya.

Baca Juga:

Jokowi Siap Paling Depan Disuntik Vaksin COVID-19

Ia menegaskan, prinsip keamanan, mutu dan khasiat tetap yang utama dan penetapan yang dilakukan BPOM harus benar-benar sesuai standardisasi prosedur.

Saat ini, uji klinis fase 3 terhadap vaksin COVID-19 masih berjalan dan BPOM bakal mengeluarkan izin atau menerbitkan persetujuan penggunaan vaksin dengan Skema Emergency Use of Authorization (EUA) pada minggu ketiga Desember 2020.

Lab Vaksin Bio Farma
Lab Vaksin Bio Farma. (Foto: Antara).

Menteri Kesehatan, tegas ia, diminta menjalankan amanah Peraturan Presiden (Perpres) nomor 99 tahun 2020 tentang Pengadaan dan Pelaksanaan Vaksin COVID-19 bahwa penetapan jenis dan jumlah vaksin dilakukan oleh Menkes sebagai penyelenggara bidang Kesehatan.

Intan juga meminta kepada Tim Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KCP PEN), agar pola komunikasi publik terkait vaksin COVID-19 harus terukur, di satu sisi keterbukaan informasi menjadi sebuah keharusan.

"Kehati-hatian dalam penyampaian tahapan vaksinasi dan ketersediaan vaksin agar kepercayaan masyarakat terbangun," katanya.

Baca Juga:

Komunikasi Pemerintah Soal COVID-19 Minta Diperjelas

#Vaksinasi #Vaksin Covid-19 #COVID-19 #BPOM
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
BPOM Larang Nestlé Distribusikan Susu Formula Bayi S-26 Promil Gold
Larangan diberlakukan sebagai respons atas notifikasi dari European Union Rapid Alert System for Food and Feed terkait potensi cemaran toksin cereulide.
Wisnu Cipto - Rabu, 14 Januari 2026
BPOM Larang Nestlé Distribusikan Susu Formula Bayi S-26 Promil Gold
Indonesia
DKI Jakarta Masih Aman dari Super Flu, Vaksinasi Influenza Disiapkan
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menegaskan belum ada kasus Super Flu di Jakarta. Pemprov menyiapkan langkah pencegahan dan layanan vaksinasi influenza.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 09 Januari 2026
DKI Jakarta Masih Aman dari Super Flu, Vaksinasi Influenza Disiapkan
Berita Foto
Melihat Penyuntikan Vaksinasi Influenza Flubio untuk Cegah Super flu bagi Warga di Jakarta
Dokter memberikan vaksin influenza Flubio kepada warga di Klinik Pratama Aisyah, Taman Sari, Jakarta, Rabu (7/1/2026).
Didik Setiawan - Rabu, 07 Januari 2026
Melihat Penyuntikan Vaksinasi Influenza Flubio untuk Cegah Super flu bagi Warga di Jakarta
Dunia
AS Kurangi Jumlah Vaksin Wajib untuk Anak-Anak, Timbulkan Kekhawatiran Peningkatan Risiko Penyakit
Perubahan ini terjadi setelah Presiden Donald Trump meminta Departemen Kesehatan dan Layanan Kemanusiaan AS (HHS) meninjau bagaimana negara-negara sejawat merekomendasikan vaksin.
Dwi Astarini - Selasa, 06 Januari 2026
  AS Kurangi Jumlah Vaksin Wajib untuk Anak-Anak, Timbulkan Kekhawatiran Peningkatan Risiko Penyakit
Indonesia
Iklan Digital Kosmetik Vulgar Jadi Incaran BPOM, Termasuk di Marketplace
Tidak boleh lagi ada promosi kosmetik yang melanggar norma susila, dengan disertai berbagai klaim yang dinilai menyesatkan yang terlalu vulgar.
Wisnu Cipto - Rabu, 10 Desember 2025
Iklan Digital Kosmetik Vulgar Jadi Incaran BPOM, Termasuk di Marketplace
Indonesia
Kaum Pria Hati-Hati! Ini 13 Kosmetik dengan Klaim Menyesat Terkait Alat Vital
Temuan ini berasal dari hasil pemantauan BPOM sepanjang 2025 di berbagai platform digital, mulai dari marketplace hingga media sosial.
Wisnu Cipto - Rabu, 10 Desember 2025
Kaum Pria Hati-Hati! Ini 13 Kosmetik dengan Klaim Menyesat Terkait Alat Vital
Berita Foto
BPOM Pamerkan Hasil Sitaan Obat Ilegal hingga Viagra Senilai Rp2,74 Miliar di Jakarta
Kepala BPOM Taruna Ikrar menunjukan hasil sitaan obat farmasi ilegal saat konferensi pers di gedung kantor BPOM, Jakarta Timur, Kamis, (13/11/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 13 November 2025
BPOM Pamerkan Hasil Sitaan Obat Ilegal hingga Viagra Senilai Rp2,74 Miliar di Jakarta
Indonesia
IHW Desak BPOM dan BPJPH Audit Aqua Terait Dugaan Penggunaan Air Sumur
IHW mendorong BPOM dan BPJPH melakukan audit menyeluruh terhadap fasilitas produksi dan sumber air yang digunakan oleh Aqua.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 24 Oktober 2025
IHW Desak BPOM dan BPJPH Audit Aqua Terait Dugaan Penggunaan Air Sumur
Lifestyle
PDPI Beberkan Dosa-Dosa Gaya Hidup Pemicu ISPA dan Cara Menghindarinya Tanpa Ribet
Secara umum, kalau makanan cukup bergizi maka sudah baik
Angga Yudha Pratama - Rabu, 22 Oktober 2025
PDPI Beberkan Dosa-Dosa Gaya Hidup Pemicu ISPA dan Cara Menghindarinya Tanpa Ribet
Indonesia
Penanganan Penyakit Tuberculosis Bakal Contoh Pola Pandemi COVID-19
Salah satu fokus dalam penanganan Tb adalah memperluas skrining atau deteksi dini. Masyarakat diimbau untuk tidak takut melakukan pemeriksaan, karena TBC dapat disembuhkan dengan pengobatan yang konsisten.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 17 Oktober 2025
Penanganan Penyakit Tuberculosis Bakal Contoh Pola Pandemi COVID-19
Bagikan