Terdampak COVID-19, Ratusan Koperasi di DIY Dapat Suntikan Dana Bantuan

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Kamis, 05 Agustus 2021
Terdampak COVID-19, Ratusan Koperasi di DIY Dapat Suntikan Dana Bantuan

UMKM Yogyakarta. (Foto: Dinas Koperasi UKM DIY)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Ratusan koperasi mendapatkan suntikan dana bantuan dari Dinas Koperasi dan UKM DIY. Total dana yang disalurkan untuk 115 koperasi senilai Rp 16,45 miliar.

Pemberiam bantuan secara simbolis diserahkan langsung oleh Gubernur, Hamengku Buwono X pada acara Sibakul Nyore Bareng Ngarso Dalem pada hari Rabu, 4 Agustus 2021, di Kompleks Kepatihan Danurejan Kota Yogyakarta.

Kepala Diskop UMKM DIY Siwi menjelaskan, bantuan ini bertujuan untuk mendayagunakan koperasi yang terdampak PPKM.

Baca Juga:

KPK Dorong Kemensos Terus Perbaiki Data Penerima Bansos

"Diharapkan dengan bantuan ini koperasi dapat memberikan pembiayaan pada masyarakat yang menjadi anggota koperasi terdampak PPKM akibat COVID-19," jelas Siwi di Yogyakarta, Rabu (04/08).

Siwi menambahkan, Hibah ini akan disalurkan kepada anggota koperasi dengan bunga rendah 3% pertahun dan dalam jangka waktu peminjaman 6 Bulan setelah PPKM berakhir.

Dana tersebut akan dikembalikan kepada koperasi agar bisa disalurkan kepada anggota koperasi lain yang membutuhkan.

Selain koperasi, turut juga disalurkan Bantuan Keuangan Khusus (BKK) kepada 392 kalurahan (desa) dengan masing masing memperoleh minimal Rp 50 juta – 145 juta dengan total sebesar Rp 22,6 miliar.

Bintek Koperasi. (Foto: Dinas Koperasi UKM Yogyakarta)
Bintek Koperasi. (Foto: Dinas Koperasi UKM Yogyakarta)

"Bantuan ini diperuntukkan untuk penanganan COVID-19 di masing-masing Kalurahan berupa sembako warga yang isoman, operasional satgas covid tingkat kalurahan, sarpras penunjang, operasional shelter, dan pemulasaran jenazah covid,"kata dia.

Namun, kata ia, bantuan ini diberikan hanya untuk koperasi yang memenuhi persyaratan antara lain telah berbadan hukum dan memiliki NIK, terdaftar di sibakul, memiliki alamat kantor yang jelas.

"Harus ada struktur kepengurusan, dan mendapat rekomendasi dari instansi pembina masing-masing koperasi," ujarnya. (Teresa Ika/ Yogyakarta)

Baca Juga:

Marak Bansos Dipotong, Menko PMK: Ingat Ini Orang Lagi Susah

#Bantuan Sosial #Bansos Tunai #Dana Bansos
Bagikan

Berita Terkait

Dunia
Program Bantuan Pangan Dihentikan, Setengah dari Negara Bagian AS Gugat Pemerintahan Donald Trump
Pemerintahan Trump disebut kejam karena tak memperhatikan rakyat.
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
  Program Bantuan Pangan Dihentikan, Setengah dari Negara Bagian AS Gugat Pemerintahan Donald Trump
Indonesia
Transaksi Judol Warga Jakarta di Atas Rp 3 T, Pramono Ancam Coret Ribuan Nama Penerima Bansos
Pemprov Jakarta akan menertibkan penerima bansos yang terbukti menyalahgunakan dana bantuan untuk bermain judol.
Wisnu Cipto - Senin, 27 Oktober 2025
Transaksi Judol Warga Jakarta di Atas Rp 3 T, Pramono Ancam Coret Ribuan Nama Penerima Bansos
Indonesia
Penyaluran Bantuan Rp 900 Ribu Melalui PT Pos Masih Terkendala, Kemensos Janji Percepat Validasi
Saat ini dari 30,04 juta target penerima manfaat BLTS ada tujuh juta penerima manfaat yang belum memiliki rekening dan sekitar 11 juta rekening yang masih perlu dipastikan lagi validitasnya.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 23 Oktober 2025
Penyaluran Bantuan Rp 900 Ribu Melalui PT Pos Masih Terkendala, Kemensos Janji Percepat Validasi
Indonesia
Kemensos Klaim 1 Tahun Prabowo, 77 Ribu Keluarga Tidak Lagi Dapat Bantuan PKH, Target 300 Ribu di 2026
Kementerian Sosial menargetkan pada tahun depan lebih dari 300 ribu KPM dalam PKH yang berhasil keluar dari ketergantungan terhadap bantuan sosial pemerintah.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 20 Oktober 2025
Kemensos Klaim 1 Tahun Prabowo, 77 Ribu Keluarga Tidak Lagi Dapat Bantuan PKH, Target 300 Ribu di 2026
Indonesia
Hari Ini BLT Rp 900 Ribu ke 35 Juta Penerima Cair, Begini Cara Ambilnya
Bantuan BLT disalurkan melalui bank-bank Himbara dan PT Pos Indonesia.
Wisnu Cipto - Senin, 20 Oktober 2025
Hari Ini BLT Rp 900 Ribu ke 35 Juta Penerima Cair, Begini Cara Ambilnya
Indonesia
Mulai 20 Oktober 2025, Pemerintah Kucurkan BLT Tambahan ke 35 Juta Orang
Bantuan ini juga merupakan tambahan di luar BLT reguler yang selama ini disalurkan melalui Kementerian Sosial kepada 20,88 juta keluarga penerima manfaat dalam program keluarga harapan dan bantuan sembako.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mulai 20 Oktober 2025, Pemerintah Kucurkan BLT Tambahan ke 35 Juta Orang
Indonesia
Menkeu Purbaya Klaim Penyaluran Dana Rp 200 Triliun Berdampak pada Kenaikan Konsumsi Listrik Nasional
Berdasarkan laporan PLN per September 2025, konsumsi listrik nasional tumbuh 4,7 persen secara tahunan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 16 Oktober 2025
Menkeu Purbaya Klaim Penyaluran Dana Rp 200 Triliun Berdampak pada Kenaikan Konsumsi Listrik Nasional
Indonesia
Pekerja Bakal Dapat Bantuan Beras 10 Kilogram dan 2 Liter Minyak Goreng
Pemerintah tengah mematangkan kebijakan penebalan bantuan sosial (bansos) bagi 30 juta keluarga penerima manfaat (KPM) serta para pekerja pada kuartal IV 2025.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 01 Oktober 2025
Pekerja Bakal Dapat Bantuan Beras 10 Kilogram dan 2 Liter Minyak Goreng
Indonesia
200.684 Orang Jakarta Dapat Bansos Rp 300 Ribu Pemenuhan Kebutuhan Dasar
Penyaluran bansos September 2025 diberikan kepada penerima manfaat eksisting maupun penerima baru yang telah menyelesaikan proses pembukaan rekening dan distribusi kartu ATM.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 28 September 2025
200.684 Orang Jakarta Dapat Bansos Rp 300 Ribu Pemenuhan Kebutuhan Dasar
Indonesia
DPR Nilai Bantuan Pangan 2 Liter Minyak Goreng Tingkatkan Daya Beli Masyarakat
DPR menilai tambahan ini sangat penting untuk memperkuat daya beli masyarakat
Angga Yudha Pratama - Rabu, 24 September 2025
DPR Nilai Bantuan Pangan 2 Liter Minyak Goreng Tingkatkan Daya Beli Masyarakat
Bagikan