Kesehatan

Sarwendah Jalani Operasi Sinus, Apa sih Penyebab Sinus?

Hendaru Tri HanggoroHendaru Tri Hanggoro - Selasa, 30 April 2024
Sarwendah Jalani Operasi Sinus, Apa sih Penyebab Sinus?

Sarwendah, istri Ruben Onsu itu mengeluhkan masalah penyumbatan saluran pernapasan atau sinus. (Foto: Instagram/@sarwendah29)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Baru-baru ini mantan anggota girl group Cherrybelle, Sarwendah, mendadak membagikan potret dirinya yang terbaring lemah di tempat tidur rumah sakit saat usia menjalani operasi sinus.

Istri Ruben Onsu itu mengeluhkan masalah penyumbatan saluran pernapasan. Perempuan berusia 34 tahun itu akhirnya memutuskan untuk mengambil tindakan operasi sebagai solusinya.

“Terima kasih yaa, operasinya berjalan lancar dan support dari kalian luar biasa menjadi energi terbesar buatkuuu,” tulis Sarwendah dikutip dari akun Instagram miliknya @sarwendah29, Senin (29/4).

Berkaca dari keluhan yang dialami Sarwendah, yuk, cari tahu mengapa sinus bisa terjadi.

Baca juga:

Keju, Enak tapi Bisa Picu Sinusitis

Menilik laman Cleveland Clinic, sinus adalah peradangan pada jaringan pada bagian ruang dahi, pipi, dan hidung. Biasanya kondisi ini terjadi akibat terisinya udara pada bagian organ tersebut.

Pada sebagian penderita terdapat gejala terasa sakit di area wajah, hidung tersumbat, dan demam.

Berdasarkan jenisnya, sinus terbagi menjadi sinus akut, sinus subakut, dan sinus kronis.

Lantas bagaimana caranya membedakan seseorang mengalami sinus atau pilek? Sebagian besar gejala sinus atau pilek sebetulnya memiliki alergi atau infeksi gejala yang sama.

Baca juga:

Tanpa Antibiotik, Atasi Infeksi Sinus dengan Cara Ini

Yang membedakan, pilek biasanya akan memuncak dan perlahan hilang saat beberapa hari atau minggu, sedangkan sinus akan terus mengalami hidung tersumbat, hidung berair disertai lendir berwarna kuning atau hijau tebal, dan adanya tekanan rasa sakit di area tertentu.

Meskipun sinus tidak menular, virus dan bakteri penyebabnya bisa menularkan. Tindakan pencegahan perlu dilakukan seperti membilas hidung dengan larutan garam, mengambil tindakan langkah-langkah pencegahan alergi, menggunakan semprotan hidung, mencuci tangan sesering mungkin, dan menghindari asap rokok.

Hal itu lantaran jika sinus sudah terjadi membuat penderita mau tidak mau memeriksakan diri ke dokter spesialis telinga, hidung, dan tenggorokan (THT) guna mendapat pemeriksaan endoskopi hidung, CT Scan, tes alergi, dan biopsi. (chn)

#Kesehatan
Bagikan

Berita Terkait

Berita Foto
Prodia Hadirkan PCMC sebagai Layanan Multiomics Berbasis Mass Spectrometry
Direktur Utama PT Prodia Widyahusada memotong tumpeng bersama Komisaris Utama PT Prodia Widyahusada, Andi Widjaja saat peresmian PCMC di Jakarta.
Didik Setiawan - Sabtu, 15 November 2025
Prodia Hadirkan PCMC sebagai Layanan Multiomics Berbasis Mass Spectrometry
Indonesia
Senang Ada Temuan Kasus Tb, Wamenkes: Bisa Langsung Diobati
Kemenkes menargetkan hingga akhir tahun ini bisa mengobati 900 ribu orang yang terkena Tb.
Dwi Astarini - Kamis, 13 November 2025
Senang Ada Temuan Kasus Tb, Wamenkes: Bisa Langsung Diobati
Berita Foto
Momen Garda Medika Hadirkan Fitur Express Discharge Permudah Layanan Rawat Jalan
President Director Asuransi Astra, Maximiliaan Agatisianus memberikan pemaparan dalam peluncuran Express Discharge di Jakarta, Rabu (12/11/2025).
Didik Setiawan - Rabu, 12 November 2025
Momen Garda Medika Hadirkan Fitur Express Discharge Permudah Layanan Rawat Jalan
Indonesia
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Pemerintah akan memutihkan tunggakan 23 juta peserta BPJS Kesehatan mulai akhir 2025.
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Indonesia
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Program penghapusan tunggakan iuran BPJS Kesehatan ini akan dimulai pada akhir 2025
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Lifestyle
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Selain mengonsumsi nutrisi seimbang, dokter juga mengingatkan pentingnya memastikan tubuh selalu terhidrasi secara cukup selama cuaca ekstrem
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Indonesia
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Komunitas-komunitas yang diajak kerja sama juga nantinya dapat melakukan layanan CKG di tempat-tempat strategis, contohnya mall.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 03 November 2025
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Indonesia
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
Diharapkan mempermudah para pengguna moda transportasi publik, komuter, pekerja, dan warga sekitar dalam mengakses layanan kesehatan yang cepat, nyaman, dan profesional.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
ShowBiz
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Konsumsi suplemen zat besi sejak dini penting bagi perempuan.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Bagikan