Prakiraan BMKG: Hujan Mulai Turun di Jakarta Selasa Siang

Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 03 Desember 2024
Prakiraan BMKG: Hujan Mulai Turun di Jakarta Selasa Siang

Pengendara melintas di tengah guyuran hujan deras. (ANTARA/Tumpal Andani Aritonang)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Hujan diperkirakan baru turun di wilayah Jakarta pada Selasa (3/12) siang. Hal ini sesuai perkiraan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Adapun pada Selasa pagi, seluruh wilayah Jakarta diprediksi akan berawan tebal dengan suhu rata-rata di pagi hari diperkirakan 26 hingga 28 derajat celcius. Untuk kelembapan udara pada pagi hari rata-rata 78-84 persen.

Pada siang, hujan mulai turun dengan intensitas ringan, kecuali di Jakarta Barat, Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu yang masih berawan tebal. Untuk suhu rata-rata pada siang hari yaitu 28 hingga 29 derajat celcius, sedangkan untuk kelembapan udara pada siang hari rata-rata 73-77 persen.

Pada sore hari, hampir seluruh wilayah Jakarta akan turun hujan. Di Jakarta Selatan, bahkan disertai petir, sedangkan di Jakarta Timur dengan intensitas sedang.

Baca juga:

Prakiraan BMKG: Hujan Ringan hingga Lebat di Sebagian Besar Wilayah Indonesia pada Selasa, 3 Desember

Kepulauan Seribu tetap berawan tebal. Untuk suhu rata-rata berada di angka 27 hingga 28 derajat celcius dan kelembapan udara pada sore hari rata-rata 79-84 persen.

Kemudian untuk malam hari seluruh wilayah Jakarta akan berawan tebal, sementara untuk suhu rata-rata pada malam hari berkisar 25 hingga 27 derajat celcius, sedangkan kelembapan udara pada malam hari berkisar 84-91 persen.

Sementara itu, pada Rabu (4/12) dini hari seluruh wilayah Jakarta masih akan berawan tebal dengan suhu rata-rata 24 - 26 derajat celcius sedangkan kelembapan udara pada malam hari berkisar 86-96 persen. (*)

#Prakiraan Cuaca #BMKG #DKI Jakarta
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Indonesia
Peringatan BMKG: Angin Kencang akan Terjang Jakarta dan Kepulauan Seribu, Warga Diminta Waspada
BMKG mengeluarkan peringatan dini angin kencang 25–26 November di Jakarta dan Perairan Kepulauan Seribu dengan kecepatan hingga 46 km/jam.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 26 November 2025
Peringatan BMKG: Angin Kencang akan Terjang Jakarta dan Kepulauan Seribu, Warga Diminta Waspada
Indonesia
Jakarta Targetkan Masuk 50 Kota Global 2030, Gubernur Pramono Ungkap Langkah Konkret di Berlin
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menjadi pembicara utama di AsiaBerlin Summit 2025, memaparkan visi transformasi Jakarta menuju 50 kota global terbaik 2030.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 26 November 2025
Jakarta Targetkan Masuk 50 Kota Global 2030, Gubernur Pramono Ungkap Langkah Konkret di Berlin
Indonesia
4 Kota Bakal Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini, Cek Cuaca Jakarta dan Kota-Kota Besar Lain yang Hanya Berawan Tebal
Sementara itu, hujan dengan intensitas sedang diprakirakan melanda beberapa daerah
Angga Yudha Pratama - Rabu, 26 November 2025
4 Kota Bakal Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini, Cek Cuaca Jakarta dan Kota-Kota Besar Lain yang Hanya Berawan Tebal
Indonesia
Prakiraan BMKG: Sebagian Besar Kota di Indonesia Diguyur Hujan Rabu, 26 November 2025
Hujan yang turun dengan intensitas ringan, sedang, hingga disertai petir.
Frengky Aruan - Rabu, 26 November 2025
Prakiraan BMKG: Sebagian Besar Kota di Indonesia Diguyur Hujan Rabu, 26 November 2025
Indonesia
Prakiraan BMKG: Sebagian Besar Kota di Indonesia Masih Diguyur Hujan, Lainnya Berawan Tebal pada Selasa, 25 November 2025
BMKG mengingatkan untuk mewaspadai potensi hujan disertai kilat atau petir di Pontianak, Banjarmasin, Tanjung Selor, Sorong
Frengky Aruan - Selasa, 25 November 2025
Prakiraan BMKG: Sebagian Besar Kota di Indonesia Masih Diguyur Hujan, Lainnya Berawan Tebal pada Selasa, 25 November 2025
Indonesia
BMKG Prediksi Cuaca Jakarta Hari Ini, 25 November: Sepenuhnya Berawan dari Pagi Hingga Malam
Pada malam hari, BMKG memperkirakan cuaca berawan akan tetap terjadi
Angga Yudha Pratama - Selasa, 25 November 2025
BMKG Prediksi Cuaca Jakarta Hari Ini, 25 November: Sepenuhnya Berawan dari Pagi Hingga Malam
Indonesia
Prakiraan BMKG: Mayoritas Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan pada Senin, 24 November 2025, Waspada Suhu Tinggi
Prakiraan BMKG: Mayoritas Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan pada Senin, 24 November 2025, Waspada Suhu Tinggi
Frengky Aruan - Senin, 24 November 2025
Prakiraan BMKG: Mayoritas Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan pada Senin, 24 November 2025, Waspada Suhu Tinggi
Indonesia
Prakiraan Cuaca BMKG, 24 November: Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan dan Petir
Untuk Sulawesi, BMKG memprakirakan Manado dan Kendari berawan tebal
Angga Yudha Pratama - Senin, 24 November 2025
Prakiraan Cuaca BMKG, 24 November: Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan dan Petir
Indonesia
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 24 November 2025: Awan Tebal di Pagi Hari, Siang Bakal Cerah Berawan
Pola cuaca serupa juga berlaku di Jakarta Timur dan Jakarta Utara
Angga Yudha Pratama - Senin, 24 November 2025
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 24 November 2025: Awan Tebal di Pagi Hari, Siang Bakal Cerah Berawan
Indonesia
Prakiraan BMKG: Jakarta Tidak Diguyur Hujan Senin, 24 November 2025
Pada pagi hari prmisalnya, cuaca di seluruh wilayah Jakarta akan berawan tebal.
Frengky Aruan - Senin, 24 November 2025
Prakiraan BMKG: Jakarta Tidak Diguyur Hujan Senin, 24 November 2025
Bagikan