Pemuda Muhammadiyah Ajak Alumni 212 Tolak Reklamasi Teluk Jakarta

Zulfikar SyZulfikar Sy - Jumat, 17 November 2017
Pemuda Muhammadiyah Ajak Alumni 212 Tolak Reklamasi Teluk Jakarta

Sekjen PP Pemuda Muhammadiyah Pedri Kasman. (MP/Fadhli)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah berencana membawa agenda penolakan reklamasi Teluk Jakarta ke forum Reuni Akbar Alumni 212.

Rencananya, Presidium Alumni 212 bakal menggelar ulang tahun pertama alumni 212 di Silang Monas, Desember mendatang.

PA 212 menginisiasi kegiatan tersebut untuk memperingati peristiwa setahun aksi massa besar pada 2 Desember 2016 lalu.

Sekjen PP Pemuda Muhammadiyah Pedri Kasman mengatakan akan mendorong isu tersebut saat Reuni Alumni 212.

"Akan kita sampaikan di ulang tahun alumni 212 nanti, kita mendorong alumni 212 turut merespons penolakan reklamasi Teluk Jakarta," kata Pedri saat ditemui di Gedung PP Muhammadiyah, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (17/11).

Menurutnya, isu reklamasi harus menjadi perhatian khusus karena nyata adanya di tengah masyarakat. Sehingga perlu direspons cepat.

"Kita berharap reuni mendatang tidak hanya jadi acara kumpul-kumpul, tapi harus bermanfaat buat masyarakat, salah satunya dengan membuat pernyataan sikap soal reklamasi, karena bahayanya dahsyat," tandasnya. (Fdi)

Baca juga berita lainnya terkait reklamasi Teluk Jakarta dalam artikel: Cari Dugaan Korupsi, Polisi Mulai Telisik Pajak Pulau Reklamasi

#Reklamasi Teluk Jakarta #Pemuda Muhammadiyah
Bagikan
Ditulis Oleh

Fadhli

Berkibarlah bendera negerku, tunjukanlah pada dunia.

Berita Terkait

Indonesia
Tak Beri Mandat, PP Muhammadiyah Jelaskan Status Hukum Aliansi Muda Muhammadiyah
Muhammadiyah berharap masyarakat tidak terjebak dalam kesalahpahaman
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Tak Beri Mandat, PP Muhammadiyah Jelaskan Status Hukum Aliansi Muda Muhammadiyah
Indonesia
Pembangunan Pulau Sampah Jakarta Masih Butuh Kroscek Regulasi Reklamasi
Proyek pembangunan pulau sampah masih membutuhkan jalan panjang untuk direalisasikan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 28 Februari 2025
Pembangunan Pulau Sampah Jakarta Masih Butuh Kroscek Regulasi Reklamasi
Indonesia
Diduga tak Berizin, Pagar Laut yang Ganggu Nelayan di Tangerang akan Dibongkar
Selain penyegelan, Menteri Kelautan dan Perikanan menegaskan akan terus mendalami pelaku serta motif di balik kegiatan ilegal tersebut.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 11 Januari 2025
Diduga tak Berizin, Pagar Laut yang Ganggu Nelayan di Tangerang akan Dibongkar
Indonesia
Ridwan Kamil Bakal Audit Aturan Reklamasi Utara Jakarta Jika Jadi Gubernur
Jakarta diyakini masih bisa dikembangkan secara keilmuan
Angga Yudha Pratama - Senin, 30 September 2024
Ridwan Kamil Bakal Audit Aturan Reklamasi Utara Jakarta Jika Jadi Gubernur
Indonesia
Muhammdiyah Minta Polisi Ungkap Penembakan di Kantor MUI
"Kami tentu berharap agar kepolisian segera dapat mengungkap dan menangkap pelakunya," ujar Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Dzulfikar Ahmad di Jakarta, Selasa.
Andika Pratama - Selasa, 02 Mei 2023
Muhammdiyah Minta Polisi Ungkap Penembakan di Kantor MUI
Indonesia
Polri Periksa Saksi dan Pelapor Terkait Laporan Pemuda Muhammadiyah
“Dilakukan pemeriksaan pelapor dan saksi dari pihak PP Muhammadiyah (sebanyak 3 orang)," ujar Kadiv Humas Polri, Irjen Sandi Nugroho dalam keterangannya kepada wartawan.
Andika Pratama - Kamis, 27 April 2023
Polri Periksa Saksi dan Pelapor Terkait Laporan Pemuda Muhammadiyah
Indonesia
Muhammadiyah Desak Polisi Segera Tahan Peneliti BRIN AP Hasanuddin
Laporan itu terkait pernyataan Andi Pangerang yang memberikan ancaman kepada warga Muhammadiyah soal perbedaan Idul Fitri di media sosial miliknya.
Andika Pratama - Kamis, 27 April 2023
Muhammadiyah Desak Polisi Segera Tahan Peneliti BRIN AP Hasanuddin
Bagikan