Kunjungi Berbagai Daerah AHY Langkah Jelang Pilpres?

Zulfikar SyZulfikar Sy - Senin, 25 Desember 2017
Kunjungi Berbagai Daerah AHY Langkah Jelang Pilpres?

Agus Harimurti Yudhoyono didampingi Ketua DPP Partai Demokrat Herman Khaeron saat jumpa pers di Cirebon. (MP/Mauritz)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan kunjungannya ke sejumlah daerah adalah untuk mengenal aneka ragam budaya dan masyarakat Indonesia lebih baik.

Hal ini diungkapkan putra sulung Presiden ke-6 Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono di Kota Cirebon, Jawa Barat, Minggu (24/12) malam.

Agus mengatakan kunjungannya ke sejumlah daerah termasuk bertemu dengan tokoh nasional, tokoh agama, serta elit politik di daerah sebagai bentuk untuk membangun komunikasi.

"Saya ingin terus memahami lebih dekat lagi Indonesia kita yang begitu beragam dari Sabang sampai Marauke, begitu kompleks dan keunikan yang berbeda-beda," kata Agus.

Agus tidak ingin jika kunjungannya ke beberapa daerah termasuk Kota Cirebon dikaitkan dengan dinamika politik jelang Pilpres 2019.

"Saya tidak ingin segala sesuatunya dikaitkan dengan konteks politik praktis," kata Agus.

Sementara itu, menanggapi hasil hasil survei yang menempatkan namanya sebagai bakal calon wakil presiden favorit merupakan yang sah-sah saja. Namun dirinya tidak terlalu memikirikan hal tersebut.

Lanjutnya, sebagai warga negara, ia juga ingin tetap berkontribusi baik untuk masyarakat, bangsa, dan negara.

"Terkait hasil survei, saya tidak ingin berandai-andai terlalu jauh karena itu hanya akan menghentikan inisiatif saya untuk berkeliling daerah bertemu dengan berbagai elemen masyarakat," tandas Agus.

Agus beserta SBY, Ibas Yudhoyono dan keluarga tiba di Cirebon setelah melakukan perjalanan darat dari Pekalongan. Dalam kesempata tersebut, Agus juga mengucapkan selamat Hari Raya Natal 2017 bagi umat kristiani yang merayakannya. (*)

Berita ini merupakan laporan dari Mauritz, kontributor merahputih.com untuk wilayah Cirebon dan sekitarnya. Baca juga berita lainnya dalam artikel: AHY Tegaskan Kunjungan ke Lokasi Bencana tak Terkait Politik

#Agus Harimurti Yudhoyono #Pilpres 2019
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Indonesia
9 Jurus Menko AHY Pecahkan Kebuntuan Aturan Zero ODOL yang Mandek 16 Tahun
Kebijakan zero ODOL pertama kali direncanakan sejak 2009
Wisnu Cipto - Selasa, 07 Oktober 2025
9 Jurus Menko AHY Pecahkan Kebuntuan Aturan Zero ODOL yang Mandek 16 Tahun
Indonesia
Kajian Dampak Zero ODOL BPS Rampung Desember 2025, AHY Ungkap Potensi Positif Ekonomi dan Keselamatan
Kajian BPS mengambil sampel di dua provinsi dengan kontribusi ekonomi terbesar, yakni DKI Jakarta dan Jawa Barat
Angga Yudha Pratama - Senin, 06 Oktober 2025
Kajian Dampak Zero ODOL BPS Rampung Desember 2025, AHY Ungkap Potensi Positif Ekonomi dan Keselamatan
Indonesia
AHY Instruksikan Pemeriksaan Konstruksi Bangunan Publik, Cegah Insiden ‘Mengerikan’ Ponpes Al Khoziny Terulang
AHY menekankan pentingnya penerapan secara ketat penerapan prosedur operasional standar (SOP) konstruksi pada bangun publik, termasuk pondok pesantren.
Dwi Astarini - Senin, 06 Oktober 2025
AHY Instruksikan Pemeriksaan Konstruksi Bangunan Publik, Cegah Insiden ‘Mengerikan’ Ponpes Al Khoziny Terulang
Indonesia
Banjir Bali Disebabkan Kerusakan Lingkungan, AHY Khawatirkan Sektor Pariwisata Jadi Terganggu
Banjir Bali disebabkan oleh kerusakan lingkungan. Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono, mengkhawatirkan soal pariwisata.
Soffi Amira - Kamis, 11 September 2025
Banjir Bali Disebabkan Kerusakan Lingkungan, AHY Khawatirkan Sektor Pariwisata Jadi Terganggu
Indonesia
AHY Ungkap Rahasia di Balik Program Koperasi Prabowo! Jutaan Warga Bisa Langsung Kaya Mendadak
KMP Nambangan Lor juga telah berkolaborasi dengan program Makan Bergizi Gratis
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 23 Agustus 2025
AHY Ungkap Rahasia di Balik Program Koperasi Prabowo! Jutaan Warga Bisa Langsung Kaya Mendadak
Indonesia
Kata Puan soal Gibran tak Salami AHY: Jangan Berspekulasi, Berpikir Positif Saja
Ketua DPR RI, Puan Maharani, menanggapi video Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka, yang tidak menyalami Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono.
Soffi Amira - Senin, 11 Agustus 2025
Kata Puan soal Gibran tak Salami AHY: Jangan Berspekulasi, Berpikir Positif Saja
Berita Foto
Ketum Demokrat AHY Kukuhkan Ikatan Alumni Akademi Demokrat di Jakarta
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bersama Ketua IKA Akademi Demokrat, Al- Kausar (kanan) memberikan bendera simbolis pengukuhan Ikatan Alumni Akademi Demokrat di DPP Partai Demokrat, Jakarta, Senin (21/7/2025).
Didik Setiawan - Selasa, 22 Juli 2025
Ketum Demokrat AHY Kukuhkan Ikatan Alumni Akademi Demokrat di Jakarta
Indonesia
Aturan Baru Siap Libas ODOL, Tapi AHY Justru Bela Mati-matian Sopir Truk
Kesejahteraan yang minim memaksa mereka mengambil risiko dengan muatan berlebih
Angga Yudha Pratama - Kamis, 17 Juli 2025
Aturan Baru Siap Libas ODOL, Tapi AHY Justru Bela Mati-matian Sopir Truk
Indonesia
Butuh Rp 1.297 Triliun, Proyek Tanggul Laut Raksasa Diminati Berbagai Negara, Termasuk China
Ide ini sudah muncul sejak lama, namun menuai pro dan kotra. Pembangunan tanggul laut raksasa ini diperkirakan bakal membutuhkan waktu hingga 20 tahun.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 16 Juni 2025
Butuh Rp 1.297 Triliun, Proyek Tanggul Laut Raksasa Diminati Berbagai Negara, Termasuk China
Indonesia
AHY Peka Luar Biasa Tangkap Arahan, Si Paling Paham Urusan Infrastruktur Sesuai Kemauan Prabowo
AHY menjelaskan bahwa ICI 2025 mengangkat lima isu krusial
Angga Yudha Pratama - Kamis, 12 Juni 2025
AHY Peka Luar Biasa Tangkap Arahan, Si Paling Paham Urusan Infrastruktur Sesuai Kemauan Prabowo
Bagikan