Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 Digelar hingga Jumat

Zulfikar SyZulfikar Sy - Rabu, 15 November 2017
Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 Digelar hingga Jumat

Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 di Mall Suncity, Kota Madiun, Jawa Timur, Selasa (14/11). (ANTARA FOTO/Siswowidodo)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pangkalan TNI AU Iswahjudi Magetan menggelar pameran bertajuk Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 di Atrium Sun City Mal Kota Madiun, Jawa Timur. Gelaran ini akan berlangsung hingga Jumat (17/11).

Kegiatan tersebut dibuka Komandan Lanud Iswahjudi Magetan Marsekal Pertama TNI Samsul Rizal pada Selasa pukul 19.00 WIB dan dihadiri oleh pejabat dan anggota TNI AU dari Lanud Iswahjudi, Wali Kota Madiun Sugeng Rismiyanto, dan masyarakat Kota Madiun.

"Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 ini merupakan rangkaian dari kegiatan yang dilaksanakan TNI AU yang disebut Gerakan Indonesia Jaya," ujar Rizal suai membuka acara tersebut kepada wartawan seperti dilansir Antara.

Dalam Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 ditampilkan berbagai kegiatan yang menghibur warga, di antaranya pameran satuan-satuan di Lanud Iswahjudi Magetan.

Berbagai satuan itu, yakni Skadron Udara 3 sebagai home base pesawat tempur F-16 Fighting Falcon, Skadron Udara 14, Skadron Udara 15 sebagai home base pesawat tempur T50i Golden Eagle, Satuan Yonko 463 Paskhas, Satuan Depohar 20, Satuan Depohar 60, Rumah Sakit Angkatan Udara dr Efram Harsana, dan SMK Angkasa.

Dalam pemeran tersebut, masing-masing satuan memamerkan berbagai macam benda menarik, di antaranya topi, jaket, aneka suvenir, dan sejumlah alutsista yang dioperasikan oleh satuan bersangkutan.

Kegiatan makin meriah dengan hiburan dari Drum Band Angkasa. Kegiatan Iswahjudi Indonesia Jaya Expo 2017 dijadwalkan berlangsung dari 14-17 November. (*)

#Pameran Alutsita #TNI AU
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Indonesia
Tim SAR Gabungan Evakuasi Jenazah Pesawat ATR 42-500 dari Tebing Curam Bulusaraung
Saat ini, tim medis tengah melakukan identifikasi awal terhadap korban tersebut
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Tim SAR Gabungan Evakuasi Jenazah Pesawat ATR 42-500 dari Tebing Curam Bulusaraung
Indonesia
Viral Video Bantuan ke Sumatera Berupa Kotak Kosong, Begini Penjelasan TNI
Letkol Supriyanto menjelaskan secara detail spesifikasi kotak yang digunakan
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
Viral Video Bantuan ke Sumatera Berupa Kotak Kosong, Begini Penjelasan TNI
Indonesia
Wagub Kalbar Gandeng Imigrasi Buru 15 WNA China Penyerang TNI di Area Tambang Ketapang
Peristiwa ini meletus di area operasional PT Sultan Rafli Mandiri pada Minggu (14/12)
Angga Yudha Pratama - Rabu, 17 Desember 2025
Wagub Kalbar Gandeng Imigrasi Buru 15 WNA China Penyerang TNI di Area Tambang Ketapang
Indonesia
Duduk Perkara Belasan WNA China Serang TNI Pakai Parang di Ketapang Versi Kodam XII/Tanjungpura
Akibat amuk massa tersebut, kendaraan operasional perusahaan mengalami kerusakan parah
Angga Yudha Pratama - Rabu, 17 Desember 2025
Duduk Perkara Belasan WNA China Serang TNI Pakai Parang di Ketapang Versi Kodam XII/Tanjungpura
Indonesia
Pesawat ke-2 A400M MRTT Bagi Indonesia Uji Terbang di Spanyol
Uji terbang ini dilakukan untuk memastikan kualitas pesawat pesanan Kementerian Pertahanan itu sebelum dikirim ke Indonesia.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 15 Desember 2025
Pesawat ke-2 A400M MRTT Bagi Indonesia Uji Terbang di Spanyol
Indonesia
Lidik Dugaan Korupsi Whoosh, KPK Telusuri Status Lahan di Halim Benar Tidak Milik TNI AU
KPK mengumumkan dugaan korupsi proyek Whoosh sudah naik ke tahap penyelidikan sejak awal 2025.
Wisnu Cipto - Kamis, 04 Desember 2025
Lidik Dugaan Korupsi Whoosh, KPK Telusuri Status Lahan di Halim Benar Tidak Milik TNI AU
Indonesia
Viral Beras Bantuan TNI Jatuh Berceceran dari Helikopter dan Dipungut Korban Bencana, Begini Penjelasan Panglima TNI
Insiden terkendala oleh kabel
Angga Yudha Pratama - Rabu, 03 Desember 2025
Viral Beras Bantuan TNI Jatuh Berceceran dari Helikopter dan Dipungut Korban Bencana, Begini Penjelasan Panglima TNI
Indonesia
DPR Sebut Mengirim TNI ke Gaza Tanpa Jaminan Kesejahteraan Keluarga yang Ditinggalkan Merupakan Keputusan Zolim
Komisi I berencana melakukan kunjungan ke wilayah-wilayah tugas prioritas
Angga Yudha Pratama - Kamis, 27 November 2025
DPR Sebut Mengirim TNI ke Gaza Tanpa Jaminan Kesejahteraan Keluarga yang Ditinggalkan Merupakan Keputusan Zolim
Indonesia
Empat Syarat Wajib Jenderal Bintang Tiga Pimpin Misi Gaza, Apa Saja?
Syarat utamanya adalah pengalaman operasi gabungan dan diplomasi militer
Angga Yudha Pratama - Selasa, 25 November 2025
Empat Syarat Wajib Jenderal Bintang Tiga Pimpin Misi Gaza, Apa Saja?
Indonesia
Bersama Australia, TNI AU Latihan Airdrop dan Simulasi Evakuasi Korban Bencana
Dengan metode Engine Running Onload, TNI AU dan RAAF memindahkan pasien ke Manado agar mendapatkan pelayanan medis yang lebih lengkap dan cepat
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 07 November 2025
Bersama Australia, TNI AU Latihan Airdrop dan Simulasi Evakuasi Korban Bencana
Bagikan