Gibran Punya Harta Rp 26 Miliar, Naik Rp 734 Juta
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka. (MP/Ismail)
MerahPutih.com - Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka melaporkan LHKPN 2022 sebesar Rp 26 miliar. Jumlah itu naik Rp 734.890.711 dibandingkan laporan tahun lalu.
Gibran yang merupakan putra sulung Presiden Jokowi ini tidak menampik jika hartanya naik dari hasil LHKPN 2022.
Baca Juga
Dia menyebut masih ada hal lain yang belum terlaporkan pada Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 2022, antara lain hutang KPR yang berkurang.
"Saya perlu merevisi laporan utang yang masih tercantum sebesar Rp 551.586.004. Padahal, utang telah berkurang karena sudah saya membayar KPR," kata Gibran, Rabu (1/3).
Baca Juga
Dia menjelaskan kenaikan harta sedikit itu terjadi karena dirinya telah menjual aset satu unit Mitsubishi Pajero Sport tahun 2016 pada 2022.
Gibran mengatakan utang KPR itu berwujud dua rumah di Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Solo, Jawa Tengah.
"KPR sudah berjalan sekitar 15 tahun dengan angsuran Rp 10 juta per bulan. Ojo bandingke besaran angsuran KPR per bulan dengan gaji saya sebagai Wali Kota Solo," sambungnya.
"Ini KPR tak bayar pakai duitku dhewe (sendiri) bukan gaji dari Pemkot (jabatan wali kota) ya," tandasnya. (Ismail/Jawa Tengah)
Baca Juga
Kaesang Masuk 'Top of Mind' Pengganti Gibran jadi Wali Kota Solo
Bagikan
Berita Terkait
Hampir Semua Rumah 2 Kampung Tertimbun Longsor Cisarua: 8 Jasad Ditemukan 82 Orang Hilang
Gerbang Rafah Pintu Masuk Gaza dari Mesir Kembali Dibuka 2 Arah
Warga Kota Tangerang Jangan Sampai Lewat, Ada 8 Paket Diskon Pajak PBB-P2 dan BPHTB
Pesawat ATR 400 Yogyakarta-Makassar Hilang Kontak di Maros, Angkut 11 Orang
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Maluku Tengah Sabtu (17/1) Pagi, Tak Berpotensi Tsunami
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
KPK Periksa Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono Terkait Suap Proyek Bekasi
Hasil Super League 2025/2026: Gagal Kalahkan Persik, Persib Tidak Mampu Kembali ke Puncak Klasemen
Dihantam Gelombang Tinggi, Kapal Wisata Tenggelam di Labuan Bajo
Gempa M5,6 Guncang Bengkulu Utara, BMKG Pastikan Tak Berpotensi Tsunami