Gara - Gara Kang Emil, Indonesia "Perang" dengan Korea

Ana AmaliaAna Amalia - Rabu, 23 Desember 2015
Gara - Gara Kang Emil, Indonesia

(Ridwan Kamil/ Foto: Twitter)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Berita Tekno - Wali kota Bandung, Ridwan Kamil alias Kang Emil memang dikenal sebagai sosok yang gaul dan aktif di media sosial, bukan hanya itu, Kang Emil juga punya selera humor yang bagus dan bisa membuat siapa saja tertawa melihat tingkahnya.

Salah satu kekonyolan Kang Emil yang paling populer adalah persaingannya dengan aktor ganteng Korea Selatan, Lee Min Ho yang merebut hati sang istri, Atalia Prasetya.

Kang Emil menyebutnya sebagai "Perang Dunia Indonesia - Korea".

"Naha mereka serasi ginih? oke. Perang dunia korea-Indonesia keliatannya dimulai disini," tulis Kang Emil dalam caption foto dirinya dengan sang istri yang wajahnya diedit jadi wajah Lee Min Ho.

 

Naha mereka serasi ginih? oke. Perang dunia korea-Indonesia keliatannya dimulai disini.

A photo posted by @ridwankamil on

"Sampai hari ini, Tim RK masih unggul. punten ya @actorleeminho," kembali tulis Kang Emil dalam caption foto serupa, kali ini ada wajah Kang Emil asli yang nampak.

 

Sampai hari ini, Tim RK masih unggul. punten ya @actorleeminho

A photo posted by @ridwankamil on

Dipostingan berikutnya Kang Emil menyatakan 'gencatan senjata' dengan Lee Min Ho melalu foto lucu berikut ini:

 

Komentar pun memenuhi postinga Kang Emil yang sudah jadi idola warga Bandung sebagai berikut:

"Tapi si cinta mah tetep milih kang emil."

Gmn dongg ju tangannya min ho belang... @zlf.nadia."

"Pa si minho sok momotoran teu di sarungtangan , beungeut jeung panangan ni belang."

Memang kocak yah Wali Kota Bandung yang satu ini.

BACA JUGA:

  1. Ulang Tahun Pernikahan Ridwan Kamil dan Atalia Bikin 'Baper'
  2. Aksi Kocak Ridwan Kamil Stand Up Comedy di 'Mata Najwa'
  3. Cara Ridwan Kamil Peringati Hari Guru
  4. Datangi Rizal Ramli, Ridwan Kamil Minta Bantuan Atasi Proyek Tol Mangkrak
  5. Ridwan Kamil Dianugerahi 'Fellowship' Selandia Baru

 

 

#Lee Min Ho #Ridwan Kamil
Bagikan
Ditulis Oleh

Ana Amalia

Happy life happy me

Berita Terkait

Indonesia
KPK Kuliti Aset Ridwan Kamil, Selaras tidak dengan LHKPN dan Sumber Pendapatan
Fokus utama penyidik KPK pada akurasi dan keselarasannya dengan data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara yang dilaporkan RK ke lembaga antirasuah
Wisnu Cipto - Rabu, 03 Desember 2025
KPK Kuliti Aset Ridwan Kamil, Selaras tidak dengan LHKPN dan Sumber Pendapatan
Berita Foto
Momen Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Hadiri Pemeriksaan KPK Terkait Bank BJB
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat menghadiri pemeriksaan penyidik KPK di Gedung Merah Putih KPK, Kuningan, Jakarta, Selasa (2/12/2025).
Didik Setiawan - Selasa, 02 Desember 2025
Momen Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Hadiri Pemeriksaan KPK Terkait Bank BJB
Indonesia
Diperiksa KPK, Ridwan Kamil Ngaku tak Pernah Tahu dan Bantah Terima Hasil Korupsi BJB
Dia mengatakan tidak menerima laporan dari ketiga pihak tersebut terkait dengan dana iklan.
Dwi Astarini - Selasa, 02 Desember 2025
Diperiksa KPK, Ridwan Kamil Ngaku tak Pernah Tahu dan Bantah Terima Hasil Korupsi BJB
Indonesia
Penuhi Panggilan KPK, Ridwan Kamil: Saya Datang untuk Transparansi dan Klarifikasi
Ridwan Kamil memenuhi panggilan KPK sebagai saksi kasus korupsi pengadaan iklan Bank BJB. KPK telah menetapkan lima tersangka dengan kerugian Rp 222 miliar.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 02 Desember 2025
Penuhi Panggilan KPK, Ridwan Kamil: Saya Datang untuk Transparansi dan Klarifikasi
Indonesia
267 Hari Sejak Rumahnya Digeledah, Ridwan Kamil Akhirnya Datang Diperiksa KPK
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) akhirnya memenuhi panggilan pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini.
Wisnu Cipto - Selasa, 02 Desember 2025
267 Hari Sejak Rumahnya Digeledah, Ridwan Kamil Akhirnya Datang Diperiksa KPK
Indonesia
KPK Periksa Ridwan Kamil Terkait dengan Kasus Dugaan Korupsi Dana Iklan BJB
KPK yakin RK akan hadir untuk menjalani pemeriksaan.
Dwi Astarini - Selasa, 02 Desember 2025
KPK Periksa Ridwan Kamil Terkait dengan Kasus Dugaan Korupsi Dana Iklan BJB
Indonesia
Ridwan Kamil Dipanggil KPK, Diminta Klarifikasi soal Dugaan Aliran Dana Iklan Bank BJB
KPK memanggil Ridwan Kamil untuk diperiksa dalam dugaan korupsi dana iklan Bank BJB senilai Rp222 miliar. Pemeriksaan dijadwalkan berlangsung pekan ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 02 Desember 2025
Ridwan Kamil Dipanggil KPK, Diminta Klarifikasi soal Dugaan Aliran Dana Iklan Bank BJB
Indonesia
KPK Tunggu Iktikad Baik Ridwan Kamil Datang Pemeriksaan Hari Ini
KPK menjadwalkan pemeriksaan eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) hari ini Selasa 2 Desember 2025.
Wisnu Cipto - Selasa, 02 Desember 2025
KPK Tunggu Iktikad Baik Ridwan Kamil Datang Pemeriksaan Hari Ini
Indonesia
KPK Berencana Korek Ridwan Kamil, Surat Panggilan Sudah Dikirim Akhir November
KPK mengungkapkan surat panggilan pemeriksaan Ridwan Kamil telah dikirimkan sejak pekan lalu, atau akhir November 2025
Wisnu Cipto - Selasa, 02 Desember 2025
KPK Berencana Korek Ridwan Kamil, Surat Panggilan Sudah Dikirim Akhir November
Indonesia
KPK Dalam Waktu Dekat Periksa Ridwan Kamil, Bakal Dicecar Materi Ini
Pemanggilan Ridwan Kamil akan dilakukan dalam waktu dekat seiring pendalaman terhadap sejumlah saksi lain.
Wisnu Cipto - Sabtu, 22 November 2025
KPK Dalam Waktu Dekat Periksa Ridwan Kamil, Bakal Dicecar Materi Ini
Bagikan