FIFA Umumkan Jadwal Pertandingan Final Piala Konfederasi
Jadwal Pertandingan Final Piala Konfederasi. (Foto: twitter/@FIFAcom)
Federasi sepak bola dunia FIFA mengumumkan jadwal pertandingan Piala Konfederasi di putaran final dan perebutan juara ketiga.
Seperti dilansir situs resmi FIFA.com, Final Piala konfederasi yang mempertemukan Juara Dunia Jerman dengan Juara Conmebol Chile di Stadion Saint Petersburg, pukul 18.00 waktu setempat.
Sementara laga perebutan juara ketiga, Juara Piala Europa Portugal akan berhadapan dengan Juara Concacaf Meksiko di Stadion Spartak Moskow pada pukul 12.00 waktu setempat.
Seperti diketahui, Jerman mampu melaju ke Final setelah menghempaskan Meksiko dengan skor telak 4-1. sedangkan Portugal gagal melaju ke Final kalah adu penalti 0-3 (0-0) atas Chile.
Jerman menjadi tim unggulan pada turnamen Piala Konfederasi. Hal ini terlihat dari komposisi pemain yang merata di setiap lini. Menyandang status juara Conmebol Chile jangan dipandang sebelah mata. Mereka mampu menaklukan juara Piala Europa Portugal.
Baca juga berita terkait, berikut ini: Jadwal Pertandingan Semifinal Piala Konfederasi
Bagikan
Berita Terkait
Trump Tetap Salahkan Rusia di Balik Rencana Ambil Greenland
Kebakaran Hutan Mengamuk Tewaskan 18 Orang, Chile Tetapkan Status Bencana saat Api Mengancam Kota-Kota
Jadi Tentara Bayaran Rusia, Desersi Brimob Bripda MR ‘Pamer’ Gaji Rubel ke Provos
Bripda Rio Desersi Brimob Aceh Gabung Tentara Rusia Sudah Dipecat Tidak Hormat
Jejak Hitam Bripda MR, Desersi Brimob Aceh yang Gabung Tentara Bayaran Rusia
Tidak Percaya Komitmen Putin, Uni Eropa Sepakat Perkuat Pertahanan di Ukraina
Rancangan Donald Trump Perjanjian Damai Konflik Ukraina: AS Akui Krimea dan Donbas Sah Milik Rusia
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Timnas Luksemburg Vs Jerman di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Ekor Patah Masih Nekat Terbang, Helikopter Pabrik Elektronik Penyuplai Militer Rusia Jatuh Tewaskan 5 Orang
AS Tidak Punya Penangkal Rudal Burevestnik Milik Rusia