Kesehatan

Cara Tubuh Beri Sinyal Tanda 'Bahaya'

Iftinavia PradinantiaIftinavia Pradinantia - Jumat, 04 Februari 2022
Cara Tubuh Beri Sinyal Tanda 'Bahaya'

Cara tubuh beri tahu mu saat ada tanda bahaya (Sumber: Pexels/Kampus Production)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TUBUH adalah sistem kompleks yang sama rumitnya dengan mesin. Segala sesuatu di dalam diri terhubung entah bagaimana. Ketika salah satu anggota tubuh sakit, itu bisa menjalar ke bagian tubuh lainnya.

Hal tersebut memungkinkan tubuh mengirim sinyal saat ada organ tubuh yang rusak atau bermasalah. Beberapa peringatan adalah pengingat halus bahwa kamu semakin tua dan memiliki beberapa masalah.

Tubuh kamu akan memberi tahu kapan saatnya harus menemui dokter. Berikut lima hal yang mengindikasikan masalah kesehatan.

1. Bintik-bintik dan Pengelupasan pada Kuku dan Kutikula

kuku
Kutikula bermasalah karena kurangan vitamin B12. (Sumber: Pexels/Joao Jesus)


Kuku harus bersih dan cerah. Jika warnanya pudar, itu pertanda masalah dalam organ tubuh. Rokok bisa menyebabkan perubahan warna karena adanya nikotin dan kurangnya oksigen. Selain itu, masalah pada bantalan kuku juga bisa menunjukkan bahwa tubuhmu kekurangan vitamin.

Tubuh membutuhkan vitamin untuk berfungsi dengan benar, dan jika kamu kehabisan nutrisi penting ini, kamu perlu mengonsumsi suplemen atau makan makanan yang kaya vitamin ini untuk meningkatkan kadarnya. Jika kamu melihat bintik-bintik pada kuku dan disertai gejala seperti kelelahan, pusing, atau jantung berdebar, itu bisa menjadi tanda kekurangan B-12.

Baca Juga:

Kemenkes: Satu Positif Omicron, 5 Probable di Indonesia

2. Kemerahan di Wajah

kulit kuning
Kemerahan di wajah karena rosacea (Sumber: Medical News Today)


Jika kamu menemukan bercak di hidung, pipi, dahi, dan dagu, kamu mungkin memiliki kondisi yang disebut rosacea. Menurut American Academy of Dermatology, lebih dari 414 juta orang menderita kondisi ini.

Selain masalah kulit, tanda ini juga bisa mengindikasi autoimun lupus. Lupus menyebabkan ruam kupu-kupu merah di wajah. Ketika mempertimbangkan kondisi autoimun lupus, peradangan akan dominan di batang hidung, dan gejala lain akan menyertainya.

3. Kulit Kuning

kulit kuning
Kulit kuning masalah pada hati (Sumber: Medical News Today)


Warna kuning pada kulit menunjukkan adanya masalah kesehatan yang signifikan yang harus segera atasi. Menguning hampir selalu berasal dari masalah hati, dan bisa mematikan jika tidak ditangani. Kulit kuning bisa menandakan sirosis hati. Kamu dapat mengembangkan sirosis dari hemochromatosis atau penyakit hati berlemak. Menurut Mayo Clinic, hemochromatosis adalah tubuh memiliki kelebihan zat besi.

Baca Juga:

Rutin Minum Tetap Bisa Membuat Dehidrasi

4. Warna gelap di area leher

kulit leher gelap
Area leher gelap karena ketidakseimbangan hormon (Sumber: Healthy PCOS)


Jika kamu melihat ada lingkaran berwarna gelap di sekitar kerah leher bukan karena kamu tidak mencuci dengan cukup baik. Bintik-bintik gelap yang muncul di lipatan leher ini menandakan banyak masalah. Umumnya, ini adalah tanda dari suatu kondisi yang disebut sindrom ovarium polikistik (PCOS).

Menurut National Library of Medicine, PCOS adalah kondisi medis yang disebabkan oleh ketidakseimbangan hormon dari kista di dalam ovarium. Ini adalah penyebab infertilitas nomor satu, karena secara langsung berdampak pada wanita selama tahun-tahun subur mereka. Lingkaran yang gelap di leher dapat mengindikasikan hormon yang tidak seimbang, dan juga dapat mengindikasikan diabetes.

5. Mata Bengkak

mata bengkak
Mata bengkak (Sumber: Pexels/cottonbro)


Mata bengkak bisa berasal dari alergi, tetapi juga menandakan asupan garam yang terlalu tinggi. Garam menyebabkan tubuh membengkak di banyak area seperti mata dan kaki. Mata bisa memberi tahu kamu banyak hal, dan kondisi bengkak ini bisa menjadi indikasi hal-hal seperti penyakit Grave atau gangguan tidur.

Sementara kompres dingin atau kantong teh dapat membantu menghilangkan bengkak sementara. Namun, itu tidak mengatasi masalah yang mendasarinya. Jika masalah ini timbul berulang, kamu harus memiliki dokter yang menanganinya. (avia)

Baca Juga:

#Kesehatan #Info Kesehatan #Tips Kesehatan #Kesehatan Kulit #Risiko Kesehatan
Bagikan
Ditulis Oleh

Iftinavia Pradinantia

I am the master of my fate and the captain of my soul

Berita Terkait

Indonesia
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Pemerintah akan memutihkan tunggakan 23 juta peserta BPJS Kesehatan mulai akhir 2025.
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Indonesia
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Program penghapusan tunggakan iuran BPJS Kesehatan ini akan dimulai pada akhir 2025
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Lifestyle
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Selain mengonsumsi nutrisi seimbang, dokter juga mengingatkan pentingnya memastikan tubuh selalu terhidrasi secara cukup selama cuaca ekstrem
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Indonesia
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Komunitas-komunitas yang diajak kerja sama juga nantinya dapat melakukan layanan CKG di tempat-tempat strategis, contohnya mall.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 03 November 2025
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Indonesia
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
Diharapkan mempermudah para pengguna moda transportasi publik, komuter, pekerja, dan warga sekitar dalam mengakses layanan kesehatan yang cepat, nyaman, dan profesional.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
ShowBiz
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Konsumsi suplemen zat besi sejak dini penting bagi perempuan.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Indonesia
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Penonaktifan itu dilakukan BPJS Kesehatan karena Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menunggak pembayaran iuran sebesar Rp 41 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 10 Oktober 2025
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Terlalu sering mengonsumsi mi instan bisa membuat usus tersumbat akibat cacing. Namun, apakah informasi ini benar?
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Indonesia
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Posyandu Ramah Kesehatan Jiwa diperkuat untuk mewujudkan generasi yang sehat fisik dan mental.
Dwi Astarini - Senin, 06 Oktober 2025
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Bagikan