Beberapa Makanan Ini Dapat Tingkatkan Libido, Berani Coba?

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Jumat, 27 Juli 2018
Beberapa Makanan Ini Dapat Tingkatkan Libido, Berani Coba?

Ilustrasi Makanan (Foto: pixabay/free-photos)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BANYAK cara untuk meningkatkan libido seseorang. Salah satunya ialah dengan mengonsumsi beberapa makanan tertentu. Beberapa studi menyebutkan ada banyak makanan yang mengandung zat yang mampu merangsang gariah seksual.

Lantas, apa saja daftar makannya? Seperti yang disebutkan dalam Jurnal Scientific Reports, berikut daftar makanan peningkat libido.

1. Cabai

(foto: pixabay/tookapic)

Tak banyak yang tahu jika makanan pedas yang satu ini dapat meningkatkan kesehatan pembuluh darah serta testosteron pada pria. Cabai ternyata memiliki kandungan yang mampu tingkatkan dorongan serta fungsi seks pada seseorang.

2. Salmon

(foto: pixabay/wo_pho)

Ikan salmon sangat kaya akan omega3 dan juga vitamin D. Kandugan itu terbukti dapat meningkatkan testosteron yang juga mampu tingkatkan libido seseorang. Kandungan vitamin D yang tinggi dapat meningkatkan keinginan serta kepuasan seksual hingga menyebabkan orgasme yang memuaskan di kalangan perempuan.

3. Tiram

(foto: macayran)

Makanan laut yang satu ini memiliki kandungan seng yang memengaruhi sistem reproduksi pria. Sebuah studi yang dilakukan Universitas Barry Florida menemukan tiram dan moluska bivalvia lainnya mengandung asam amino yang dapat tingkatkan fungsi seksual. Belum lagi testosteron pada pria dapat naik jika mengonsumsi tiram.


4. Ginseng Merah

(Foto: pixabay/whaltns17)

Ginseng memiliki sebuah kandungan yang ajaib yang mampu meningkatkan gairah seksual di kalangan perempuan menopause. Nah, sebelum mengonsumsi ini, sebaiknya kamu berkonsultasi dulu dengan dokter, lantaran dapat mengakibatkan efek samping jika dikonsumsi dalam jangka waktu yang cukup lama.

5. Jahe

(foto: pixabay/couler)

Jahe merupakan rempah penghangat tubuh, dan tentunya akan membantu mengaktifkan enzim di tubuh yang mendukung fungsi seksual seseorang. (ryn)

Baca juga yuk artikel menarik yang lainnya Menonton Film Horor Miliki Manfaat Untuk Kesehatan Lho! Ini Penjelasannya

#Tips Kesehatan
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Indonesia
Menu Makanan Penangkis Flu Musim Hujan Rekomendasi Dietisien RSCM
Tak kalah penting, kandungan zinc yang ditemukan dalam daging merah, susu, dan olahan kedelai berperan besar dalam meningkatkan fungsi sel imun
Angga Yudha Pratama - Rabu, 07 Januari 2026
Menu Makanan Penangkis Flu Musim Hujan Rekomendasi Dietisien RSCM
Lifestyle
Air Kelapa Lebih dari Sekadar Segar! Ini Manfaatnya yang Vital untuk Ibu Hamil dan Pembentukan Air Ketuban
Dokter Dara menyarankan bahwa konsumsi rutin air kelapa diperbolehkan karena manfaat positifnya yang kaya antioksidan dan elektrolit
Angga Yudha Pratama - Senin, 21 April 2025
Air Kelapa Lebih dari Sekadar Segar! Ini Manfaatnya yang Vital untuk Ibu Hamil dan Pembentukan Air Ketuban
Fun
Resolusi Kesehatan Zodiak di 2025: Sagitarius Rutin Olahraga, Capricorn Perlu Banyak Meditasi, dan Aquarius Perbaiki Pola Tidur
Sagitarius, Aquarius, dan Capricorn punya catan penting soal kesehatan saat memulai 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 03 Januari 2025
Resolusi Kesehatan Zodiak di 2025: Sagitarius Rutin Olahraga, Capricorn Perlu Banyak Meditasi, dan Aquarius Perbaiki Pola Tidur
Fashion
Tanda Skin Barrier Kamu Rusak dan Cara Memperbaikinya
Sejumlah faktor bisa merusak skin barrier.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 06 November 2024
Tanda Skin Barrier Kamu Rusak dan Cara Memperbaikinya
Lifestyle
Mengapa IShowSpeed Selalu Energik saat Streaming? ini Jawabannya
Mengapa IShowSpeed selalu energik saat streaming? Mungkin beberapa tips ini bisa menjadi jawabannya.
Soffi Amira - Sabtu, 21 September 2024
Mengapa IShowSpeed Selalu Energik saat Streaming? ini Jawabannya
Lifestyle
Mencuci Buah tak Selalu Efektif Kurangi Pestisida
Pestisida bisa masuk jauh ke buah.
Dwi Astarini - Kamis, 15 Agustus 2024
Mencuci Buah tak Selalu Efektif Kurangi Pestisida
Fun
Sering Terbangun saat Tidur Malam? Atasi dengan Cara Ini
Cara atasi ketika sering terbangun di malam hari.
Febrian Adi - Selasa, 24 Oktober 2023
Sering Terbangun saat Tidur Malam? Atasi dengan Cara Ini
Bagikan