Pemilu 2019

Anggota DPRD yang Getol Kritik Anies Keok di Pileg 2019

Eddy FloEddy Flo - Senin, 13 Mei 2019
 Anggota DPRD yang Getol Kritik Anies Keok di Pileg 2019

Ketua Fraksi Nasdem DPRD DKI Jakarta Bestari Barus gagal kembali ke Kebon Sirih. (MP/Asropih)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Politikus Partai Nasdem Bestari Barus dari Dapil 1 Jakarta Pusat dipastikan tidak lolos dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019, lantaran hanya meraih 8.593 suara.

Bahkan Bestari keok oleh rekan separtainya yang juga mencolonkan diri di dapil yang sama, yakni M. Hariadi Anwar dengan perolehan 9.459 suara.

Sebelumnya Bestari menjabat sebagau ketua fraksi Nasdem di DPRD DKI. Bestari dikenal sangat fokal mengkritik kebijakan yang dikeluarkan Anies Baswedan di pimpinan Pemprov DKI.

Politisi PDI Perjuangan Prasetyo Edi Marsudi meraih suara terbanyak di Dapil yang diikuti Bestari Barus
Politisi PDIP Prasetyo Edi Marsudi meraih suara terbanyak di Dapil 1 Jakarta Pusat (MP/Asropih)

Kritikan yang paling keras terkait Tim Gubernur Untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) bentuk Anies Baswedan. Kemudian Bestari juga getol kritik seperti masalah reklamasi dipantai Utara Jakarta, sampai Bestari juga terkenal reaktif terhadap apapun kebijakaan yang dibuat Pemprov DKI.

Pada Pileg kali ini Bestari kembali mencalonkan diri menjadi anggota parlemen di Kebon Sirih di Dapil 1 Jakarta Pusat. Untuk dapil ini, politisi PDI Perjuangan Prasetyo Edi Marsudi meraih suara tertinggi dan diprediksi kembali melenggang ke DPRD DKI Jakarta.

Adapun hasil rekapitulasi KPUD DKI Jakarta terpantau tak ada nama Bestari yang masuk dalam daftar caleg yang lolos di Dapil 1 Jakarta Pusat.

Berikut komposisi Kursi DPRD DKI Jakarta Dapil 1 Jakarta Pusat:

1. Pasetyo Edi Marsudi raih 28.808 suara (PDIP)
2. Dani Anwar 20.881 suara (PKS)
3. Iman Satria 16.265 suara (Gerindra)
4. Dian Pratama sebanyak 12.137 suara (Gerindra)
5. Basri Baco 12.036 suara (Golkar)
6. Pandapotan Sinaga 11.902 suara (PDIP)
7. Hariadi Anwar ada 9.459 suara (NasDem)
8. Ismail memperoleh 9.040 suara (PKS)
9. Wa Ode Herlina 8.551 suara (PDIP)
10. Desie Christhyana Sari 6.828 (Demokrat)
11. Riano P Ahmad meraih 5.511 suara (PAN)
12. Idris Ahmad 5.363 suara (PSI).

Untuk Dapi 1 DKI partai penguasa Kebon Sirih, PDI Perjuangan masih mendominasi perolehan suara. Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi diprediksi lolos dan kembali menjadi anggota DPRD DKI Jakarta.(Asp)

#Partai Nasdem #DPRD DKI Jakarta #Pemilu 2019 #Prasetyo Edi Marsudi
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
Pimpinan PSI DKI Wanti-Wanti Pemprov DKI soal Longsor Sampah di TPST Bantar Gebang
Dalam kejadian tersebut, sampah yang longsor juga mengenai tiga truk sampah hingga terperosok hingga masuk ke dalam kali.
Dwi Astarini - Jumat, 02 Januari 2026
Pimpinan PSI DKI Wanti-Wanti Pemprov DKI soal Longsor Sampah di TPST Bantar Gebang
Indonesia
4 Raperda Baru Disahkan Siang Ini, Sekolah Wajib Gratis 12 Tahun dan Kawasan Tanpa Rokok Jadi Sorotan
Raperda Penyelenggaraan Pendidikan mendapatkan catatan khusus mengenai implementasi sekolah gratis
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
4 Raperda Baru Disahkan Siang Ini, Sekolah Wajib Gratis 12 Tahun dan Kawasan Tanpa Rokok Jadi Sorotan
Indonesia
DPRD DKI Jakarta Targetkan 20 Perda Rampung di 2026, Mulai Urusan Narkoba Sampai Nasib PKL Jadi Prioritas
Langkah ini diambil agar Pemprov DKI Jakarta memiliki payung hukum yang kuat dalam menangani persoalan mendesak yang bersentuhan langsung dengan rakyat
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
DPRD DKI Jakarta Targetkan 20 Perda Rampung di 2026, Mulai Urusan Narkoba Sampai Nasib PKL Jadi Prioritas
Indonesia
BK Award 2025 DPRD DKI Jadi Ajang Apresiasi Kinerja dan Solidaritas Kemanusiaan
BK Award 2025 DPRD DKI Jakarta digelar sebagai ajang apresiasi kinerja sekaligus penggalangan donasi bagi korban bencana di Sumatra.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 14 Desember 2025
BK Award 2025 DPRD DKI Jadi Ajang Apresiasi Kinerja dan Solidaritas Kemanusiaan
Indonesia
Tragedi Kebakaran Gedung Terra Drone, DPRD DKI Minta Pemprov Perkuat Standar Keselamatan
DPRD DKI meminta Pemprov memperkuat standar keselamatan usai terjadinya insiden kebakaran di Gedung Terra Drone, Cempaka Putih.
Soffi Amira - Rabu, 10 Desember 2025
Tragedi Kebakaran Gedung Terra Drone, DPRD DKI Minta Pemprov Perkuat Standar Keselamatan
Indonesia
Insiden Kebakaran Gedung Terra Drone, DPRD DKI Minta Pemprov Cek Sertifikat Laik Gedung di Jakarta
Insiden kebakaran gedung Terra Drone jadi sorotan. DPRD DKI meminta Pemprov untuk mengecek sertifikat laik bangunan di Jakarta.
Soffi Amira - Rabu, 10 Desember 2025
Insiden Kebakaran Gedung Terra Drone, DPRD DKI Minta Pemprov Cek Sertifikat Laik Gedung di Jakarta
Indonesia
Fenomena Gunung Es Kekerasan Anak di DKI Bikin Merinding, DPRD Tekankan Tiga Jurus yang Wajib Sekolah Jalankan
Rio mendorong adanya pelatihan teknis intensif bagi kepala sekolah, guru, anggota TPPK/PPK
Angga Yudha Pratama - Kamis, 04 Desember 2025
Fenomena Gunung Es Kekerasan Anak di DKI Bikin Merinding, DPRD Tekankan Tiga Jurus yang Wajib Sekolah Jalankan
Indonesia
DPRD DKI Minta Pemprov Tuntas Tangani Kebocoran Tanggul
Jangan sampai penanganan limpasan air laut ke daratan hanya ramai di media sosial.
Dwi Astarini - Kamis, 27 November 2025
DPRD DKI Minta Pemprov Tuntas Tangani Kebocoran Tanggul
Indonesia
Sulit Diimplementasikan, DPRD DKI Hapus Aturan Larangan Penjualan Rokok Dekat Sekolah
DPRD DKI Jakarta menghapus aturan larangan penjualan rokok di dekat sekolah. Jadi, pasal ini tak masuk dalam Perda tentang Kawasan Tanpa Rokok.
Soffi Amira - Jumat, 21 November 2025
Sulit Diimplementasikan, DPRD DKI Hapus Aturan Larangan Penjualan Rokok Dekat Sekolah
Indonesia
DPRD DKI Desak Penyaringan Konten Kekerasan, Minta Pemprov Gandeng Komdigi untuk Hindari Overblocking
DPRD DKI mendorong Pemprov menggandeng Komdigi untuk merumuskan aturan penyaringan konten kekerasan, tanpa membatasi akses internet bagi pelajar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 19 November 2025
DPRD DKI Desak Penyaringan Konten Kekerasan, Minta Pemprov Gandeng Komdigi untuk Hindari Overblocking
Bagikan