Aksi Ekstrem Buruh di Peringatan May Day
Aksi long march buruh. Foto: ist
MerahPutih.com - Peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) sangat identik dengan aksi demonstrasi besar ribuan massa di pusat-pusat pemerintahan.
Mereka memadati jalan-jalan sambil meneriakkan tuntutan agar pemerintah dan pengusaha lebih peka terhadap nasib buruh.
Di tanah air, peringatan hari buruh juga kerap digelar dengan kegiatan yang sama. Keluar dari pabrik dan perusahaan kemudian konvoi menuju kantor pemerintahan.
Bahkan, aksi ekstrim kerap mewarnai unjuk rasa buruh tanah air dengan maksud agar aspirasi mereka didengar.
Mencatat sejumlah aksi heroik massa buruh, merahputih.com hadirkan sekilas tindakan buruh yang terbilang nekat dan menantang nyawa.
1. Aksi Jahit Mulut
Aksi Jahit mulut merupakan salah satu bentuk ekspresi buruh dalam menyampaikan aspirasi. Hal itu juga yang ditunjukan sejumlah buruh yang bekerja di pabrik kawasan Tangerang, Banten, 2017 lalu.
Mereka menjahit mulut untuk memprotes kebijakan perusahaan yang memecat karyawan sepihak. Dikabarkan, sekitar 16 orang karyawan yang tergabung dalam serikat KSPSI melakukan aksi tersebut.
Akibat aksi nekat itu, sejumlah peserta harus dilarikan ke klinik karena mengalami pendarahan.
Bagikan
Berita Terkait
Kelompok Muda Anarko Jadi Tersangka Melawan Aparat Saat May Day di Semarang
Menaker Pastikan Isu Outsourcing Masuk di Revisi UU Ketenagakerjaan
Demo Hari Buruh Internasional Solo, Massa Soroti Gelombang PHK Massal
Ramaikan Aksi May Day, Musisi Indie Tolak PHK Massal dan Gelar Pahlawan bagi Soeharto
Diduga Berbuat Ricuh saat Aksi Buruh di Gedung MPR/DPR, Belasan Penyusup Ditangkap
Kenalin nih, Tokoh Pergerakan Buruh Wiji Thukul, ini 7 Puisi yang Pernah Ditulisnya
Fakta Miris May Day 2025, Banyak Jurnalis jadi Korban Kekerasan, Upah Tak Layak hingga Ancaman PHK
Aksi Buruh Pakai Topeng Joker Peringati Hari Buruh Internasional 2025 di Patung Kuda Jakarta
1 Mei Diperingati sebagai May Day, ini 3 Tokoh Penting dalam Pergerakan Buruh Indonesia
Mengintip Aksi Para Buruh Memperingati Hari Buruh Internasional 2025 di Monas Jakarta