Relasi

Libra, 3 Zodiak ini akan Jadi Soulmate Kamu

annehsannehs - Senin, 21 September 2020
Libra, 3 Zodiak ini akan Jadi Soulmate Kamu

Gemini sangat cocok dengan Libra. (Foto (Foto:Unsplash/Alexas_Fotos)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MENCARI pasangan bisa diibaratkan mencari sebuah jarum ditumpukan jerami, sulit dan membutuhkan waktu yang lama. Tidak hanya berporos pada penampilan fisik, mencari pasangan juga harus mempertimbangkan kebiasaan, gaya hidup, pola pikir, serta visi misi dari kedua insan.

Mendekati akhir September, tentunya akan lebih asyik dan seru jika para Libra bisa merayakan ulang tahun bersama gebetan. Dilansir Bustle, berikut merupakan tiga zodiak yang paling cocok dengan Libra menurut ahli nujum.

BACA JUGA:

5 Cara Tampil Seksi Tanpa Harus Pamer Kulit

1. Libra

Libra dikenal sebagai sosok yang kreatif. (Foto- Bustle)
Libra dikenal sebagai sosok yang kreatif. (Foto- Bustle)

Walau biasanya pasangan yang berzodiak sama bisa menimbulkan bentrok, lain halnya dengan Libra. Zodiak orang-orang yang lahir pada 23 September sampai 22 Oktober ini memang tergolong cocok dengan sesama Libra.

Menurut Cassady Cayne, seorang ahli nujum sekaligus relationship coach,para Libra sangat menyukai hal-hal yang elegan. Libra adalah orang yang artsy dan sangat kreatif. Jika Libra berkencan dengan sesama Libra, pastinya penampilan kamu dan dia ketika berkencan bakal mencuri seluruh perhatian orang-orang. Dan lagi, akun media sosial kalian juga akan dipenuhi oleh foto-foto romantis yang aesthetic dan goals banget.

Kamu juga cenderung bisa lebih memahami pasanganmu karena memiliki sifat yang kurang lebih mirip.

BACA JUGA:

3 Langkah Merebut Hati Pria Taurus

2. Leo

Leo mampu memberikan hidup yang menarik bagi Libra. (Foto Unsplash/pixel parker)
Leo mampu memberikan hidup yang menarik bagi Libra. (Foto Unsplash/pixel parker)

Leo memiliki karisma yang bisa membuat para Libra tergila-gila. Menurut Cayne, Leo adalah orang yang menyukai perubahan dan terus berusaha untuk menjadi yang terbaik. Para Libra akan merasa senang di dekat Leo karena para Leo mampu membuat hidup terasa lebih seru dan tidak tertebak. Kedua zodiak ini juga biasanya memiliki hobi yang serupa.

Leo dan Libra dapat menjadi powerful couple karena mereka berpotensi untuk mengeluarkan sisi terbaik mereka ketika bersama.

3. Gemini

Gemini sangat cocok dengan Libra. (Foto  (Foto- Unsplash/Alexas_Fotos)
Gemini sangat cocok dengan Libra. (Foto (Foto- Unsplash/Alexas_Fotos)

Libra akan merasa sangat klik dengan para Gemini, bahkan ketika mereka baru pertama kali bertemu. "Kamu tidak harus berdiskusi, kamu tidak harus menjelaskan dirimu sendiri secara berlebihan," ungkap Cayne.

Para Gemini seolah berada pada satu frekuensi yang sama denganmu. Entah bagaimana caranya, Gemini tampaknya benar-benar bisa mendengarkan apa yang kamu bicarakan, meski biasanya Gemini jarang mendengarkan orang lain.

Ada ikatan kepercayaan yang kuat antara Gemini dan Libra yang didasari oleh rasa pengertian satu sama lain. Gemini merupakan salah satu zodiak yang paling cocok dengan Libra. (shn)

BACA JUGA:

Hai, Aries, ini Inspirasi Tato Aesthetic Khusus Untukmu

#Relasi #Kesehatan
Bagikan
Ditulis Oleh

annehs

Berita Terkait

ShowBiz
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Konsumsi suplemen zat besi sejak dini penting bagi perempuan.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Indonesia
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Penonaktifan itu dilakukan BPJS Kesehatan karena Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menunggak pembayaran iuran sebesar Rp 41 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 10 Oktober 2025
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Terlalu sering mengonsumsi mi instan bisa membuat usus tersumbat akibat cacing. Namun, apakah informasi ini benar?
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Indonesia
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Posyandu Ramah Kesehatan Jiwa diperkuat untuk mewujudkan generasi yang sehat fisik dan mental.
Dwi Astarini - Senin, 06 Oktober 2025
Smart Posyandu Difokuskan untuk Kesehatan Jiwa Ibu setelah Melahirkan
Indonesia
Pemerintah Bakal Hapus Tunggakan BPJS Kesehatan Warga
Langkah ini merupakan bagian dari agenda besar pemerintah dalam memperkuat jaring pengaman sosial, terutama bagi masyarakat rentan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 02 Oktober 2025
Pemerintah Bakal Hapus Tunggakan BPJS Kesehatan Warga
Lifestyle
Waspadai Tanda-Tanda Mata Minus pada Anak
Pertambahan mata minus ini akan mengganggu aktivitas belajar maupun perkembangan anak
Angga Yudha Pratama - Rabu, 01 Oktober 2025
Waspadai Tanda-Tanda Mata Minus pada Anak
Fun
Strategi Sehat Kontrol Kolesterol, Kunci Sederhana Hidup Berkualitas
Satu dari tiga orang dewasa di Indonesia memiliki kadar kolesterol tinggi.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 September 2025
Strategi Sehat Kontrol Kolesterol, Kunci Sederhana Hidup Berkualitas
Indonesia
Peredaran Rokok Ilegal Dinilai Mengganggu, Rugikan Negara hingga Merusak Kesehatan
Peredaran rokok ilegal dinilai sangat mengganggu. Sebab, peredarannya bisa merugikan negara hingga merusak kesehatan masyarakat.
Soffi Amira - Kamis, 25 September 2025
Peredaran Rokok Ilegal Dinilai Mengganggu, Rugikan Negara hingga Merusak Kesehatan
Indonesia
Pramono Tegaskan tak Ada Peningkatan Penyakit Campak
Pemerintah DKI melalui dinas kesehatan akan melakukan penanganan kasus campak agar tidak terus menyebar.
Dwi Astarini - Jumat, 12 September 2025
Pramono Tegaskan tak Ada Peningkatan Penyakit Campak
Bagikan