Menengok Keseruan Anisa Rahma di Bali

Minggu, 17 Mei 2015 - Widi Hatmoko

MerahPutih Celeb – Hengkang dari girlband Cherrybelle, selain tetap eksis dengan grup musik Milova Anisa Rahma juga nampaknya mulai merambah dunia akting.

Setelah membintangi beberapa judul FTV, Anisa Rahma tengah disibukkan dengan FTV terbarunya. Hal ini terlihat dari akun Instagram, Anisa Rahma mengunggah keseruannya syuting FTV di Bali.

Di tengah kesibukannya menjalani syuting FTV terbarunya, Anisa Rahma masih menyempatkan diri berfoto-foto dan mengunggah beberapa foto dirinya bersama pemain lainnya di akun instragamnya. Mulai dari berfoto di patung-patung Bali, dimobil hingga dirinya yang sedang tidur di sebuah tenda.

Foto-foto keseruannya di Bali Anisa unggah mulai dari kesibukan hingga hari terakhir syuting. Karena beberapa dari foot tersebut diberikan keterangan kegiatan selanjutnya sampai keterangan “Keseruan tadi siang di Bali... @sidikeduardd @gabrielladesta last day shoot ftv”

Bukan hanya itu, Anisa juga mengunggah beberapa video dirinya yang sangat menggemaskan saat di Bali.

 

 

 

Baca Juga:

Anisa Rahma Dukung Felly Chibi Saat Rilis Single

Kisah Dibalik Terbentuknya Milova,Group Musik Anisa Rahma

Anisa Rahma Pilih Jalur indie untuk Group Musiknya

Bagikan

Baca Original Artikel
Bagikan