Kabar Baik, Penambahan Kasus COVID-19 di Angka 3 Ribuan
Update Haria Kasus Covid-19 Nasional. (Foto: Satgas Covid-19)
MerahPutih.com- Jumlah kasus COVID-19 Indonesia bertambah 3.077, Minggu (27/3) menjadi 5.998.953.
Lalu, kasus sembuh bertambah 12.499, sehingga total sembuh menjadi 5.714.662
Baca Juga:
Kotak Hitam Kedua China Eastern Terpendam 1,5 Meter di Bawah Tanah
Kemudian, kasus meninggal bertambah 100, total meninggal menjadi 154.670
Jumlah kasus aktif tercatat 129.621, spesimen yang diperiksa 96.312, dan suspek 4.163.
Terkait kasus COVID-19 yang terus melandai, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengaitkannya dengan super immunity.
Di beberapa negara, Omicron BA.2 memicu lonjakan karena level antibodi dari vaksin sudah melemah.
Indonesia memulai vaksinasi lebih lambat, sehingga level antibodi saat ini relatif lebih tinggi.
Ditambah dengan antibodi yang terbentuk dampak gelombang Delta, sebagian warga membentuk kekebalan yang disebut 'super immunity'.
Menkes juga menegaskan bahwa laju penularan atau reproduction rate COVID-19 di Indonesia semakin mendekati 1.
"Epidemi terkontrol kalau reproduction rate di bawah 1. Artinya 2 orang menulari 1 orang, atau 3 orang menulari 2 orang," kata Menkes dalam konferensi pers, Rabu (23/3). (knu)
Baca Juga:
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
Menkes akan Pangkas Layanan Berjenjang JKN BPJS, Pasien Bisa Langsung ke RS Sesuai Kompetensi
Pramono Bakal Temui Menkes Budi Sadikin, Bahas Pembangunan RS Tipe A Sumber Waras
Penanganan Penyakit Tuberculosis Bakal Contoh Pola Pandemi COVID-19
Kasus ISPA di Jakarta Naik Gara-Gara Cuaca, Warga Diminta Langsung ke Faskes Jika Ada Gejala
Wajib! Dapur MBG Harus Kantongi Tiga Sertifikat Keamanan Pangan, Mulai dari HACCP Hingga SLHS
Raker Menkes dengan Komisi IX DPR Setujui Pagu Anggaran Tahun 2026 Sebesar 114 Triliun
Gubernur Pramono Siapkan Parkir Sandar Gratis Rumah Sakit Apung di Pelabuhan Muara Angke
Ciri-Ciri dan Risiko Warga Yang Alami Long COVID
Kemenkes Temukan 1 Kasus Positif COVID dari 32 Spesimen Pemeriksa
178 Orang Positif COVID-19 di RI, Jemaah Haji Pulang Batuk Pilek Wajib Cek ke Faskes Terdekat