Puluhan RT Jakarta Masih Terkena Banjir, BPBD Klaim Sudah Lakukan Antisipasi

Mula AkmalMula Akmal - Kamis, 30 November 2023
Puluhan RT Jakarta Masih Terkena Banjir, BPBD Klaim Sudah Lakukan Antisipasi

Petugas BPBD DKI memantau genangan air di Jalan Merah Delima, Jatinegara, Jakarta Timur, Minggu (5/11/2023). ANTARA/HO-BPBD DKI

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengklaim sudah melakukan penanganan banjir jauh-jauh hari di wilayah yang rawan terendam banjir.

"Beberapa bulan terakhir kami sudah melakukan simulasi penangan banjir di wilayah banjir," kata Kepala Pusat Data dan Informasi BPBD DKI Jakarta, Mohamad Yohan saat dikonfirmasi, Kamis (30/11).

Baca Juga:

Banjir Jakarta Meluas jadi 69 RT, Tinggi Air di Cawang Hampir 2,5 Meter

Mohamad menerangkan, penanggulangan banjir bukan saja dilakukan jajaran Pemprov DKI beberapa bulan ini, tapi sudah cukup lama. Terlebih di daerah yang rutin jadi langganan banjir baik akibat hujan maupun air kiriman dari Bogor.

"Untuk persiapan menghadapi banjir kami bekerja sepanjang tahun," terangnya.

Lanjut dia, BPBD DKI Jakarta juga sudah memetakan titik lokasi pengungsian dengan berkoordinasi dengan Lurah dan Camat serta perangkat setempat.

"Jika lokasi pengungsian dibutuhkan tenda kami siap bangun dibantu personil wilayah PPSU, Satpol PP dan Damkar," ucapnya.

Jika terjadi banjir pula, kata Mohamad Yoha, dapur umum juga dipersiapkan BPBD DKI Jakarta berkoordinasi dengan Dinas Sosial (Dinsos).

Hingga Kamis sekira pukul 15.00 WIB, ada 57 RT di Jakarta yang terkena banjir. Hal tersebut diakibatkan hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya pada Rabu (29/11) dan Kamis (30/11).

Baca Juga:

Puluhan RT di Jakarta Banjir akibat Hujan Deras Sejak Rabu

Adapun data wilayah terdampak sebagai berikut:

Jakarta Selatan terdapat 8 RT yang terdiri dari:

Kel. Pondok Pinang
- Jumlah: 1 RT
- Ketinggian: 40 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Pesanggrahan

Kel. Rawajati
- Jumlah: 1 RT
- Ketinggian: 40 s.d 50 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Kel. Pejaten Timur
- Jumlah: 6 RT
- Ketinggian: 80 s.d 150 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Jakarta Timur terdapat 49 RT yang terdiri dari:

Kel. Bidara Cina
- Jumlah: 10 RT
- Ketinggian: 30 s.d. 125 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Kel. Kampung Melayu
- Jumlah: 21 RT
- Ketinggian: 30 s.d. 165 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Kel. Bale Kambang
- Jumlah: 2 RT
- Ketinggian: 130 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Kel. Cawang
- Jumlah: 7 RT
- Ketinggian: 60 s.d. 210 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi dan Luapan Kali Ciliwung

Kel. Cililitan
- Jumlah: 9 RT
- Ketinggian: 30 s.d. 180 cm
- Penyebab: Curah hujan tinggi, Luapan Kali Ciliwung & Kali Item

Pengungsi:
Kel. Bidara Cina:
1 jiwa di Gedung SKKT RW 011. (Asp)

Baca Juga:

Stadion JIS Banjir, Pj Heru Tugaskan Dinas SDA untuk Perbaiki Saluran Air

#Banjir #BPBD DKI Jakarta #DKI Jakarta
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
Rel di Pekalongan Terendam Banjir, Komisi V DPR Ingatkan Rentannya Infrastruktur Kereta Api
Banjir menggenangi rel kereta di Pekalongan. Komisi V DPR pun mengingatkan soal rentannya infrastruktur kereta api di Indonesia.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Rel di Pekalongan Terendam Banjir, Komisi V DPR Ingatkan Rentannya Infrastruktur Kereta Api
Indonesia
Warga Jakarta Diminta Waspada, Potensi Cuaca Ekstrem Mengintai hingga 27 Januari
BPBD DKI Jakarta mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem hingga 27 Januari 2026. BMKG memprediksi hujan ringan hingga lebat berpotensi memicu banjir.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Warga Jakarta Diminta Waspada, Potensi Cuaca Ekstrem Mengintai hingga 27 Januari
Indonesia
Pemprov DKI Kucurkan Subsidi Rp 6,4 Triliun untuk Urusan Transportasi, Perut Sampai Pengelolaan Air Limbah
Dana jumbo ini dialokasikan khusus untuk subsidi transportasi, pangan, hingga pengelolaan air demi menjaga stabilitas ekonomi warga ibu kota
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Pemprov DKI Kucurkan Subsidi Rp 6,4 Triliun untuk Urusan Transportasi, Perut Sampai Pengelolaan Air Limbah
Indonesia
17 Kecamatan Dilanda Banjir, Pemkab Bekasi Minta BNPB Lanjutkan Modifikasi Cuaca
Modifikasi sebagai upaya pengendalian sekaligus mengurangi tekanan di wilayah terdampak banjir
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
17 Kecamatan Dilanda Banjir, Pemkab Bekasi Minta BNPB Lanjutkan Modifikasi Cuaca
Indonesia
Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara Korban Banjir Sumatera, Sebelum Ramadan Janji Rampung
Kementerian PU tengah menyelesaikan tahap akhir pembangunan huntara di Kecamatan Karang Baru Kabupaten Aceh Tamiang dengan progres 98,75 persen
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara Korban Banjir Sumatera, Sebelum Ramadan Janji Rampung
Indonesia
Pemprov DKI Mulai Bangun Giant Sea Wall September 2026
Pada awalnya Jakarta mendapatkan porsi pembangunan giant sea wall sepanjang 12 km, tapi ditambah menjadi 19 kilometer.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Pemprov DKI Mulai Bangun Giant Sea Wall September 2026
Indonesia
Banjir, Rute Perjalanan KA Jarak Jauh Dibatalkan, Berikut Perjalanan yang tak Beroperasi Hari ini dan Besok Imbas Banjir
Pembatalan tersebut dilakukan sebagai langkah kehati-hatian.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Banjir, Rute Perjalanan KA Jarak Jauh Dibatalkan, Berikut Perjalanan yang tak Beroperasi Hari ini dan Besok Imbas Banjir
Indonesia
Rel Pekalongan Mulai Bisa Dilalui, KAI Masih Belum Berani Jalankan Dua Kereta ke Jakarta
Meski jalur sudah bisa dilewati sejak Senin siang, masinis diperintahkan untuk ekstra waspada
Angga Yudha Pratama - Selasa, 20 Januari 2026
Rel Pekalongan Mulai Bisa Dilalui, KAI Masih Belum Berani Jalankan Dua Kereta ke Jakarta
Indonesia
Tanggul Sungai Citarum Jebol, 5 Kampung di Bekasi Terendam Banjir
Peningkatan debit air Sungai Citarum mengakibatkan tanggul jebol. Air kemudian meluap dan menggenangi permukiman warga
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
Tanggul Sungai Citarum Jebol, 5 Kampung di Bekasi Terendam Banjir
Indonesia
Geliatkan Ekonomi Jakarta, Gubernur Pramono Gelar Lomba Lampu dan Lampion Imlek di Pusat Perbelanjaan
Pemerintah DKI akan menggelar perlombaan di pelbagai pusat perbelanjaan dalam meramaikan perayaan Imlek 2026.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Geliatkan Ekonomi Jakarta, Gubernur Pramono Gelar Lomba Lampu dan Lampion Imlek di Pusat Perbelanjaan
Bagikan