Puan Maharani Puji Kerja Senyap BG Pertemukan Megawati-Prabowo

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Jumat, 26 Juli 2019
Puan Maharani Puji Kerja Senyap BG Pertemukan Megawati-Prabowo

Pertemuan Megawati dan Prabowo di Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (24/7) (Foto: TKN Jokowi-Ma'ruf)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani memuji sosok Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Budi Gunawan karena berhasil menjadi mediator pertemuan antara Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto. Menurut Puan, peran BG adalah kepala BIN yang biasa kerja senyap.

"Perannya sebagai kepala BIN, punya peran sendiri. Kerja senyap," kata Puan dalam keterangannya, Jumat (26/7).

Baca Juga: Pembubaran TKN Buntut Pertemuan Megawati-Prabowo?

Menurutnya jika ada sosok yang bisa menjadi pemersatu bangsa itu sebagai peran yang bagus. "Saya rasa kalau ada orang yang bisa jadi pemersatu siapapun dia akan sangat baik bagi bangsa ini," jelasnya.

Puan mengungkap bahwa Prabowo telah lama menantikan undangan makan nasi goreng dari Megawati. "Silaturahmi kekeluargaan, pemilu sudah selesai, Pak Prabowo lama mengharapkan diundang ke Teuku Umar untuk makan nasi goreng dari Bu Mega," kata Puan.

Prabowo-Megawati
Pertemuan Megawati Soekarnoputri dan Prabowo Subianto. Foto: TKN

Sehingga, ia lebih menyoroti soal kondisi politik yang kini sudah cair dengan pertemuan itu. Hubungan Megawati dan Prabowo juga ditegaskannya selalu akrab. Meski ada perbedaan politik, hubungan kekeluargaan itu tetap terjalin.

"Sekarang semua Insya Allah sudah bisa bersama, bersatu bangun bangsa, ke depan semoga politik bangsa ini sudah cair, sudah menjadi Indonesia kembali. Jangan ada sekat," jelasnya.

Baca juga: Budi Gunawan Kerja Senyap Luluhkan Hati Prabowo Untuk Temui Megawati

Pertemuan antara Megawati dan Prabowo ada yang menyebut dengan 'politik nasi goreng'. Prabowo bahkan memuji nasi goreng yang disuguhkan dan mengaku sampai menambah. (Knu)

#Megawati Soekarnoputri #Prabowo Subianto #Puan Maharani
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
DPR Ingatkan Kebijakan Strategis Pangan Hingga Industri Pemerintah Tak Boleh Tereduksi Kepentingan Kelompok
Azis optimis Indonesia mampu tumbuh menjadi negara besar dan bermartabat selama pemerintah konsisten menjaga keadilan dan rakyat
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
DPR Ingatkan Kebijakan Strategis Pangan Hingga Industri Pemerintah Tak Boleh Tereduksi Kepentingan Kelompok
Berita Foto
Pidato Ketua DPR Puan Maharani dalam Rapat Paripurna DPR Perdana Tahun 2026
Ketua DPR Puan Maharani menyampaikan pidato pada Rapat Paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (13/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 13 Januari 2026
Pidato Ketua DPR Puan Maharani dalam Rapat Paripurna DPR Perdana Tahun 2026
Indonesia
Komisi II DPR Nilai Kunjungan Prabowo ke IKN Bawa Pesan Politik Keberlanjutan
Ketua Komisi II DPR RI, Rifqinizamy Karsayuda menilai, kunjungan Presiden RI, Prabowo Subianto, ke Ibu Kota Nusantara (IKN) membawa pesan politik.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Komisi II DPR Nilai Kunjungan Prabowo ke IKN Bawa Pesan Politik Keberlanjutan
Indonesia
PDIP: Penolakan Pilkada oleh DPRD Merupakan Sikap Ideologis, Konstitusional, dan Historis
"Reformasi bukan untuk dibatalkan secara perlahan. Reformasi harus dijaga, diperkuat, dan disempurnakan," tutur Megawati.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 13 Januari 2026
PDIP: Penolakan Pilkada oleh DPRD Merupakan Sikap Ideologis, Konstitusional, dan Historis
Indonesia
Prabowo Ultimatum Dirut Simon Aloysius dan Direksi Jangan Cari Kekayaan di Pertamina
Prabowo menyoroti adanya korupsi selama bertahun-tahun dalam tubuh Pertamina dan sektor energi Indonesia, termasuk manipulasi harga impor minyak.
Wisnu Cipto - Selasa, 13 Januari 2026
Prabowo Ultimatum Dirut Simon Aloysius dan Direksi Jangan Cari Kekayaan di Pertamina
Indonesia
Megawati Tegaskan PDIP Tidak Akan Biarkan Stabilitas Dibangun Dengan Korbankan Demokrasi
Legitimasi elektoral dan besarnya kekuasaan negara tidak secara otomatis menjamin terwujudnya keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 13 Januari 2026
Megawati Tegaskan PDIP Tidak Akan Biarkan Stabilitas Dibangun Dengan Korbankan Demokrasi
Indonesia
PDIP Suarakan Reformasi TNI-Polri, Tolak Dwifungsi dan Pastikan Loyalitas Tunggal pada Negara
Polri harus tegak lurus sebagai alat negara yang menjaga ketertiban, bukan instrumen kekuasaan.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
PDIP Suarakan Reformasi TNI-Polri, Tolak Dwifungsi dan Pastikan Loyalitas Tunggal pada Negara
Indonesia
Rakernas I PDIP Tegaskan Kedaulatan Politik, Kutuk Penculikan Presiden Maduro oleh AS
Kedaulatan politik dan kemandirian ekonomi menjadi harga mati dalam menghadapi tantangan nasional.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Rakernas I PDIP Tegaskan Kedaulatan Politik, Kutuk Penculikan Presiden Maduro oleh AS
Indonesia
Rakernas Ditutup, PDIP Sebut Ada 8 Tantangan Indonesia
Sikap politik PDIP berpijak teguh pada ideologi Pancasila dengan semangat kelahiran 1 Juni 1945.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Rakernas Ditutup, PDIP Sebut Ada 8 Tantangan Indonesia
Indonesia
Putus Rantai Kemiskinan, Prabowo Targetkan 500 Ribu Murid Masuk Sekolah Rakyat
Saat ini, sekitar 15 ribu siswa telah terdaftar di Sekolah Rakyat
Angga Yudha Pratama - Senin, 12 Januari 2026
Putus Rantai Kemiskinan, Prabowo Targetkan 500 Ribu Murid Masuk Sekolah Rakyat
Bagikan