Pelantikan Jokowi-Ma'ruf

Presiden Jokowi Umumkan Kabinet Kerja Jilid II Besok Pagi

Eddy FloEddy Flo - Minggu, 20 Oktober 2019
 Presiden Jokowi Umumkan Kabinet Kerja Jilid II Besok Pagi

Presiden Jokowi didampingi Wapres KH Ma'ruf Amin memberikan keterangan kepada para wartawan di Gedung DPR (MP/Rizki Fitrianto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin resmi dilantik untuk masa jabatan 2019-2024. Jokowi menyatakan akan langsung bekerja, hal ini seiring akan diumumkannya manteri Kabinet Kerja jilid II.

"Alhamdulillah pelantikan bisa berjalan dengan baik. Pelantikan yang agung, yang khidmat, yang berlangsung dengan kesederhanaan. Dan saya menghargai sekali apa yang telah disiapkan oleh DPR RI dan mulai kita kerja," kata Jokowi usai dilantik di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Minggu (20/10).

Baca Juga:

Jokowi-Ma'ruf Resmi Dilantik, Puluhan Relawan di Solo Penuhi Nazar Cukur Gundul

Menurut mantan Wali Kota Solo ini dirinya akan mengumumkan jajaran kebinet di periode kedua pemerintahannya bersama-sama dengan Ma'ruf Amin pada Senin (21/10) besok.

Presiden Jokowi ungkap esok pagi nama-nama menteri Kabinet Kerja Jilid II akan diumumkan
Presiden Jokowi beberkan esok pagi nama-nama menteri Kabinet Kerja Jilid II akan diumumkan (MP/Rizki Fitrianto)

"Besok pagi akan saya kenalkan, jam pagi. Iya sama abah (Ma'ruf Amin)," ujar Jokowi.

Kendati demikian, Jokowi belum bisa membeberkan secara rinci nama-nama tersebut. Menurutnya, pelantikan para pembantunya di periode kedua akan diwacanakan usai diumumkan ke publik.

"Besok akan saya kenalkan. Soal pelantikan resminya setelah dikenalkan. Jadinya kapan, ditunggu besok," tandasnya.(Pon)

Baca Juga:

Ribuan Pendukung Jokowi Tumpah Ruah di Jalan Medan Merdeka

Ucapan Terima Kasih Bamsoet dan Standing Ovation untuk Jusuf Kalla

#Joko Widodo #KH Ma'ruf Amin #Kabinet Kerja #Presiden Jokowi
Bagikan
Ditulis Oleh

Ponco Sulaksono

Berita Terkait

Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Ketua Harian PSI Usulkan Duet Gibran-Jokowi di Pilpres 2029
Beredar informasi yang menyebut Jokowi dan Gibran akan berkontestasi di Pilpres 2029.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 30 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Ketua Harian PSI Usulkan Duet Gibran-Jokowi di Pilpres 2029
Indonesia
Terkait Kasus Dugaan Korupsi Kereta Cepat Whoosh, Jokowi: Prinsip Dasar Transportasi Bukan Mencari Laba
Jokowi menegaskan proyek transportasi massal seperti Whoosh dibangun untuk layanan publik dan manfaat sosial, bukan demi keuntungan finansial.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
Terkait Kasus Dugaan Korupsi Kereta Cepat Whoosh, Jokowi: Prinsip Dasar Transportasi Bukan Mencari Laba
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Menko Yusril Mengamuk dan Minta Relawan Jokowi yang Bikin Gaduh Segera Ditangkap dan Dibubarkan Tanpa Ampun
Hasil penelusuran fakta menunjukkan tidak ditemukan pemberitaan kredibel yang dapat membenarkan klaim yang beredar tersebut
Angga Yudha Pratama - Rabu, 22 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Menko Yusril Mengamuk dan Minta Relawan Jokowi yang Bikin Gaduh Segera Ditangkap dan Dibubarkan Tanpa Ampun
Indonesia
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
Mantan Wali Kota Solo ini mendapatkan rumah pensiun hadiah dari negara di bangun di atas lahan seluas 12.000 meter persegi.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 21 Oktober 2025
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
Indonesia
Ultah Ke-74 Prabowo Dapat Kado Spesial Berupa Pujian 'Manis' dari Jokowi di UGM!
Ia mendoakan agar penerusnya tersebut senantiasa diberikan kekuatan dan kesehatan dalam memimpin negara
Angga Yudha Pratama - Jumat, 17 Oktober 2025
Ultah Ke-74 Prabowo Dapat Kado Spesial Berupa Pujian 'Manis' dari Jokowi di UGM!
Indonesia
MPR Sebut Pertemuan Prabowo-Jokowi Bawa Kebaikan dan Hadirkan Situasi Politik yang Sejuk Serta Guyub
Eddy menambahkan bahwa Presiden Prabowo selama ini dikenal sebagai sosok yang terbuka dalam menerima
Angga Yudha Pratama - Selasa, 07 Oktober 2025
MPR Sebut Pertemuan Prabowo-Jokowi Bawa Kebaikan dan Hadirkan Situasi Politik yang Sejuk Serta Guyub
Indonesia
Bertemu ‘Empat Mata’, Pengamat Menduga Jokowi Kecewa karena Tak ‘Deal’ Politik dengan Prabowo
Presiden Prabowo Subianto dan Presiden ke-7 RI Joko Widodo mengadakan pertemuan tertutup, Sabtu (4/10)
Frengky Aruan - Senin, 06 Oktober 2025
Bertemu ‘Empat Mata’, Pengamat Menduga Jokowi Kecewa karena Tak ‘Deal’ Politik dengan Prabowo
Indonesia
PSI Sebut Prabowo dan Jokowi 'Bestie' yang Rutin Bahas Nasib Bangsa, Pikiran dan Hati Selalu untuk Rakyat
Andy menyebutkan bahwa keduanya rutin membicarakan nasib bangsa
Angga Yudha Pratama - Senin, 06 Oktober 2025
PSI Sebut Prabowo dan Jokowi 'Bestie' yang Rutin Bahas Nasib Bangsa, Pikiran dan Hati Selalu untuk Rakyat
Indonesia
Jokowi Absen Hadiri HUT Ke-80 TNI, Ajudan: Masih Pemulihan, Tidak Dianjurkan Berkegiatan di Luar Ruangan
Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) absen menghadiri acara HUT ke-80 TNI di kawasan Monumen Nasional (Monas), Minggu (5/10).
Frengky Aruan - Minggu, 05 Oktober 2025
Jokowi Absen Hadiri HUT Ke-80 TNI, Ajudan: Masih Pemulihan, Tidak Dianjurkan Berkegiatan di Luar Ruangan
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Marah Setelah Prabowo Masukan Anies ke Deretan Menteri Kabinet Merah Putih
Akun Facebook “Atun Trisnawati” mengunggah narasi yang menyebut Jokowi tak suka dengan keputusan Prabowo
Frengky Aruan - Minggu, 21 September 2025
[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Marah Setelah Prabowo Masukan Anies ke Deretan Menteri Kabinet Merah Putih
Bagikan