Headline

Presiden Jokowi Dipastikan Tak Nonton Konser Guns N' Roses

Eddy FloEddy Flo - Kamis, 08 November 2018
Presiden Jokowi Dipastikan Tak Nonton Konser Guns N' Roses

Presiden Jokowi saat berada di Kopi Bang Prend, Jakarta (MP/Fadhli)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Presiden Joko Widodo memastikan diri tidak menonton langsung konser musik metal Guns N' Roses (GNR) yang digelar di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (8/11) malam.

Hal itu disampaikan Jokowi sekaligus mematahkan spekulasi kedatangan Presiden RI ke-7 itu menonton. Padahal Jokowi dikenal sebagai penggemar aliran musik cadas yang kerap menonton langsung konser.

"Tidak (tidak hadir)," kata Jokowi singkat saat ditanya akan menonton atau tidak.

Jokowi beralasan masih ada kegiatan yang harus diselesaikan hingga malam ini.

"Ada acara lain," ujar Jokowi saat ditemui awak media di restoran Kopi Bang Prend, Jakarta, Kamis (8/11) malam.

Suasana konser Guns N' Roses di GBK Jakarta
Konser GNR di Jakarta menyedot penggemarnya dari berbagai status di masyarakat. (Foto: MP/Raden Yusuf Nayamenggala)

Sebelumnya, pihak promotor mengundang Presiden Jokowi untuk menonton konser Guns N' Roses malam ini.

Adib Hidayat, Jubir promotor konser GNR mengatakan sudah mengirim undangan resmi melalui protokoler istana. Hanya saja belum dapat dipastikan apakah beliau datang atau tidak.

"Cuma Jokowi dan Tuhan yang tahu dia akan datang atau tidak," kata Adib Hidayat sebelum konser dimulai.

Namun demikian, pihak promotor telah menyiapkan segala kemungkinan termasuk persiapan kedatangan Presiden. \

"Belum ada yang tahu segala kemungkinan bisa terjadi. Kalau dia datang kita happy," ucap Adib Hidayat.(Fdi)

Baca berita menarik lainnya dalam artikel: Sekelompok Alumni UI Dukung Prabowo-Sandi, Pengamat: Kampus Harus Bebas Politik Praktis

#Presiden Jokowi #Konser Musik #Guns N Roses
Bagikan
Ditulis Oleh

Fadhli

Berkibarlah bendera negerku, tunjukanlah pada dunia.

Berita Terkait

ShowBiz
Tur Eropa Sukses Digelar, Bad Omens Siap Rayakan Lewat Konser 'Live from Amsterdam'
Bad Omens siap menggelar konser Live from Amsterdam di platform streaming VEEPS. Konser ini merayakan suksesnya tur Eropa mereka.
Soffi Amira - Selasa, 09 Desember 2025
Tur Eropa Sukses Digelar, Bad Omens Siap Rayakan Lewat Konser 'Live from Amsterdam'
ShowBiz
20 Tahun Centralismo: SORE Kembali ke Jakarta Pusat dengan Konser Perayaan
Konser spesial 20 tahun Centralismo akan menghadirkan seluruh lagu album, kolaborasi bersama Lens Ter Wee dan tribute untuk mendiang Ade Paloh.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 05 Desember 2025
20 Tahun Centralismo: SORE Kembali ke Jakarta Pusat dengan Konser Perayaan
ShowBiz
Westlife Kembali ke Jakarta! Gelar Konser Orkestra Megah Bertajuk 'A Gala Evening'
Westlife akan kembali ke Jakarta. Kali ini, mereka akan menggelar konser orkestra megah bertajuk 'A Gala Evening' di PIK 2, Jakarta Utara.
Soffi Amira - Jumat, 05 Desember 2025
Westlife Kembali ke Jakarta! Gelar Konser Orkestra Megah Bertajuk 'A Gala Evening'
ShowBiz
Mahalini Gelar Konser di Jakarta dan Kuala Lumpur, Dalam 2 Hari Tiket Nyaris Terjual Habis
Ledakan minat tersebut menjadi bukti nyata bahwa comeback Mahalini sangat dinantikan.
Dwi Astarini - Kamis, 04 Desember 2025
Mahalini Gelar Konser di Jakarta dan Kuala Lumpur, Dalam 2 Hari Tiket Nyaris Terjual Habis
ShowBiz
Debut di Jakarta, Wolf Alice Bawa Era Baru Rock Alternatif ke Asia Tenggara
Wolf Alice siap menggelar konser perdana di Jakarta pada 13 Januari 2025 dalam rangkaian tur dunia 'The Clearing'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 26 November 2025
Debut di Jakarta, Wolf Alice Bawa Era Baru Rock Alternatif ke Asia Tenggara
ShowBiz
Rayakan Dua Dekade Berkarya, D’MASIV Hadirkan Tur Konser Spesial 2026
D’MASIV berkomitmen menyajikan pengalaman konser yang berbeda: penuh energi, nostalgia, dan kehangatan.
Dwi Astarini - Senin, 03 November 2025
Rayakan Dua Dekade Berkarya, D’MASIV Hadirkan Tur Konser Spesial 2026
Fun
Konser BLACKPINK di GBK Malam Ini, Razia Senjata Hingga Imbauan Waspada Copet
Konser BLACKPINK di GBK malam ini menjadi salah satu pertunjukan musik paling dinanti di tahun 2025.
Wisnu Cipto - Sabtu, 01 November 2025
Konser BLACKPINK di GBK Malam Ini, Razia Senjata Hingga Imbauan Waspada Copet
ShowBiz
HYDE Siap Guncang Jakarta Lewat Tur Dunia 'HYDE [INSIDE] LIVE 2025', Siap-siap Kebagian Tiketnya!
HYDE siap mengguncang Jakarta lewat tur dunia bertajuk HYDE [INSIDE] LIVE 2025. Konser itu akan berlangsung 1 November 2025.
Soffi Amira - Selasa, 28 Oktober 2025
HYDE Siap Guncang Jakarta Lewat Tur Dunia 'HYDE [INSIDE] LIVE 2025', Siap-siap Kebagian Tiketnya!
Indonesia
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
Mantan Wali Kota Solo ini mendapatkan rumah pensiun hadiah dari negara di bangun di atas lahan seluas 12.000 meter persegi.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 21 Oktober 2025
Masih Dibangun, Jokowi Belum Tempati Rumah Hadiah Negara Setelah 1 Tahun Lengser
ShowBiz
Barasuara Siap Gelar Tur Jalaran Sadrah, Rayakan Perjalanan Musik di Penghujung 2025
Barasuara bersiap untuk menggelar tur musik album Jalaran Sadrah di berbagai kota di Indonesia pada Desember 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 15 Oktober 2025
Barasuara Siap Gelar Tur Jalaran Sadrah, Rayakan Perjalanan Musik di Penghujung 2025
Bagikan