Kata Megawati soal Sekolah Partai
Megawati Soekarnoputri saat pembukaan sekolah partai di di Wisma Kinasih, Tapos, Depok, Selasa (30/8). (Foto: MerahPutih/Noer Ardiansjah)
MerahPutih Politik - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) secara resmi membuka sekolah partai untuk calon kepala daerah serta wakil kepala daerah menjelang Pilkada pada 2017 nanti.
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri yang meresmikan sekolah partai itu mengatakan bahwa kehadiran sekolah partai penting dilakukan guna mengukur kapasitas calon dari partai yang akan dimajukan pada Pilkada 2017 nanti.
"Kenapa mesti sekolah partai? Pikiran itu sangat rasional dan benar. Tapi seseorang yang sudah terjun lama ke politik bukan hanya teori melainkan implementasi dalam kehidupan. Dari sinilah, semua dibentuk," kata Megawati di Wisma Kinasih, Tapos, Depok, Selasa (30/8).
"Sekolah partai itu penting. Selain untuk mengimplementasikan, juga untuk kelancaran dalam berpidato. Mental dibentuk." (Ard)
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Implementasi PP 47/24 Masih Rendah, Pemerintah Didesak Percepat Penghapusan Piutang Macet UMKM
Sumpah Pemuda Harus Jadi Semangat Kepeloporan Anak Muda
Peringatan Sumpah Pemuda, PDIP Tegaskan Komitmen Politik Inklusif bagi Generasi Muda
Ribka Tjiptaning Nilai Soeharto tak Pantas Dapat Gelar Pahlawan Nasional, Dianggap Pelanggar HAM
Soal Dugaan Korupsi Proyek Whoosh, PDIP: Kita Dukung KPK, Diperiksa Saja
PDIP Sebut Ada Niat Jahat jika Utang KCJB Dikaitkan dengan APBN
PDIP Tolak Soeharto Jadi Pahlawan Nasional, FX Rudy Sebut itu Harapan Masyarakat
Bonnie Triyana Tegaskan Pemberian Gelar Pahlawan kepada Soeharto Mencederai Cita-Cita Reformasi
Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan, Politisi PDIP: Aktivis 1998 Bisa Dianggap Pengkhianat
Hari Santri Jadi Momentum Gali kembali Islam Bung Karno dan Resolusi Jihad