Ini Kata Djarot untuk Minimalisir Kecelakaan di Perlintasan KA

Zulfikar SyZulfikar Sy - Rabu, 14 Juni 2017
Ini Kata Djarot untuk Minimalisir Kecelakaan di Perlintasan KA

Djarot saat meresmikan mesin pengawet pangan di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Selasa (6/6). (MP/Fadhli)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat menilai untuk mengurangi angka kecelakaan, pihaknya akan segera menutup perlintasan kereta api sebidang.

Pasalnya selain rawan kecelakaan, perlintasan sebidang sangat dekat dengan lintasan KA.

"Perlintasan KA sebidang rawan terjadi kecelakaan, secara bertahap akan kita tutup," kata Djarot kepada awak media, Rabu (14/6).

Selain itu, lanjutnya, guna mengurai kemacetan di kawasan perlintasan KA, Pemprov DKI berencana membangun flyover.

"Selain untuk mengurai kemacetan, pembangunan jalan layang untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan," imbuhnya.

Untuk merealisasikan hal itu, katanya, pihak Pemprov DKI telah berkoordinasi dengan Kemenhub.

Sebelumnya, kecelakaan maut kembali terjadi di perlintasan KA Kembang Sepatu, Senen, Jakarta Pusat.

KA Walahar Ekspres menabrak sebuah pick up hingga memicu kebakaran hebat. Akibatnya, dua orang penumpang pick up hangus terbakar. (Fdi)

Baca juga berita terkait kecelakaan kereta api dan mobil di Senen dalam artikel: Korban Tabrakan Kereta Api Vs Gran Max Di Senen Dapat Asuransi

#Kecelakaan Kereta #Perlintasan Sebidang #Djarot Saiful Hidayat
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Dunia
Korban Tewas Kecelakaan di Spanyol Capai 42 Orang, Bentuk Tim Khusus Penyelidikan
Pemerintah Spanyol dan pemerintah daerah Andalusia mengumumkan masa berkabung nasional selama tiga hari.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
Korban Tewas Kecelakaan di Spanyol Capai 42 Orang, Bentuk Tim Khusus Penyelidikan
Dunia
Kereta Cepat di Spanyol Tewaskan 21 Orang, Jumlah Korban Bisa Bertambah dengan 300 Orang Mengalami Luka Serius
Sebuah kereta cepat yang melaju dari Malaga menuju Madrid anjlok dan masuk ke jalur lain kemudian bertabrakan dengan kereta lain dari arah berlawanan.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Kereta Cepat di Spanyol Tewaskan 21 Orang, Jumlah Korban Bisa Bertambah dengan 300 Orang Mengalami Luka Serius
Indonesia
PT KAI Tutup 316 Perlintasan Sebidang Sepanjang 2025, Masyarakat Diminta Berhenti 'Adu Nasib' dengan Kereta Api
Anne menyebutkan bahwa setiap perlintasan sebidang merupakan titik temu krusial antara perjalanan kereta dan pengguna jalan
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
PT KAI Tutup 316 Perlintasan Sebidang Sepanjang 2025, Masyarakat Diminta Berhenti 'Adu Nasib' dengan Kereta Api
Indonesia
PT KAI Lakukan 52 Penertiban Bangunan Liar Dekat Jalur Kereta
Sepanjang 2025, KAI melaksanakan 2.016 kegiatan sosialisasi keselamatan di sekitar jalur kereta api,
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 16 Januari 2026
PT KAI Lakukan 52 Penertiban Bangunan Liar Dekat Jalur Kereta
Indonesia
Pengendara Terobos Perlintasan Kereta Api, KAI Pastikan Ancaman Denda Rp 15 Juta hingga Dihukum Penjara
Masyarakat yang mengganggu aktivitas di jalur kereta dapat dikenai pidana penjara paling lama tiga bulan atau denda paling banyak Rp 15 juta.
Dwi Astarini - Senin, 24 November 2025
Pengendara Terobos Perlintasan Kereta Api, KAI Pastikan Ancaman Denda Rp 15 Juta hingga Dihukum Penjara
Indonesia
KA Batara Kresna Tertemper Mobil, PT KAI Daop Yogyakarta Tutup 14 Perlintasan Liar
Daop 6 telah mendukung pemerintah dengan melaksanakan 14 penutupan perlintasan liar yang sebagian besarnya berada di lintas Purwosari-Wonogiri.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 16 November 2025
KA Batara Kresna Tertemper Mobil, PT KAI Daop Yogyakarta Tutup 14 Perlintasan Liar
Indonesia
Respons Kecelakaan KA Bangunkarta, DPR Ingatkan KAI Target Zero Accident dari Prabowo
Keselamatan operasional kereta api harus menjadi prioritas utama demi mencegah terulangnya kecelakaan di jalur rel.
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
Respons Kecelakaan KA Bangunkarta, DPR Ingatkan KAI Target Zero Accident dari Prabowo
Indonesia
KA Bangunkarta Hantam Mobil dan 2 Motor di Prambanan, 3 Orang Tewas
Kecelakaan maut terjadi di perlintasan sebidang Sleman saat KA Bangunkarta relasi Pasarsenen–Jombang tertemper mobil dan dua motor. Tiga orang tewas dan empat luka-luka.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
KA Bangunkarta Hantam Mobil dan 2 Motor di Prambanan, 3 Orang Tewas
Indonesia
Ratusan Orang Jadi Korban karena Terobos Perlintasan Sebidang, KAI Minta Pengendara ‘Mengalah’ saat Kereta Melintas
KAI meminta masyarakat untuk selalu waspada dan berhenti sejenak sebelum melewati perlintasan.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
Ratusan Orang Jadi Korban karena Terobos Perlintasan Sebidang, KAI Minta Pengendara ‘Mengalah’ saat Kereta Melintas
Dunia
15 Tewas dalam Kecelakaan Kereta Wisata Gloria di Lisbon
Petugas penyelamat mengevakuasi semua korban dari reruntuhan kereta.
Dwi Astarini - Kamis, 04 September 2025
15 Tewas dalam Kecelakaan Kereta Wisata Gloria  di Lisbon
Bagikan