[HOAKS atau FAKTA]: Presiden Jokowi Minta Wakaf
Tangkapan layar hoaks Jokowi minta wakaf. (Foto: MP/Turnbackhoax.id)
MerahPutih.com - Akun Facebook Habida Haeliya Amel mengunggah sebuah gambar Presiden Jokowi yang memakai baju putih sedang memegang kardus bertuliskan “MINTA WAKAF”.
Unggahan tersebut mendapat 279 suka, 1.200 komentar dan 19 kali dibagikan.
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Menghirup Kapur Barus Ringankan Sesak Napas akibat COVID-19
FAKTA:
Setelah ditelusuri menggunakan Google Images, ditemukan beberapa artikel dengan gambar serupa.
Pada salah satu situs fotografi yaitu istockphoto.com, diketahui bahwa foto sebenarnya ialah foto anak laki-laki Afrika yang memegang kardus bertuliskan “HOPE”, yang diunggah pada 5 Mei 2010 silam, kemudian disunting dengan menggunakan wajah Jokowi.
Sedangkan wajah Jokowi yang terdapat dalam gambar tersebut identik dengan gambar yang terdapat dalam artikel merdeka.com, berjudul “Jokowi sudah ajukan cuti ke Mendagri untuk kampanye” diunggah pada 7 Maret 2014.
KESIMPULAN:
Dengan demikian, klaim gambar Jokowi meminta wakaf adalah tidak benar dan termasuk dalam kategori konten yang dimanipulasi. (Asp)
Baca Juga:
[Hoaks atau Fakta]: 10 Juta Perempuan Jomlo, Rusia Wajibkan Poligami
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Jokowi Murka Terhadap Purbaya karena Ogah Lunasi Utang Kereta Cepat
[HOAKS atau FAKTA] : Surat sudah di Tangan DPR, Wapres Gibran Resmi Dimakzulkan dari Jabatannya
[HOAKS atau FAKTA]: PSSI Resmi Tunjuk Roberto Mancini Jadi Pelatih Timnas Indonesia Gantikan Patrick Kluivert
[HOAKS atau FAKTA]: Cara Menkeu Purbaya Guyur Dana ke Perbankan untuk Bantu Kredit Rakyat Rupanya Ditiru China
[HOAKS atau FAKTA] : Mark Zuckerberg Sebut, Jika Perang antara AS dan Iran Pecah, Dunia akan Kehilangan Media Sosial Instagram hingga Google
[HOAKS atau FAKTA] Luhut Kasih Peringatan Keras untuk Menkeu Purbaya: Jangan Sombong kalau Berbicara, Harus Tiru Jokowi!
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Siapkan Dekrit untuk Membubarkan DPR
[HOAKS atau FAKTA]: Kebijakannya Dianggap Ngawur, Prabowo Copot Bahlil jadi Jabatan Menteri ESDM
[HOAKS atau FAKTA] : Kabar Gembira dari Menkeu Purbaya, Pemerintah akan Lunasi Utang Rakyat yang di Bawah Rp 5 Juta
[HOAKS atau FAKTA]: Nampan Progam MBG Mengandung Lemak Babi