[HOAKS atau FAKTA]: Polytron Bagikan Kulkas Gratis
Tangkapan layar soal hoaks Polytron bagikan kulkas gratis. (Foto: Jalahoaks)
MerahPutih.com - Beredar informasi berupa sebuah unggahan di media sosial Facebook menginformasikan bahwa Polytron membagikan kulkas gratis. Kulkas tersebut tidak dapat dijual karena sedikit goresan dan kerusakan ringan. Pembagian kulkas ini dilakukan secara acak kepada 200 orang dengan menuliskan warna favorit.
NARASI:
Kami dengan senang hati mengumumkan bahwa kami akan menyumbangkan kulkas yang tidak dapat dijual karena sedikit goresan dan kerusakan ringan.
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Pertalite Berkadar RON 86
FAKTA:
Akun dengan nama Polytron Indonesia yang terlihat membagikan postingan Facebook hadiah kulkas dari Polytron tersebut tidaklah benar.
Selain itu, tautan yang disebarkan dalam postingan adalah sebuah modus penipuan. Informasi turut diklarifikasi oleh pihak Polytron sebagai hoaks.
KESIMPULAN:
Kabar bahwa Polytron bagikan kulkas gratis tidaklah benar. Informasi ini masuk dalam kategori konten tipuan. (Asp)
Baca Juga:
[HOAKS atau FAKTA]: Bensin Pertalite Berubah Warna dan Jadi Lebih Boros
Bagikan
Asropih
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Pengaruh Menkeu Purbaya, Presiden Prabowo Sepakat Harga BBM Turun jadi Rp 7 Ribu Per Liter
[HOAKS atau FAKTA]: Gara-Gara Banyak Siswa yang Keracunan, Menkeu Purbaya Minta MBG Diganti Uang Tunai
[HOAKS atau FAKTA]: Kebijakan Makan Bergizi Gratis Ditolak Digelar saat Bulan Puasa karena Bertentangan dengan Nilai Agama
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Ancam Jenderal Polisi di Kementerian, Pensiun Dini atau Balik ke Barak
[HOAKS atau FAKTA]: Peluk Anies, Beban Korban Bencana Alam di Aceh Tamiang Langsung Hilang
[HOAKS atau FAKTA]: Menkeu Purbaya Memohon ke Presiden Prabowo Agar Sahkan RUU Perampasan Aset dan Segera Hukum Mati Koruptor
[HOAKS atau FAKTA]: Bahlil Haruskan Pada 2026 Ojol Wajib Beli Motor Listrik agar Tidak Jadi Beban Subsidi
[HOAKS atau FAKTA]: Menteri ESDM Bahlil Minta PLN Naikkan Harga Token Listrik agar Rakyat Belajar Berhemat
Aparat Diminta Pahami Antara Kritik, Ujaran Kebencian dan Hoaks
[HOAKS atau FAKTA]: Anwar Usman Vonis Jokowi Bersalah karena Palsukan Ijazahnya