Berburu Kuliner Sate Kuda di Yogyakarta

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Rabu, 16 Maret 2016
Berburu Kuliner Sate Kuda di Yogyakarta

Salah satu warung sate kuda di Yogyakarta. (Foto: MP/Fredy Wansyah)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Wisata - Jalan-jalan wisata kuliner jajanan tradisional di Yogyakarta sudah biasa. Menelusuri oleh-oleh khas juga sudah biasa. Nah, bila Anda mengunjungi Kota Seribu Candi ini, cobalah berburu kuliner yang tidak biasa.

Salah satu kuliner yang mungkin jarang didengar telinga adalah sate kuda. Di Yogyakarta, sate kuda seakan sudah biasa. Hal ini terlihat dari banyaknya warung sate kuda.
Bila Anda penasaran mencicipi daging binatang simbol keperkasaan ini, Anda dapat menemuinya di beberapa tempat. Namun, di antara tempat-tempat sate kuda tersebut, satu warung sate kuda yang cukup dikenal ialah warung sate kuda Gondolayu. Posisinya tidak jauh dari jembatan Gondolayu.

Berdasarkan penelusuran merahputih.com, rata-rata satu porsi sate kuda seharga Rp20.000 hingga Rp35.000. Banyak yang meyakini bahwa khasiat sate kuda bisa membuat jreng keperkasaan pria.

Berikut tempat-tempat atau warung sate kuda di Yogyakarta;

1. Warung Sate Kuda Mbak Ririn, Jalan Gedong Kuning Selatan. Letaknya sekira 500 meter dari JEC

2. Warung Sate Kuda Gondolayu, Jalan Jend Soedirman. Letaknya sekira 10 meter dari jembatan Gondolayu

3. Warung Sate Kuda Bu Ani, Jalan Veteran No 196, Umbulharjo

4. Warung Sate Kuda Pak Singgih, Jalan Parangtritis. Letaknya sekira 200 meter dari Pojok Benteng. (fre)


BACA JUGA:

  1. Nasi Bogana, Sajian Istimewa Khas Cirebon
  2. Nasi Liwet Ikan Peda Gurih Maknyus
  3. Yuk, Intip Proses Pembuatan Kue Bajingan Khas Pacitan
  4. Kue Bajingan, Murah Meriah Digemari Berbagai Kalangan
  5. Kue Bajingan Menu Tradisional Favorit Bupati Pacitan
#Sate Kuda #Yogyakarta #Wisata Kuliner Yogyakarta #Kuliner Nusantara
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Indonesia
Sambut Long Weekend Isra Mikraj, KAI Daop 6 Kerahkan 4 KA Tambahan
Libur panjang akhir pekan kerap dimanfaatkan masyarakat untuk menjelajahi kota-kota dengan nyaman dan aman bersama keluarga dengan naik kereta api.
Dwi Astarini - Selasa, 13 Januari 2026
Sambut Long Weekend Isra Mikraj, KAI Daop 6 Kerahkan 4 KA Tambahan
Indonesia
Tiket KA ke Yogyakarta Paling Banyak Diburu Saat Libur Nataru 2026
Hingga Senin (29/12) penjualan tiket Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 periode 18 Desember 2025–4 Januari 2026 telah mencapai 3.517.528 tiket.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Tiket KA ke Yogyakarta Paling Banyak Diburu Saat Libur Nataru 2026
Indonesia
Yogyakarta Jadi Tujuan Favorit Wisata Orang Jakarta
Posisi berikutnya ditempati oleh Semarang dengan 32.962 penumpang, Surabaya sebanyak 22.846 penumpang, Purwokerto sebanyak 22.139 penumpang, dan Bandung dengan 21.186 penumpang.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Yogyakarta Jadi Tujuan Favorit Wisata Orang Jakarta
Indonesia
Pendaki Hilang di Merapi, 1 Dievakuasi tapi 1 belum Ditemukan
Proses evakuasi korban berlangsung cukup menantang mengingat medan di kawasan Gunung Merapi yang curam dan kondisi cuaca yang berubah-ubah.
Dwi Astarini - Selasa, 23 Desember 2025
Pendaki Hilang di Merapi, 1 Dievakuasi tapi 1 belum Ditemukan
Indonesia
Presiden Prabowo Minta Setiap Kerdatangannya tak lagi Disambut Anak-Anak, Kasihan Lihat Kepanasan dan Ganggu Jam Sekolah
Prabowo memerintahkan Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya menyurati para bupati dan wali kota terkait dengan arahan tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 19 November 2025
Presiden Prabowo Minta Setiap Kerdatangannya tak lagi Disambut Anak-Anak, Kasihan Lihat Kepanasan dan Ganggu Jam Sekolah
Indonesia
Gunung Merapi Keluarkan 4 Kali Awan Panas Guguran, Masyarakat Diminta Waspada
Teramati 4 kali awan panas guguran ke arah barat daya (Kali Krasak) dengan jarak luncur maksimum 2.000 meter.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
Gunung Merapi Keluarkan 4 Kali Awan Panas Guguran, Masyarakat Diminta Waspada
Tradisi
Daftar Raja Surakarta dan Kasultanan Yogyakarta yang Dimakamkan di Imogiri
Makam Raja Imogiri atau Pajimatan Imogiri dibangun oleh Sultan Agung Hanyokrokusumo pada 1554 Saka atau 1632 Masehi.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
Daftar Raja Surakarta dan Kasultanan Yogyakarta yang Dimakamkan di Imogiri
Tradisi
Astana Pajimatan Imogiri, Kompleks Permakaman Raja-Raja Mataram dari Dulu hingga Kini
Hingga kini, tradisi memakamkan raja keturunan Mataram di kompleks permakaman ini masih dilakukan.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
Astana Pajimatan Imogiri, Kompleks Permakaman Raja-Raja Mataram dari Dulu hingga Kini
Kuliner
Jalan Panjang Mimpi Besar Kuliner Indonesia, Saatnya Belajar Gastrodiplomacy dari Korsel & Thailand
Gastrodiplomacy merupakan strategi kebudayaan dan ekonomi yang memperkenalkan identitas bangsa melalui cita rasa.
Wisnu Cipto - Sabtu, 01 November 2025
Jalan Panjang Mimpi Besar Kuliner Indonesia, Saatnya Belajar Gastrodiplomacy dari Korsel & Thailand
Indonesia
Mulai 2026, Jemaah Calon Haji Banten dan DIY Berangkat dari Embarkasi Cipondoh dan Yogyakarta
Siap memberangkatkan jemaah calon haji mulai 2026.
Dwi Astarini - Selasa, 28 Oktober 2025
Mulai 2026, Jemaah Calon Haji Banten dan DIY Berangkat dari Embarkasi Cipondoh dan Yogyakarta
Bagikan